Menu

Dark Mode
Rakor Satgas PKDRT & TPPO Kelurahan Cilangkap Edukasi Gizi Seimbang Untuk Pencegahan Stunting Pada Anak Balita Di TPA Baitul Ilmi Di Desa Rawapanjang Penyakit Jamur sebagai Ancaman Kesehatan Global Tersembunyi Depok Bersatu untuk Palestina Merdeka PT Tirta Asasta Depok Dukung Pemulihan Akses Air Bersih Bagi Korban Bencana Alam Sukabumi Jembatan Penghubung Antara RW 19 dan RW 17 Pancoran Mas Diresmikan Hasil Aspirasi Aleg Moh Hafid Nasir

Metro Depok

Taman Kelurahan Mekarsari Ditutup Sementara

badge-check


					Ilustrasi Taman Kelurahan Mekarsari, Cimanggis. (Foto: JD01/Diskominfo) Perbesar

Ilustrasi Taman Kelurahan Mekarsari, Cimanggis. (Foto: JD01/Diskominfo)

DepokNews – Kelurahan Mekarsari, Kecamatan Cimanggis telah memiliki taman kelurahan sejak tahun 2018. Taman yang berada di RW 12 tersebut telah dilengkapi berbagai fasilitas agar pengunjung merasa nyaman.

Lurah Mekarsari, Iqbal Faroid mengatakan, taman Kelurahan Mekarsari tersebut memiliki sarana bermain anak di antaranya, ayunan, jungkitan, perosotan, serta penyewaan kuda dan delman. Selain itu juga tersedia tempat duduk yang nyaman. 

“Juga ada lapangan badminton sebagai sarana olahraga di taman kelurahan,” ujar Lurah Iqbal Kamis (28/10/21).

Meski begitu, ujar Lurah Iqbal, selama pandemi Covid-19, taman kelurahan tersebut ditutup sementara. Sebelumnya, taman dibuka untuk umum dan dimanfaatkan masyarakat, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.

Lurah Iqbal berharap, pandemi Covid-19 dapat segera berakhir, sehingga masyarakat dapat beraktivitas dan berolahraga di taman kelurahan. Sebab, berbagai fasilitas dibangun pemerintah untuk masyarakatnya.

“Taman kelurahan ini sementara ditutup untuk mencegah kerumunan dan menekan penyebaran Covid-19,” pungkasnya. 

Sumber : depok.go.id

Facebook Comments Box

Read More

Hj. Iin Nur Fatinah Gelar Sosialisasi Perda Penyelangaraan Pesantren di Kecamatan Cipayung

6 December 2024 - 10:05 WIB

PERBAKIN Depok Gelar Muskot ke -3, H. Imam Musanto Kembali Terpilih Sebagai Ketua Periode 2024 – 2028

26 November 2024 - 09:35 WIB

Gencarkan Sosialisasi Pilkada KPU Depok Gandeng PWI, Optimis Partisipasi Pemilih Capai 80 Persen

19 November 2024 - 16:57 WIB

Anggota DPRD Jabar Hj. Iin Nur Fatinah Hadiri Undangan Maulid Nabi Yayasan Marzuki Hasanah

3 November 2024 - 10:52 WIB

Iin Nur Fatinah Gelar Sosialisasi Perda Nomor 2 Tahun 2022 Desa Wisata di Harjamukti

29 October 2024 - 10:41 WIB

Trending on Metro Depok