Month: April 2017

PDAM dan Sekber Ciliwung Bebersih Kali Ciliwung

DepokNews- PDAM Tirta Asasta dan Sekretariat Bersama Ciliwung, lakukan kegiatan pengarungan ke Kali Ciliwung, Kamis (27/4). Pengarungan dimulai dari Balai Rombeng, Pondok Jaya menaiki perahu karet mengelilingi Kali Ciliwung dan finish di pos pantau kancil di Pocin. Dirut operasional PDAM Tirta Asasta Kota Depok, Supendi mengatakan tujuan kegiatan ini untuk mengecek kondisi mesin dan peralatan […]

Read More

Wali Kota Depok Resmikan Gedung Baru Pasar Cisalak dengan Konsep Modern

DepokNews- Tepat di hari jadi Depok yang ke 18, Pemkot Depok memberikan bangunan gedung untuk tempat jual bagi para pedagang di Pasar Cisalak, Cimanggis. Sebagaimana diketahui tahun 2013, pasar Cisalak hangus dilahap api. Sejak saat itu para pedagang berjualan di tempat relokasi sementara yang disiapkan Pemkot Depok yakni di Radar Auri Cimanggis. Kini para pedagang […]

Read More

Kapolda Metro Jaya Minta Pemkot Perbanyak CCTV di Depok

DepokNews- Tindak kejahatan masih terus terjadi di Depok. Dinihari kemarin seorang warga kembali menjadi korban di Jalan Juanda,Sukmajaya Depok. Dengan adanya kejadian itu diperlukan tindakan pencegahan dari polisi dan pemerintah daerah setempat. Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Mochamad Iriawan meminta agar Pemerintah Kota Depok memperbanyak CCTV. Sehingga kejahatan bisa diantisipasi dan bisa dilacak. Kapolda menuturkan […]

Read More

Aplikasi Layanan Berbasis Teknologi Polresta Depok Kado Ultah Depok

DepokNews- Aplikasi layanan berbasis teknologi yang diluncurkan Polresta Depok, menjadi kado spesial di hari jadi Depok.ke-18. Diantaranya Halo Polisi, Panic Button, SKCK Online, dan Sistem Informasi Penyidikan (SIP). “Sebelumnya acara ini kan jadwalnya Jumat. Tapi dimajukan Kamis bertepatan HUT Depok yang ke 18. Alhamdulillah, seperti jodoh, bertepatan dengan launching aplikasi berbasis teknologi yang di launching […]

Read More

Sabtu Warga Depok Sebaiknya Hindari Melintas Di Margonda

Depoknews.id – Bagi warga Depok atau pendatang yang berencana melintas di Jalan Margonda Raya pada Sabtu 29 April 2017 sebaiknya mencari jalan alternatif karena hampir bisa dipastikan jalanan akan macet. jalan Margonda akan menjadi pusat puncak Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Depok ke-18 akan ditandai dengan parade budaya. “Kami imbau masyarakat untuk mencari jalur alternatif […]

Read More

Beragam Penghargaan Kado HUT-18 Kota Depok

DepokNews — Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengatakan, Kota Depok telah berhasil meraih beberapa penghargaan di tingkat nasional. Diantaranya dua Anugerah Pangripta Nusantara sebagai Dokumen Perencanaan Terbaik I se-Jawa Barat, dan penghargaan dengan Inovasi Terbaik III. Penghargaan lain yang diterima Kota Depok adalah Kota Terbaik dalam kategori ketahanan pangan dari Sindo. Teranyar, Depok dinobatkan sebagai […]

Read More

Bikers di Rampas Begal

DepokNews –Kawanan begal kembali beraksi di Jalan Juanda, Bhakti Jaya, Sukmajaya Kota Depok, Rabu (26/4) dini hari, korban terluka di bagian pinggang akibat dibacok pelaku lalu motornya dirampas. Berdasarkan data yang berhasil dihimpun korban bernama Taufik Subur,35, mengendarai motor jenis Honda B 3966 EGA saat akan pulang ke rumahnya daerah Sukmajaya, sedang melintasi Jalan Juanda, […]

Read More

Kota Depok Raih Anugerah Parasamya dan Satyalancana dari Presiden

SIDOARJO-Presiden Joko Widodo (Jokowi) Serahkan Anugerah Parasamya dan Satyalancana ke 23 pemerintah daerah di Hari Otonomi Daerah (Otoda) ke XXI yang berlangsung di Sidoarjo, Jawa Timur (Jatim), Selasa (25/4/2017). Sebanyak 23 pemerintahan daerah tersebut ditetapkan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) berkinerja baik secara nasional. Penilaian itu berdasarkan hasil Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (EKPPD) Tahun 2016. […]

Read More

OTW Food Street Depok Beri Diskon 50 Persen di HUT Kota Depok

DepokNews-  OTW Food Street Depok beri diskon hingga 50%  bagi pengunjung, dalam rangka HUT Depok ke-18. Ada 18 menu yang diberi diskon, pemilihan angka 18 menu juga sesuai dengan usia Kota Depok. PIC OTW Food Street, Indah Pratami mengatakan untuk diskon hanya bisa dilakukan saat makan di tempat, tidak bisa di bawa pulang. Promo diskon […]

Read More

Tiga Pahlawan Dari Depok di TMP Cilodong, Sisanya Dari Kota Lain

DepokNews- Jelang perayaan HUT Depok, Walikota Depok Mohammad Idris bersama Ketua DPRD Kota Depok Hendrik Tangke Allo bersama para pejabat lain ziarah ke Taman Makam Pahlawan Cilodong. Di makam tersebut terdapat tiga pahlawan yang berjuang di Depok dan disemayamkan disana. Hingga saat ini belum ada data real tentang jumlah pahlawan Depok beserta keluarganya. Terkait hal […]

Read More

Tahanan Rutan Cilodong Tewas

DepokNews — Seorang tahanan berinisial DR meninggal sekitar pukul 01:30 Wib, Selasa (25/4/2017) dini hari, karena terlibat perkelahian dengan YE didalam sel tahanan, Rutan Cilodong Depok. Kepala Rutan Kelas II B Cilodong, Kota Depok Sohibur Rachman kepada wartawan pada Rabu (26/4) mengatakan dirinya mendapatkan informasi dari petugas sipir yang piket malam. “Bahwa ada satu warga […]

Read More

BNN Kota Depok Berikan Penyuluhan Kepada Ratusan Guru Paud

Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Depok pertama kali memberikan pembekalan edukasi kepada ratusan guru Paud se-Depok dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba usia dini di Graha Insan Cita, Jalan RTM, Kelurahan Bakti Jaya, Kecamatan Sukmajaya, pada Rabu (26/4) pagi. Kepala BNNK Depok, AKBP Hesty Cahyasari mengatakan pihaknya memberikan pembekalan edukasi kepada 170 guru paud, PKBM, dan Tutor […]

Read More