Day: September 26, 2020

Angkatan Muda Muhammadiyah (AMM) Siapkan Petisi untuk Kandidat dan Penyelenggara Pilkada

DepokNews–Dani Yanuar Eka Putra Ketua Pemuda Muhammadiyah kota Depok mengatakan bahwa gagasan memberikan Petisi kepada kandidat dan penyelenggara pemilihan diawali dari tidak mendengarnya pemerintah pusat, legislatif, dan penyelenggara (KPU dan Bawaslu) atas suara masyarakat sipil yang diwakili oleh dua ormas besar yaitu NU dan Muhammadiyah tentang penundaan pilkada. Maka dari itu Aangkatan Muda Muhammadiyah Kota […]

Read More

Minum Jamu Murah Berkualitas di Jumat Berkah PKS Kelurahan Depok

DepokNews–Partai Keadilan Sejahtera (PKS) terus berkhidmat untuk rakyat dengan sejumlah program bermanfaat, salah satunya Program Jumat Berkah yang rutin dilakukan kader partai berlambang bulan sabit kembar di Kelurahan Depok, Kecamatan Pancoranmas. Kembali, pengurus DPRa PKS Kelurahan Depok melakukan aksi peduli yang bermanfaat untuk masyarakat.Ya, Jumat (25/09) pagi, kader partai berlambang bulan sabit kembar itu kembali […]

Read More

Pandemi, Yayasan sahabat Edukasi Lingkungan Bagikan Uang 500 Ribu dan Minyak Goreng Kepada Warga Secara Gratis

DepokNews–Ditengah merebaknya penyebaran wabah covid 19, yang berlangsung beberapa bulan. banyak perusahaan tutup dan juga aktivitas masyarakat yang terbatasi dengan penutupan sementara. Sehingga masyarakat merasakan keadaan perekonomian yang kurang baik. Sehingga banyak juga masyarakat yang mulai mencoba untuk berwirausaha untuk memenuhi kebutuhannya dan menambah penghasilannya.Ditengah situasi Pandemi Covid-19 dan kesulitan ini, Yayasan sahabat Edukasi Lingkungan […]

Read More

Wali Kota Depok dan Dirjen Kependudukan Resmikan Mesin ADM di The Park Sawangan

DepokNews-Mesin Anjungan Dukcapil Mandiri (ADM) di Mal The Park Sawangan akhinya diresmikan oleh Wali Kota Depok, Muhammad Idris. Peresmian dihadiri juga dihadiri Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri, Zudan Arif Fakrulloh. Wali Kota Depok, Muhammad Idris mengatakan dengan adanya mesin ADM ini masyarakat akan termudahkan dalam mengakses dokumen kependudukan serta mendapatkan layanan terbaik. “Alhamdullilah, Pemerintah […]

Read More

DPRD Depok Bahas Perubahan APBD 2020

DepokNews–Pembahasan finalisasi Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Perubahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun 2020 akan segera di bahas oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok pada tanggal 27-28 September mendatang. Hal tersebut disampaikan langsung Sekretaris DPRD Kota Depok, Kania Parwanti. “DPRD Depok akan melakukan pembahasan finalisasi Raperda Perubahan APBD tahun anggaran 2020 selama dua […]

Read More

Cegah Tatap Muka Langsung, Polres Metro Depok Luncurkan 13 Program Unggulan

DepokNews– 13 program unggulan untuk masyarakat resmi diluncurkan oleh Polres Metro Depok. Adapun program tersebut di antaranya E-PAM PILKADA, E-PATROLI, Satpas Pembantu 1221 Cinere, dan Smart Lantas Polrestro Depok. Selanjutnya, program Dewan Transportasi Kota Depok, Electronic Trafic Law Enforcement (ETLE) Satuan Lalu Lintas Polres Metro Depok, Cyber Patrol Polres Metro Depok, Depok Command Center, dan […]

Read More

Gerakan Depok Bermasker, Direktorat Pol PP dan Kemendagri Beri Bantuan Masker

DepokNews- Direktorat Polisi Pamong Praja dan Perlindungan Masyarakat Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Republik Indonesia (RI) memberikan bantuan berupa masker dan hand sanitizer. Bantuan tersebut untuk memberikan dukungan dan semangat kepada Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Depok dalam menjalankan tugas. “Ini merupakan bentuk dukungan untuk memberikan semangat agar Satpol PP Kota Depok dapat terus […]

Read More

Tegakan Aturan, Bawaslu Tertibkan Alat Peraga Pilkada Depok

DepokNews – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Depok hari ini kembali melanjutkan penertiban Alat Peraga Sosialisasi (APS) Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Pilkada 2020. Penertiban kali ini menyasar wilayah pemukiman di setiap kecamatan. Ketua Bawaslu Kota Depok, Luli Barlini mengatakan, sebanyak 100 petugas Bawaslu dari tingkat kota dan kecamatan dikerahkan untuk menertibkan APS. Serta dibantu oleh […]

Read More