Menu

Dark Mode
Rakor Satgas PKDRT & TPPO Kelurahan Cilangkap Edukasi Gizi Seimbang Untuk Pencegahan Stunting Pada Anak Balita Di TPA Baitul Ilmi Di Desa Rawapanjang Penyakit Jamur sebagai Ancaman Kesehatan Global Tersembunyi Depok Bersatu untuk Palestina Merdeka PT Tirta Asasta Depok Dukung Pemulihan Akses Air Bersih Bagi Korban Bencana Alam Sukabumi Jembatan Penghubung Antara RW 19 dan RW 17 Pancoran Mas Diresmikan Hasil Aspirasi Aleg Moh Hafid Nasir

Metro Depok

WPA Sukmajaya Gelar Kegiatan Kesehatan Peduli Aids

badge-check


					WPA Sukmajaya Gelar Kegiatan Kesehatan Peduli Aids Perbesar

DepokNews- Kegiatan kesehatan peduli Aids kembali digelar, dalam rangka memperingati Hari Aids Nasional (HAS) yang jatuh pada setiap tanggal 1 Desember.

Kali ini, Warga Peduli AIDS (WPA) di bawah Komisi Peduli Aids Kecamatan Sukmajaya, menyelenggarakan kegiatan kesehatan peduli Aids ini bertema ‘Cegah HIV, Akhiri Aids, Sehat Sejahtera Untuk Seluruh Warga Sukmajaya, Kota Depok Bebas HIV/AIDS yang diselenggarkan di Aula Kantor kecamatan Sukmajaya pada Sabtu, 18 Desember 2021 lalu.

Juga kegiatan peduli AIDS ini melibatkan para tenaga kesehatan (Nakes) dari UPT Kecamatan Sukmajaya.

Sekjen WPA Kecamatan Sukmajaya Dedi Puja Kusuma mengatakan, sekitar 50 undangan dari berbagai elemen masyarakat. Mereka juga ikut screening kesehatan berupa, tes HIV/AIDS, tes gula darah dan tensi.

“Semuanya gratis dengan melibatkan 6 orang tenaga kesehatan dari puskesmas Sukmajaya di bawah pimpinan langsung kepala puskesmas sukmajaya yakni ibu drg Anita,” kata Dedi Puja Kusuma, Sabtu 25 Desember 2021.

Camat Sukmajaya Fery Birowo mendukung kegiatan ini dengan turut menyiapkan pula konsumsi dan makan siang utk 50 peserta seminar dn penyuluhan HIV/AIDS.

Lalu kegiatan ini juga ada pemaparan bahaya Narkoba dan indikasi penyebaran di kota Depok, khususnya di kecamatan Sukmajaya oleh dari BNN Kota Depok.

Acara ini turut mengundang narasumber di bidang HIV/AIDS yakni dr Kurnia Zukhrufah dari RSUD Sawangan yang merupan seorang konsultan HIV/AIDS. Turut menghadiri acara bapak lurah abadi jaya dan lurah Sukmajaya.

Facebook Comments Box

Read More

Hj. Iin Nur Fatinah Gelar Sosialisasi Perda Penyelangaraan Pesantren di Kecamatan Cipayung

6 December 2024 - 10:05 WIB

PERBAKIN Depok Gelar Muskot ke -3, H. Imam Musanto Kembali Terpilih Sebagai Ketua Periode 2024 – 2028

26 November 2024 - 09:35 WIB

Gencarkan Sosialisasi Pilkada KPU Depok Gandeng PWI, Optimis Partisipasi Pemilih Capai 80 Persen

19 November 2024 - 16:57 WIB

Anggota DPRD Jabar Hj. Iin Nur Fatinah Hadiri Undangan Maulid Nabi Yayasan Marzuki Hasanah

3 November 2024 - 10:52 WIB

Iin Nur Fatinah Gelar Sosialisasi Perda Nomor 2 Tahun 2022 Desa Wisata di Harjamukti

29 October 2024 - 10:41 WIB

Trending on Metro Depok