Menu

Dark Mode
TAX CENTER UNIVERSITAS GUNADARMA GELAR WORKSHOP E-COMMERCE: OPTIMALKAN PEMASARAN UMKM Kampanye Imam-Ririn Sukses Digelar di Kediaman Guru Idris Leuwinanggung, Lewat Baksos dan Sosialisasi CAKADA Senam Lansia dan Bakti Sosial Meriahkan Kampanye Imam-Ririn di Sukamaju Baru BAZNAS Kota Depok Bersama STT-NF Lanjutkan Transformasi Digital dengan Sistem Informasi Zakat Terintegrasi Aleg DPRD Depok Dapil Sukmajaya Ikut Antarkan Jenazah Seorang Warga ke TPU Cisalak Relawan HEI Ratujaya Cipayung antusias dengan Program Kampanye IMAM RIRIN

Metro Depok

Intens Sosialisasi, BKD Sukses Naikan PAD Lampau Target

badge-check


					Intens Sosialisasi, BKD Sukses Naikan PAD Lampau Target Perbesar

DepokNews — Kepala Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok, Wahid Suryono membeberkan kiat suksesnya sehingga pendapatan daerah (PAD) Kota Depok jauh melampaui target.

Adapun yang dilakukan yaitu penagihan terus digencarkan. Antara lain sosialisasi secara masif, pembebasan sanksi administrasi serta penagihan aktif bekerja sama dengan Bank Jabar Banten (BJB).

“Kami lakukan berbagai upaya juga. Seperti dalam pengembangan easy tax, tapping box dan yang terbaru e-sppt dan e-bphtb. Inovasi terus kami kembangkan untuk menggali potensi pajak yang ada di Kota Depok,” ungkapnya.

Selanjutnya adapun target yang ditetapkan yaitu Rp 1,15 triliun, realisasinya sebesar Rp 1,169 triliun.

“Alhamdulillah, dengan upaya yang kita lakukan, di akhir Desember kemarin raihan pendapatan daerah tahun 2021 sudah mencapai target, bahkan lebih,” ujarnya.

Untuk itu, pihaknya menyampaikan apresiasi kepada seluruh masyarakat yang berpatisipasi dan ikut andil dalam pembayaran pajak. Semua pendapatan yang diperoleh digunakan untuk pembangunan di Kota Depok agar semakin baik.

“Kami mengucapkan terima kasih atas partisipasi masyarakat dalam menyukseskan pajak untuk pembangunan Kota Depok. Mudah-mudahan raihan pajak di tahun ini juga meningkat,” pungkasnya.

Facebook Comments Box

Read More

20 Alasan Warga Nyaman Tinggal di Kota Depok

3 October 2024 - 12:40 WIB

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Resmikan Renovasi Gedung SDN Sukatani 4

31 August 2024 - 11:33 WIB

Diikuti Ratusan Penegak dan Pandega, Raimuna Kota Depok Ajang Silaturahmi

27 August 2024 - 11:16 WIB

Wakil Wali Kota Depok : Perayaan Agustusan, Ungkapan Syukur Masyarakat atas Kemerdekaan Indonesia

26 August 2024 - 10:57 WIB

Lahir Bertepatan dengan HUT RI, 14 Remaja Kota Depok ini Langsung Terima e-KTP

18 August 2024 - 10:50 WIB

Trending on Metro Depok