Menu

Dark Mode
PELAKSANAAN KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT DALAM RANGKA PENINGKATAN PENGELOLAAN UMKM MELALUI “PELATIHAN / WORKSHOP PENGHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI dan PENYULUHAN KESEHATAN PELAKU UMKM” PELAKSANAAN KEGIATAN PENDAMPINGAN DALAM PEMBUATAN WEBSITE PENJUALAN PRODUK UMKM Di DANISTY OLSHOP DAN PEMBAYARAN MENGGUNAKAN MIDTRANS GUNA PENINGKATAN PRODUK DALAM PEMASARAN, PENJUALAN DAN PROSES PEMBAYARAN Melatih Fokus Anak TK Al Kholidin dengan Metode Sensor Motorik Penguatan Kemampuan Literasi Anak Melalui Fun Activities oleh Siswa SMAM 4 Depok Nazhir Wakaf Warrior Luncurkan Celestialpreneur Endowment Fund untuk Mendukung UMKM Indonesia Beli Sekarang atau nanti? Cara Cerdas Ambil Keputusan

Ragam

Jalankan Urban Framing PPP Depok Manfaatkan Lahan Tidur di Sawangan

badge-check


					Jalankan Urban Framing PPP Depok Manfaatkan Lahan Tidur di Sawangan Perbesar

DepokNews- DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Depok, manfaatkan lahan tidur di Komplek BSI RW 12 Kelurahan Pengasinan, Kecamatan Sawangan untuk program urban farming.

Fungsionaris PPP, Qonita Lutfiyah, pihaknya berhasil menyulap lahan tidur di lahan fasos fasum seluas 5.000 meter yang terbengkalai sejak 18 tahun lalu menjadi kawasan argo wisata pertanian, perikanan dan peternakan.

“Alhamdulillah, kader PPP Kota Depok bersama warga setempat sangat kreatif dan peduli terhadap lingkungan, memanfaatkan lahan tidur menjadi bermanfaat sejak Agustus 2020,” kata Qonita Lutfiyah belum lama ini.

Anggota Komisi D DPRD Kota Depok ini pun mengapresiasi inisiatif kader dan warga setempat. Sebab, hal ini juga turut membantu Pemkot Depok dalam ketersediaan lahan terbuka hijau dan juga mewujudkan program ketahanan keluarga.

“Urban farming Ini merupakan gerakan sosial untuk menuju kemandirian ekonomi, semangatnya untuk ketahanan pangan. Jadi tidak ada alasan bagi kami untuk tidak mensupport kegiatan ini,” jelasnya.

Qonita Lutfiyah menyampaikan kedepan pihaknya akan mensupport pembangunan infrastruktur untuk memudahkan mobilisasi petani dalam merawat kawasan tersebut.

“Kerja teman-teman ini akan dilihat oleh stakeholder sehingga akan ada respon yang baik. Kami yakin ketika kita sudah berbuat maksimal untuk masyarakat, pasti stakeholder akan memberikan perhatian,” jelasnya.

“Kami juga berpesan kepada teman-teman, untuk saat ini kita berbuat saja terlebih dahulu semaksimal mungkin. Saya berharap kerja nyata ini dapat menjadikan PPP semakin dekat dengan masyarakat,” pungkasnya. 

Facebook Comments Box

Read More

PELAKSANAAN KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT DALAM RANGKA PENINGKATAN PENGELOLAAN UMKM MELALUI “PELATIHAN / WORKSHOP PENGHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI dan PENYULUHAN KESEHATAN PELAKU UMKM”

15 January 2025 - 12:42 WIB

PELAKSANAAN KEGIATAN PENDAMPINGAN DALAM PEMBUATAN WEBSITE PENJUALAN PRODUK UMKM Di DANISTY OLSHOP DAN PEMBAYARAN MENGGUNAKAN MIDTRANS GUNA PENINGKATAN PRODUK DALAM PEMASARAN, PENJUALAN DAN PROSES PEMBAYARAN

14 January 2025 - 16:19 WIB

Melatih Fokus Anak TK Al Kholidin dengan Metode Sensor Motorik

14 January 2025 - 09:17 WIB

Penguatan Kemampuan Literasi Anak Melalui Fun Activities oleh Siswa SMAM 4 Depok

13 January 2025 - 16:47 WIB

Nazhir Wakaf Warrior Luncurkan Celestialpreneur Endowment Fund untuk Mendukung UMKM Indonesia

12 January 2025 - 06:47 WIB

Trending on Ragam