Day: August 19, 2020

Wali Kota Depok Intruksikan 8 PD di Kota Depok Masifkan Penanganan Covid-19

DepokNews– Guna pengendalian laju penyebaran Covid-19 di Kota Depok,Wali Kota Depok,mengeluarkan instruksi Nomor 08 Tahun 2020, tentang Pelaksanaan Pengendalian Penyebaran Corona Virus Desease 2019 (Covid-19). Wali Kota Depok Muhammad Idris mengatakan dalam intruksi tersebutterdapat delapan unsur Perangkat Daerah (PD) yang diinstruksikan secara khusus untuk menangani masalah Covid-19. “Saya instruksikan kepada Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan […]

Read More

Kepala BKPSDM: Seleksi SKB Calon ASN Kota Depok Mulai 3 September

DepokNews–Penyelenggaraan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2019 di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok akan dimulai pada 03 September 2020. Ujian CPNS lanjutan ini dilaksanakan di 14 lokasi yang berbeda. Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Depok, Supian Suri mengatakan, penyelenggaraan SKB merujuk pada Surat Pengumuman dari […]

Read More

Kebakaran Ban Bekas Di Kolong Tol Jagorawi, Satlantas: Ada Tangan Jahil Yang Membakar

DepokNews– -Akibat tangan jahil orang tidak bertanggung jawab membakar sampah dan ban bekas di bawah kolong Tol Jagorawi, nyaris membuat gangguan pengendara mobil yang melintas di jalur bebas hambatan Tol Jagorawi, Cimanggis, Kota Depok, Selasa (18/8) siang. Kanit Lantas Polsek Cimanggis, AKP Sulani mengatakan peristiwa kebakaran diketahui sekitar pukul 08.00 WIB api besar dengan kebulan […]

Read More

Hidayat Nur Wahid : Masa Depan Indonesia ditentukan Kaum Muda Paham Sejarah

            Peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia biasanya dilakukan dengan mengenang sejarah perjuangan generasi perintis. Namun, Institut Indonesia untuk Kajian Keumatan dan Kebangsaan melakukan diskusi daring tentang masa depan “Indonesia yang Dicita-citakan” pada Selasa (18/8). Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid semula didapuk sebagai pembicara kunci, tapi lebih memilih untuk mendengarkan paparan pembicara lain.             […]

Read More

Rayakan HUT ke 75 RI, FPI Bojongsari Bagikan 1.000 Alquran

DepokNews–Senin 17 Agustus 2020 merupakan hari kemerdekaan Indonesia yang ke 75. Dimana momentum kemerdekaan kali ini juga dijadikan ajang memerdekakan para anak anak yang jauh dari Quran dan jauh dari pengajian ujar Saiful Rahman ketua Dpra FPI Curug Bojongsari. “Berbarengan dengan ini menyambut Milad FPI juga menyambut Tahun Baru Islam1442 H kami dari FPI DPC […]

Read More

Mengenang dr. Arief Basuki, Pejuang Kemanusiaan dan Kerja Peradaban

Oleh: Sapto Waluyo (Direktur Center for Indonesia Reform) Panitia diskusi WA mengajukan topik berat untuk mengenang dr. Arief Basuki, Sp.An. Seorang dokter ahli anestasi yang bertugas di RSUD Dr. Soetomo, Surabaya dan mencapai syahidnya saat setia merawat pasien Covid-19. Topik itu di luar disiplin ilmu yang Penulis tekuni. Tapi, Penulis coba memaparkan beberapa momen perjumpaan […]

Read More

Ketenangan Jenderal Sigit

Oleh: H. Albiner Sitompul, S.IP, M.AP(Ketua Umum Jam’iyah Batak Muslim Indonesia) “Ketenangan adalah kekuatan lahir dan batin”. Ketenangan membutuhkan sebuah intuisi. Sementara intuisi itu merupakan hidayah yang diberikan Allah SWT kepada setiap hamba-Nya. Intuisi akan selalu hadir mendampingi seseorang yang paham bahwa melaksankan tugas adalah Kehendak Tuhan Yang Maha Esa, untuk melayani masyarakat. Demikianlah intuisi […]

Read More

Koalisi Rakyat Nasionalis Yang Terdiri Dari Mantan Anggota DPRD Depok Dukung Idris-Imam

DepokNews– Peluang pasangan Idris- Imam Budi Hartono untuk merebut orang no satu di Pilkada Kota Depok nampaknya kian besar. Hal tersebut ditandai dengan banyaknya dukungan dari berbagai kalangan. Terutama dari para mantan anggota DPRD periode 1999 -2004 antara lain,Bernhard, Agus Sutondo, Rintis Yanto, Syamsirwan, Togu Sibuea,dan Manahan Panggabean. “Kita namakan kelompok dukungan ini dengan nama […]

Read More