Bawaslu Kota Depok Selidiki Dugaan Pengerusakan Alat Peraga Kampanye

DepokNews- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Depok menerima laporan terkait dugaan pengerusakan alat peraga kampanye (APK). Laporan ini telah menjadi fokus penelusuran Bawaslu untuk mengungkap dugaan pelanggaran yang terjadi di wilayah Kecamatan Sawangan dan Bojongsari. Komisioner Divisi Penanganan Perkara, Data, dan Informasi Bawaslu Kota Depok, Sulastio, mengungkapkan bahwa Bawaslu telah intensif melakukan pengawasan kampanye sebanyak… Continue reading Bawaslu Kota Depok Selidiki Dugaan Pengerusakan Alat Peraga Kampanye

Published
Categorized as Ragam

Tingkatkan Pelayanan, Wali Kota Depok Resmikan Enam Kantor Kelurahan

Wali Kota Depok Mohammad Idris membubuhkan tanda tangan di batu prasasti saat peresmian enam kantor kelurahan di Lapangan Kukusan, Kecamatan Beji, Kamis (28/12/23). (Foto:Bima/Diskominfo)

DepokNews – Wali Kota Depok, Mohammad Idris meresmikan enam gedung pemerintahan tingkat kelurahan yang sudah rampung dibangun pada akhir tahun 2023. Peresmian kantor-kantor pemerintahan tersebut dilaksanakan bersamaan dengan acara peresmian tiga lapangan olahraga beserta fasilitas Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), di Lapangan Kukusan, Kelurahan Kukusan, Kecamatan Beji, Kamis (28/12/23). Wali Kota Depok, Mohammad Idris… Continue reading Tingkatkan Pelayanan, Wali Kota Depok Resmikan Enam Kantor Kelurahan

Published
Categorized as Metro Depok

Satgas DPUPR Siaga 24 Jam di Malam Pergantian Tahun

Satgas DPUPR Kota Depok berjaga 24 jam selama malam pergantian tahun 2024. (Foto:Dok.DPUPR)

DepokNews – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok sedikitnya menyiagakan satu regu Satuan Tugas (Satgas) yang terdiri dari 10 personel untuk berjaga 24 jam di malam pergantian tahun. Upaya ini dilakukan untuk mengantisipasi adanya banjir maupun longsor karena hujan. “Sebagai langkah antisipasi, kami siagakan satu regu satgas yang terdiri dari 10 personel,… Continue reading Satgas DPUPR Siaga 24 Jam di Malam Pergantian Tahun

Published
Categorized as Metro Depok

Jelang 2024, Wali Kota Depok Inggatkan Perayaan Tahun Baru dengan Santun

DepokNews – Jelang perayaan malam tahun baru 2024, Wali Kota Depok Mohammad Idris meminta masyarakat untuk merayakan dengan santun dan tidak hura-hura. Dirinya meminta masyarakat untuk menjadikan pergantian tahun sebagai ajang evaluasi diri. “Rayakanlah dengan santun sesuai budaya Indonesia, tidak hura-hura, tidak urakan, jadikan pergantian tahun sebagai ajang evaluasi dan introspeksi diri,” kata Wali Kota… Continue reading Jelang 2024, Wali Kota Depok Inggatkan Perayaan Tahun Baru dengan Santun

Published
Categorized as Metro Depok