Menu

Dark Mode
CIBER Goes to Garut: Petualangan Inspiratif UMKM Cilodong Menuju Puncak Kesuksesan Lima Santri Ma’had Al-Qur’an Fityanul Ulum Cinere Akan dikirim Safari Dakwah ke Batam DPRa PKS Sawangan Lama, Sawangan Baru, Pasir Putih dan Bedahan Gelar Musyawarah Ranting Anggota DPRD Jabar FPKS Iin Nur Fatinah Gelar Sosiasasi Perda Perlindungan Perempuan di Kecamatan Cilodong Rapat Paripurna Menetapkan Supian Suri – Chandra Rahmansyah Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Depok PT Tirta Asasta Melaksanakan Program Sosialisasi Pengembangan dan Optimalisasi Jaringan di Wilayah Kecamatan Bojongsari

Metro Depok

Telapak Tangan Cinta Siswa MIT Nurul Iman Untuk Muslim di Rohingya

badge-check

DepokNews- MIT Nurul Iman ajak siswa berempati pada musibah di Rohingya, dalam kegiatan Telapak Tangan Cinta. Diikuti ratusan siswa, MIT Nurul Iman menggalang dana, menampilkan pertunjukan teatrikal, orasi, puisi dan surat dari siswa untuk anak-anak muslim di Rohingya.

Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan MIT Nurul Iman sekaligus koordinator acara, Junaedi menjelaskan, acara dibuka dengan Salat Dhuha dan doa bersama. Kemudian pertunjukan siswa menampilkan nasyid, drama dan teatrikal muslim di Rohingya. Ada juga telapak tangan cinta siswa, sebagai simbol bahwa kami merasakan apa yang mereka rasakan.

“Tema teatrikalnya kondisi nyata disana. Melibatkan tujuh siswa kelas 2 dan 3, beserta guru. Latihannya pun hanya satu hari saja,” ujarnya, Jumat (15/9).

Junaedi mengatakan, kegiatan dilakukan di luar sekolah agar warga melihat secara konkrit keadaan di Rohingya. Hal ini juga sebagai bentuk dukungan, semangat kebersamaan siswa diharapkan mampu menyemangati muslim disana.

Tujuannya sendiri adalah memunculkan rasa empati pada siswa. Bagaimana rasanya anak-anak yang harus kehilangan keluarga, sedangkan siswa disini jauh lebih beruntung.

“Kami juga menceritakan kepada siswa keadaan dan apa yang terjadi disana. Agar siswa mengerti tidak hanya sekedar melakukan kegiatan saja,” tandasnya.(mia)

Facebook Comments Box

Read More

Anggota DPRD Jabar FPKS Iin Nur Fatinah Gelar Sosiasasi Perda Perlindungan Perempuan di Kecamatan Cilodong

8 February 2025 - 01:22 WIB

Anggota DPRD Jabar FPKS Iin Nur Fatinah Gelar Sosialisasi Perda Nomor 5 Tahun 2023 di Cimanggis

26 January 2025 - 00:13 WIB

Jadi Penceramah Majelis Taklim di Sukmajaya, Iin Nur Fatinah Sampaikan Hikmah Isro’ Mi’raj

26 January 2025 - 00:09 WIB

Anggota DPRD Jabar Iin Nur Fatinah Hadiri Workshop Kebangsaan di Depok

19 January 2025 - 17:56 WIB

Hadiri Milad Komunitas Sahabat Amanina, Iin Nur Fatinah Ingatkan Pentingnya Kejujuran

18 January 2025 - 17:41 WIB

Trending on Metro Depok