Day: December 6, 2019

Wali Kota Depok Sampaikan Aspirasi Buruh Soal UMK Ke Gubernur Jabar

DepokNews- Aspirasi buruh terkait pengesahan Surat Keputusan (SK) Upah Minimum Kota (UMK) Tahun 2020, telah disampaikan Wali Kota Depok, Mohammad Idris kepada Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. Idris mengatakan, dalam waktu dekat, Surat Edaran (SE) UMK akan disahkan menjadi Surat Keputusan (SK) UMK Tahun 2020. “Saya sudah menyampaikan usulan aspirasi buruh ke Gubernur Jabar. Mereka […]

Read More

Dinilai Cacat Prosedural, Pengurus PTM Minta Pemprov Jabar Tidak Melantik Pengurus PTM Yang Baru

DepokNews– Beberapa perwakilan Pengurus Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTM SI) Cabang Kotak Depok meminta kepada Pemerintah Provinsi Jawa Barat agar tidak melantik pengurus baru PTM hasil muscab yang dilaksanakan di gedung KONI. Kamis (5/12/2019) kemarin. Selain meminta agar tidak melantik pengurus baru, para pengurus PTM juga mewacanakan untuk melakukan muscab ulang. Sebab muscab yang berlangsung […]

Read More

Bawaslu Depok Perpanjangan Masa Pendaftaran Anggota Panwascam

DepokNews– Pembentukan Panitia Pengawas Pemilu Tingkat Kecamatan dalam Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Depok 2020 resmi ditutup pada Rabu malam (3/12/2019) pukul 24.00. Pendaftaran dan penerimaan berkas sebelumnya telah berlangsung sejak tanggal 27 November 2019 sampai dengan 3 Desember 2019 bertempat di Kantor Bawaslu Kota Depok di Jalan Nusantara no 1 Beji Kota Depok “jumlah […]

Read More

Hujan Disertai Angin Akibatkan Tower PLN di Jalan Nusantara Miring

DepokNews– Tower PLN di Jalan Nusantara terlihat miring pasca hujan disertai angin kencang pada Rabu (4/12/2019) pukul 20.00. Manajer Area PLN Depok, Setyo Budiono membenarkan bahwa tiang yang miring tersebut merupakan milik PLN Depok. “Kelihatannya itu milik PLN ,”ujarnya Terkait kejadian tersebut pihaknya akan langsung melaporkan ke PLN JBB. “Saya sampaikan ke PLN JBB pak […]

Read More

Pelarian Begal Payudara Akhirnya Berakhir di Tangan Anggota PPA Polres Depok

DepokNews- Anggota Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Depok mengamankan tersangka Riyan Apriyanto (35) yang diduga melakukan tindak pidana perbuatan cabul dengan kekerasan atau ancaman kekerasan dan dengan sengaja melanggar kesusilaan di depan umun. Polresta Depok , AKBP Azis Andriansyah menuturkan kasus tersebut merupakan pengembangan dari kejadian pada bulan September kemarin. “Jadi sekitar hari […]

Read More

KDB Usung Pradi Supriatna Jadi Calon Wali Kota Depok

DepokNews- Koalisi Depok Bangkit (KDB) sepakat mendukung Pradi Supriatna sebagai Calon Wali Kota Depok, di Pilkada Tahun 2020. Dukungan pun akan diperkuat dengan penandatangan MoU, serta deklarasi KDB dalam waktu dekat. “Kami (KDB,) ingin mendengar pernyataan sikap dari Bang Pradi mengenai pencalonan dirinya sebagai Calon Wali Kota yang kami usung. Malam ini semua sudah jelas, […]

Read More