Pendidikan

Mahasiswa Ini Juara Pertama Prototipe Mobil Hemat Bahan Bakar

DepokNews – Di saat mobil hemat energi muncul dalam pembicaraan di publik, mahasiswa Universitas Indonesia (UI) hadir membawa prototype mobil hemat energi yang merupakan inovasinya di ajang Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2021. Kelompok mahasiswa yang tergabung dalam Supermileage Vehicle Team HORE Universitas Indonesia (SMV HORE UI) itu pulang dengan predikat juara pertama dalam kategori […]

Read More

Perpustakaan SDIT Nurul Fikri Raih Juara 3 Tingkat Depok

DepokNews – Perpustakaan SDIT Nurul Fikri berhasil meraih juara 3 Lomba Perpustakaan SD Negeri dan Swasta se-Kota Depok 2021 yang diselenggrakan oleh Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Diskarpus) Kota Depok. Penyerahan hadiah berupa trophy dan sertifikat diberikan oleh Dinas Pendidikan kota Depok di Gedung Dibaleka, Kamis (18/11/2021). Fahmi Irvansyah, Kepala Sekolah SDIT Nurul Fikri turut senang […]

Read More

SMAIT Nurul Fikri Tes Usap, Hasilnya Negatif!

DepokNews – Kepala Sekolah SMAIT Nurul Fikri, Mohammad Furqon, mengatakan dari hasil tes usap secara acak di SMAIT Nurul Fikri yang sudah menjalankan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas dinyatakan negatif Covid-19. Screening dilakukan hari ini, Senin (8/11/2021) bekerja sama dengan UPTD Puskesmas Tugu yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Depok. Menurut Furqon, yang mengikuti test usap […]

Read More

Insinyur UI Aplikasikan Teknologi Digital Surface Model Untuk Visualisasi 3D kawasan Heritage Depok Lama

DepokNews – Seolah tidak pernah lelah guna menghadirkan inovasi dan pengabdian masyarakat dilingkungan kota Depok, kali ini alumni FTUI bekerja sama dengan Pemerintah Kota Depok telah menjalin kesepahaman bagi implementasi Teknologi Retrofit for Heritage berbasis Digital Transformation for Smart City. Kamis 18 November 2021, bertempat diruang kerja Wakil Wali Kota Depok rombongan alumni FTUI yang […]

Read More

Mahasiswa UI Juara Lomba Cipta Puitisasi Al-Qur’an dan Musikalisasi Religi

DepokNews — Pengumuman pemenang lomba cipta puitisasi al-Qur’an dan musikalisasi puisi antar mahasiswa se-Indonesia pada hari Senin (15/11/21) diumumkan. Kegiatan lomba ini sudah berjalan sejak 15 Oktober 2021 di Makara Art Center (MAC) Universitas Indonesia (UI), bekerja sama dengan Asrama UI dan Masjid kampus UI serta Direktorat Kemahasiswaan UI. Juara pertama Lomba Cipta Puitisasi al-Qur’an […]

Read More

Empat Mahasiswa Fakultas Ekonomi Prodi S1 Akuntansi Universitas Pamulang Lakukan PMKM Depok

DepokNews- Anak usia dini perlu diberi pemahaman menabung sangatlah penting dan mengajarkan kepada mereka bahwa menabung harus menjadi kebiasaan yang wajib dilakukan. Dengan mengajarkan cara seperti itu, maka kita telah mengajarkan mereka bahwa menabung merupakan hal yang penting yang harus dilakukan sejak dini. Mengajari mereka untuk menghargai uang yang mereka peroleh bahwa uang harus dihargai […]

