Menu

Dark Mode
GEMMARIN (Gerakan Matahari Imam Ririn) Wilayah Sawangan Mendeklarasikan Dukungan Kepada Calon Wali Kota dan Wakil Walikota Depok Nomor Urut 1 PKN Resmi Dukung Imam Budi Hartono dan Ririn Farabi Arafiq dalam Pilkada Depok 2024 Imam Budi Hartono Siap Hadapi Debat Pilkada Depok: “Kami Sudah Terlatih Tanya Jawab dengan Masyarakat” Ahmad Syaikhu dan Imam Budi Hartono Sowan ke Kediaman Habib Abubakar Al Busyro Citayam Grib Jaya DPC Kota Depok Tegaskan Dukungan Penuh untuk Imam Budi Hartono-Ririn Farabi Arafiq 700 Instruktur Senam di Depok Deklarasikan Dukungan untuk Pasangan Asih dan Imam Ririn

Metro Depok

FKH Nusantara Luncurkan Gerakan Wakaf RTH

badge-check


					FKH Nusantara Luncurkan Gerakan Wakaf RTH Perbesar

DepokNews- Sebagai bentuk kepedulian pada terciptanya Ruang Terbuka Hijau (RTH), Forum Komunitas Hijau (FKH) menginisiasi gerakan Wakaf RTH. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari kampanye pertobatan ruang. “Sebuah upaya penyadaran kolektif tentang pentngnya penguatan kedaulatan ruang sebagai representasi NKRI (Negara Kesatuan Republik Indonesia),”ujar Koordinator FKH Kota Depok Heri Syaifudin seusai acara diskusi publik dan bincang santai dengan topik Bersama Menjaga Fungsi Situ-Situ Jabodetabek. Joglo Nusantara, Situ Pengasinan, Sawangan, senin (12/03).

Heri menuturkan, kampanye Wakaf RTH berawal dari keprihatnan tentang minimnya Ruang Terbuka Hijau. Ditambah lagi kurangnya keberpihakan pemerintah kota/kabupaten dalam kebijakan dan strategi pemenuhan RTH.

“Kita prihatin atas minimnya RTH. Belum lagi, ketidakjelasan Pemkot Depok dalam strategi pemenuhan RTH,”paparnya.

Facebook Comments Box

Read More

20 Alasan Warga Nyaman Tinggal di Kota Depok

3 October 2024 - 12:40 WIB

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Resmikan Renovasi Gedung SDN Sukatani 4

31 August 2024 - 11:33 WIB

Diikuti Ratusan Penegak dan Pandega, Raimuna Kota Depok Ajang Silaturahmi

27 August 2024 - 11:16 WIB

Wakil Wali Kota Depok : Perayaan Agustusan, Ungkapan Syukur Masyarakat atas Kemerdekaan Indonesia

26 August 2024 - 10:57 WIB

Lahir Bertepatan dengan HUT RI, 14 Remaja Kota Depok ini Langsung Terima e-KTP

18 August 2024 - 10:50 WIB

Trending on Metro Depok