Day: January 30, 2018

Ini Masjid di Depok yang Akan Gelar Sholat Gerhana 31 Januari 2018

DepokNews — Pemerintah Kota Depok mengeluarkan imbauan kepada warga masyarakat untuk melaksanakan shalat gerhana saat Super Blue Blood Moon pada Rabu, 31 Januari 2018 mendatang. Imbauan itu dikeluarkan Pemkot Depok berdasarkan surat edaran dari Sekda Kota Depok pada 21 Januari 2018. Dalam surat edaran bernomor 451/66/Kesos, Pemkot Depok meminta seluruh camat dan lurah memberikan imbauan […]

Read More

Manfaat Labu Kuning Tangkal Penuaan Dini

DepokNews- Sinar matahari mengandung ultraviolet yang bersifat merusak kulit. Penuaan kulit hebat berpeluang terjadi pada orang berkulit sawk matang, karena punya kebiasaan terkena sinar matahari yang kuat. Salah satu cara untuk mencegahnya adalah dengan melindungi dan merawatnya, dengan bahan herbal yang kaya antioksidan. Sayuran labu kuning memang kaya antioksidan dan zat asam hidroksi alfa. Sehingga […]

Read More

Pradi Ilustrasikan Depok Sebagai Indonesia Kecil

DepokNews — Dalam rangka menggali upaya-upaya penyampaian dan pewujudan Pancasila sebagai ideologi ke khalayak yang lebih luas dengan cara kerjasama kreatif, termasuk dalam kearifan lokal, kelompok muda dan media, Sekretaris Anggota Dewan Pertimbangan Presiden atau Ses.Wantimpres melakukan kunjungan kerja ke Kota Depok. Kunjungan kerja Ses.Wantimpres Julie Trisnadewani bersama dengan Tenaga Ahli UKP-PIP; Analis Politik, Hukum […]

Read More

Musrenbang,  Kecamatan Cipayung Fokus di Enam Program Pada  2019

DepokNews- Musrenbang di Tahun 2019, Kecamatan Cipayung akan fokus di enam program. Ke enam program tersebut pun akan diawasi agar terealisasi untuk warga Cipayung. Enam program tersebut antara lain, pelebaran jalan di sejumlah wilayah Cipayung, mendorong Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat untuk membangun gedung SMA, pengembangan industri rumah tangga di Bulak Timur untuk peningkatan ekonomi, […]

Read More

DPC PKB Depok Penuhi Verifikasi Faktual

DepokNews –Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Depok melakukan Verifikasi Faktual di Kantor DPC PKB Kota Depok, Grand Depok City. Hal itu dibenarkan Sekretaris DPC PKB Depok Iwan Setiawan. Ia mengaku, pihaknya telah mempersiapkan semuanya dalam Verifikasi Fatual tersebut. “Mulai dari KSB (Ketua, Sekretaris, Bendahara-red) ada. Keterwakilan perempuan 30 persen juga terpenuhi. Alhamdulillah berjalan dengan […]

Read More

Gerindra Buka Peluang Majukan Depok Lewat Bacaleg

DepokNews- Hingga kini Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kota Depok, masih membuka pendaftaran Bakal Calon Anggota Legislatif (Bacaleg) 2019 DPRD Tingkat I Kota Depok. Pendaftaran dimulai pada 26 Januari dan akan ditutup pada 24 Februari 2018. Ketua DPC Partai Gerindra Kota Depok, Pradi Supriatna mengatakan antusiasme untuk bergabung dalam Bacaleg sangat luar biasa. Setiap hari […]

Read More

MKKS SMP Swasta Kota Depok Adakan Raker Pertama

DepokNews — Bertempat di Auditorium Atlanta Premium Estate Depok, Senin, 29 Januari 2018, menjadi sejarah baru bagi Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) SMP swasta Kota Depok, karena MKKS dapat mengadakan raker yang pertama yang di ikuti lebih dari 150 SMP swasta kota depok. Hadir dalam kegiatan itu Kepala Dinas Pendidikan Kota Depok, Muhammad Thamrin, Ketua […]