Read More

Wakili Indonesia, Mahasiswa FT UI Jadi Finalis Di Kompetisi Mobil Terbang

DepokNews – Enam mahasiswa Departemen Teknik Mesin, Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) kembali meraih prestasi di ajang kompetisi internasional. Ke-enam mahasiswa yang tergabung dalam tim UI Flying Car, mewakili Indonesia dan menjadi finalis dari 206 tim yang berasal dari berbagai negara yang berpartisipasi di Flying Car Design Competition, Teknofest 2021. Acara ini diselenggarakan oleh Kementrian […]

Read More

Ikuti Career Day 2021, Webinar Bertajuk Pengembangan Karier Bersama HIMADM UI

DepokNews–Career Day adalah rangkaian kegiatan workshop dan webinar yang membahas tentang pendidikan dan pengetahuan umum baik di bidang perkuliahan maupun pengembangan karier yang akan disampaikan oleh para pemateri yang handal dan profesional di bidangnya. Kegiatan yang diselenggarakan setiap tahun ini merupakan program kerja Departemen Pengembangan dan Karir Himpunan Administrasi Universitas Indonesia (HIMADM UI) Career Day […]

Read More

UI Masuk Top 15 Emerging Economies University Rangkingks Di Asia Tenggara dan Top 150 Dunia

DepokNews — Universitas Indonesia (UI) mendapat ganjaran atas performance selama ini, dalam kategori yang menjadi penilaian lembaga pemeringkatan perguruan tinggi dunia The Times Higher Education (THE). UI menjadi satu-satunya perguruan tinggi dari Indonesia yang masuk dalam Top 15 Emerging Economies University Rankings di Asia Tenggara dan Top 150 dunia. The Times Higher Education (THE) merilis […]

Read More

Kondisi Pandemi Covid-19, PNJ Lakukan Wisuda Online

DepokNews-Dalam kondisi kurang menentu akibat pandemi Covid-19, Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) melantik 2.053 Wisudawan tahun akademik 2020/2021 secara online pada Sabtu (23/10/2100 “Sehubungan saat ini masih dalam kondisi pandem Covid-19, wisuda PNJ pada tahun 2021 ini dilaksanakan secara online. Cara ini dimaksudkan agar kesehatan kita semua dapat terjaga serta prosesi wisuda dapat dilaksanakan dengan tertib.” […]

Read More

Meriahkan Maulid Nabi, UI Selenggarakan Lomba Seni Religi Tingakat Nasional

DepokNews — Dalam rangka mensyiarkan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Makara Art Center Universitas Indonesia (MAC UI) bekerja sama dengan Direktorat Kemahasiswaan dan Masjid Ukhuwah Islamiyah UI serta didukung oleh Forum Kebangsaan UI menyelenggarakan lomba seni religi tingkat nasional untuk mahasiswa. Ada beberapa jenis kesenian yang akan dilombakan, yakni puitisasi Al-Qur’an, musikalisasi puisi religi, serta […]

Read More

UI Unggul Pada Bidang Ilmu Clinik dan Health Fersi The World Universitas Rangking

DepokNews — Universitas Indonesia (UI) kembali mendapat pengakuan sebagai perguruan tinggi terbaik di Indonesia pada bidang ilmu Clinical and Health, berdasarkan penilaian yang dilakukan oleh lembaga pemeringkatan Perguruan Tinggi dunia Times Higher Education (THE). THE merilis THE World University Rankings (WUR) by Subject 2022 untuk 3 (tiga) bidang ilmu yaitu: Life Sciences, Physical Sciences, dan […]

Read More

Tas Pintar Social Distancing Raih Medali Emas di Kompetisi International

Depoknews – Siswa SMAIT Nurul Fikri berhasil membawa pulang medali emas kategori Robot Creation pada kompetisi robotik tingkat Internasional, International Youth Robotic Competition (IYRC) 2021 yang diselenggarakan oleh International Youth Robot Association (IYRA) Korea, 21-23 Agustus. Bersaing dengan peserta dari berbagai negara, Rafif Abdullah Ardiyanputra dari kelas X MIPA 3 bersama rekannya Muhammad Khairy Ramzy […]

Read More