Menu

Dark Mode
Kegiatan Scoring Panahan untuk Pemula oleh ASA Archery Indonesia Ketua Fraksi PKS DPRD Depok Hafid Nasir: Janji Politik Imam Ririn Adalah Terbangunnya Depok Eco Park di Pancoran Mas Luar Biasa, Kampanye Akbar Imam Ririn di Stadion Mahakam Depok Dibanjiri Lebih Kurang 30 Ribu Masa PWI Depok Gelar Konferensi Kerja 2024, Tekad Tingkatkan Kinerja di 2025 Para Advokat Kota Depok Deklarasi Dukung Imam-Ririn untuk Pilkada Depok 2024 Survei Voxpol: Imam-Ririn Unggul dengan Elektabilitas 51,7 Persen di Pilkada Depok 2024

Kuliner

JPW Cafe and Rustic Hadirkan Konsep Vintage di Depok

badge-check


					 JPW Cafe and Resto (Istimewa) Perbesar

JPW Cafe and Resto (Istimewa)

DepokNews- JPW Cafe and Resto hadir dengan konsep Vintage and Rustic, menyajikan ngopi asyik dan nyaman dengan harga bersahabat. Cafe and resto yang berada di Ruko Verbena D-16 Grand Depok City ini, bermula dari menjual aneka produk kopi unggulan dibawah naungan PT JPW Indonesia. 
Tak hanya sampai disitu, setiap Jumat dan Sabtu malam ada live music mulai dari pukul 20:00 hingga 23:00. Buka setiap hari Minggu hingga Kamis mulai pukul 12:00 hingga 21:00 dan Jumat hingga Sabtu mulai pukul 15:00 hingga 23:00.

Owner JPW Cafe and Resto, Togu P Siregar menuturkan, saat ini JPW Cafe and Resto memiliki kapasitas hingga 80 orang. Ruko yang terdiri dari tiga lantai ini disulap menjadi suasana kafe yang exostik ketika pengunjung masuk kedalam. Ornamen kayu, tambang dan gambar-gambar dari beberapa musisi seperti Queen dan lainnya menambah kesan tersendiri.

Meski terlihat mewah, harga yang diberikan terbilang terjangkau, mulai dari Rp15 ribuan hingga Rp40 ribuan untuk makanan dan minuman. Kafe ini bahkan bisa dijangkau mulai dari kalangan pelajar karena pada dasarnya hanya dengan Rp50 ribu sudah bisa makan dan minum disini. Bahkan jika ada komunitas datang dengan minimal delapan orang maka bisa mendapatkan diskon sebesar 10 persen.

“Semua jenis kopi ada disini, makanan camilan hingga makanan berat juga ada,” tandasnya.

Area lampiran

Facebook Comments Box

Read More

“Membangkitkan Kembali Usaha Makanan Rumahan Melalui Transisi Toko Offline Menjadi E-Store”

2 June 2022 - 13:12 WIB

The Margo Hotel Sajikan Kuliner Nusantara Sebagai Menu Berbuka Puasa

5 April 2022 - 15:23 WIB

Restoran Mak Ciak Depok, Racikan Bumbunya Spesial Harga Terjangkau, Siap Terima Pesanan

2 November 2021 - 08:44 WIB

Galih Pandekar Buka Gerai Arem Arem Mie Aremie Hj. Rully Disaat Pengusaha Lain Tiarap

5 June 2021 - 05:54 WIB

Margocity Kampoeng Kuliner Ramadan Hadirkan Kuliner Nusantara

29 April 2021 - 08:27 WIB

Trending on Kuliner