Read More

Panmas Jadikan Musrenbang Sarana Aspirasi Warga

DepokNews- Kecamatan Pancoranmas gelar Musrenbang, dengan fokus utama di bidang pendidikan, pembangunan, pendidikan dan kesehatan. Musrenbang yang dibuka wakil walikota Depok Pradi Supriatna ini dilangsungkan di Hotel Santika Selasa ( 30/1/2018). Pradi berharap Musrenbang ini dapat menjadi Penajaman untuk program pembangunan pada tahun 2019 nanti. Dengan Musrenbang, aspirasi warga di kecamatan dapat terserap untuk menciptakan […]

Read More

Usai Main Futsal, Pelajar SMA Dikeroyok

DepokNews– Alpi Nurhuda,16, pelajar SMA, babak belur setelah dikeroyok oleh lawan tanding futsalnya di Lapangan Futsal AMSI RT 007 RW 13, Desa Pabuaran, Bojonggede Kabupaten Bogor, pada Senin (29/1) malam. Kapolsek Bojonggede, Kompol Agus Koster Sinaga, peristiwa pengeroyokan terhadap korban Alpi Nurhuda,16, pelajar SMA diduga hanya gara-gara bermain curang dalam pertandingan olahraga futsal di daerah […]

Read More

Liga Basket Satu Aksi Tumbuhkan Atmosfer Basket di Depok

DepokNews- Liga Basket Satu Aksi ajang unjuk sportivitas antar tim, ramaikan perlombaan olahraga basket di Kota Depok. Acara yang digelar di Lapangan Koni pada 3 Februari-4 Maret 2018 ini, digagas Komunitas Satu Aksi, dengan tiket masuk sebesar Rp10 ribu. Ketua Satu Aksi Depok, Dhendy Saputra menjelaskan dalam Liga Basket Satu Aksi akan ada 44 tim […]

Read More

Gema Keadilan Deklarasi Dukung Asyik di Pilgub Jabar

DepokNews- Dewan Pengurus Daerah Gerakan Persaudaraan Pemuda Keadilan (DPD Gema Keadilan) Kota Depok mendeklarasikan dukungannya untuk memenangkan Sudrajat-Syaikhu (Asyik) di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Barat. Ketua Umum Gema Keadilan Kota Depok, Rohman Mulyana mengatakan, kami telah mengkonsolidasikan seluruh kader Gema Keadilan sampai tingkat kekurahan untuk serius memenangkan pasangan Asyik di Pilgub Jabar. “kami sudah siapkan […]

Read More

Angkot Samber Wanita Pengendara Motor  di Jalan Raya Sawangan Hingga Terjungkal

DepokNews–Pengendara bermotor yang ditumpangi dua wanita pada Selasa (30/1) subuh disambar angkutan kota hingga terjungkal ke bahu jalan di Jalan Raya Sawangan tepatnya di pertigaan Sandra, Kecamatan Pancoran Mas. Galih salah satu saksi mata mengatakan dua wanita tiba tiba berada di pinggir jalan usai ditabrak angkot D-105. “Pas kita melintas melihat dua wanita itu di […]

Read More

Temukan Metode Pengklasifikasian Data, Irwan Bastian Raih Gelar Doktor dari Universitas Gunadarma

DepokNews — Universitas Gunadarma kembali meluluskan mahasiswanya meraih gelar doktor, kali ini, Irwan Bastian, pria yang lahir di Jakarta tahun 1962 suami dari Doktor Mety Mustika Sari yang berhasil menyandang gelar doktor. Irwan Bastian yang juga sebagai Wakil Rektor 3 Universitas Gunadarma berhak menyandang gelar doktor setelah dinyatakan lulus dengan predikat sangat memuaskan dalam mempertahankan […]

Read More