Day: March 29, 2018

Pelaku Ekonomi Kreatif di Depok Dikenali Dengan HAKI

DepokNews–Robinson Sinaga Direktur Fasilitasi Hak Intelektual Badan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia menilai saat ini masih banyak pelaku usaha ekonomi kreatif yang belum mengetahui, mengerti dan memahami tentang Hak Kekayaan intelektual atau HAKI. Dia mengatakan itu saat menghadiri kegiatan Seminar Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual Untuk Produk Ekonomi Kreatif di Hotel Margo, pada Rabu (28/3). Oleh karena […]

Read More

Warga Cimpaeun Tapos Senang Berduyun Datang ke Layanan Kesehatan PKS

DepokNews – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Cimpaeun kecamatan Tapos menggelar pelayanan kesehatan (yankes) dan penyuluhan kesehatan di RW.013 dan RW.014 Kelurahan Cimpaeun, Tapos, kota Depok, beberapa hari yang lalu Ahad (25/03/2018). Kegiatan yang dilaksanakan pada hari libur dan bagian dari kampanye sosialisasi pasangan nomor 3 Letjen (Purn) Sudrajat dan Ahmad Syaikhu sebagai calon gubernur dan […]

Read More

Buka Porsenap, Ini Pesan Ketua DPRD Depok Untuk Warga Binaan Rutan Cilodong

DepokNews- Ketua DPRD Kota Depok, Hendrik Tangke Allo membuka Pekan Olahraga dan Seni Narapidana (Porsenap), dalam rangka menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-54 di Rumah Tanahan (Rutan) Kelas IIB Cilodong. HTA sapaan akrabnya mengatakan, warga binaan pemasyarakatan (WBP) harus terus menjaga silaturahmi antar narapidana di rutan yang berlokasi di Jalan M. Nasir No. 52 Kelurahan/Kecamatan Cilodong. […]

Read More

Jaga Kedaulatan Warga Sudrajat Akan Bangun Bank Tanah

DepokNews- Menurut calon gubernur Jawa Barat Sudrajat, Bank Tanah sangat penting untuk menjaga kedaulatan warga. Karena itu dirinya berjanji aka  membangun Bank Tanah jika kelak terpilih sebagai gubernur periode 2018-2023 mendatang. Ia mengatakan kepemilikan tanah menjadi wujud kedaulatan masyarakat. Dirinya berharap masyarakat Jawa Barat tidak menjual tanahnya jika tidak benar-benar membutuhkan uang. Apalagi sekitar 82 […]

Read More

Sudrajat Tandatangani Komitmen Politik dengan KAMMI Jabar

DepokNews –Pengurus Wilayah Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (PW KAMMI) Jawa Barat disambut hangat oleh Calon Gubernur Jabar nomor urut 3, Sudrajat di Markas Pemenangan Asyik, Hotel Kartipah Bandung pada Rabu (28/3) pukul 19.40. Acara ini dihadiri oleh belasan perwakilan pengurus daerah KAMMI se-Jawa Barat. Acara berlangung cair dengan pertanyaan-pertanyaan yang dilontarkan pada Sudrajat dari […]

Read More

Prabowo Subianto Akan Sapa Warga Depok

DepokNews- Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto akan mengunjungi Kota Depok dalam rangkaian kegiatannya bertajuk “Prabowo Menyapa Rakyat Jawa Barat”, pada tanggal 1 April nanti. Sekretaris DPC Partai Gerindra Kota Depok, Hamzah menjelaskan bahwa Ketua Umum Partai Gerindra tersebut memang sedang melakukan roadswow ke seluruh kota Kabupaten di Jawa Barat. “Depok menjadi salah satu kota […]

Read More

Daftar harga kebutuhan pokok dan barang penting lainnya

Read More

Sweet Sensation Anniversary Margo City ke-12

DepokNews- Rayakan anniversary, MargoCity adakan tema MARGOCITY 12th Anniversary Sweet Sensation. Pada perayaan kali ini hadir dengan cita rasa chocolate, ice cream dan candy festival. Pada tahun ini MARGOCITY menghadirkan berbagai rasa manis pada booth seperti Gelato The Margo Hotel, North Pole, Locarasa, Let’s Go Gelato, dan masih banyak lagi yang dapat dinikmati mulai 19 […]

Read More

Wafaa Indonesia Berpartisipasi Dalam Workshop Microfinance Internasional Untuk Palestina

DepokNews — Yayasan Wafaa Indonesia Gemilang berpartisipasi dalam workshop tentang microfinance yang diadakan oleh Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Yordania di kota Amman. Kegiatan ini merupakan salah satu program dari Direktorat Kerjasama Teknik Kementerian Luar Negeri RI bekerjasama dengan KBRI Yordania, Wafaa Indonesia dan BRI Institute. Program ini merupakan salah satu bentuk komitmen bangsa Indonesia […]

Read More