Pol PP Tertibkan Motor Parkir di Atas Trotoar Margonda

DepokNews–Aparat Satuan Polisi Pamong Praja Kota Depok menertibkan kendaraan  yang parkir liar di badan jalan dan di pedestrian di Jalan Margonda Kota Depok pada Rabu (28/2). Kepala Satpol PP Depok Yayan Arianto menuturkan penghalauan sepeda motor dan mobil yang parkir liar serta pedagang yang menggelar dagangan di pedestrian jalan di Jalan Margonda Depok di depan… Continue reading Pol PP Tertibkan Motor Parkir di Atas Trotoar Margonda

Published
Categorized as Metro Depok

Hore, Hari Ini Gaji Guru Honorer di Depok Cair

ilustrasi (istimewa)

DepokNews- Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Depok Mohammad Thamrin memastikan, hari ini gaji guru honorer di Kota Depok sedang dalam proses pencairan. Thamrin mengatakan, siang ini sedang dalam proses transfer uang ke rekening bendahara sekolah masing-masing. Setelah itu, prosesnya bergantung sekolah bisa hari ini atau besok. “Mudah-mudahan besok sudah sampai sekolah, dan lanjut ke guru-gurunya,”… Continue reading Hore, Hari Ini Gaji Guru Honorer di Depok Cair

Published
Categorized as Metro Depok

Brimob Berikan Penganugerahan Warga Kehormatan

DepokNews– Komandan Korps (Dankor) Brimob Polri, Irjen Polisi Rudy Sufahriadi memberikan penganugrahan Warga Kehormatan (Wahor) kepada sejumlah perwira tinggi (Pati) sekaligus menggelar Media Gathering di Lapangan Utama Mako Korp Brimob Polri Kelapa Dua, Cimanggis, Kota Depok,Rabu (28/2). Para Pati yang mendapat penganugerahan Wahor tersebut yaitu Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Pol Drs. Setyo Wasisto, Kapuskeu… Continue reading Brimob Berikan Penganugerahan Warga Kehormatan

Published
Categorized as Metro Depok

Pradi Ingatkan Pentingnya Menjaga Kredibilitas Mitra Kerja Pemkot

Wakil Walikota Depok saat membuka forum renja Dinas PUPR (Humas Depok)

DepokNews- Wakil Walikota Depok, Pradi Supriatna membuka Rencana Kerja (Renja) Forum OPD Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok, di Hotel Bumi Wiyata, Rabu, (28/2/2018). Pradi mengatakan pentingnya menjaga kredebilitas dan kemampuan kepada para pelaku kontruksi yang menjadi mitra kerja. Hal ini berkaitan dengan kualitas pekerjaan, tepat waktu pekerjaan, hal tersebut akan menjadi penilaian… Continue reading Pradi Ingatkan Pentingnya Menjaga Kredibilitas Mitra Kerja Pemkot

Published
Categorized as Metro Depok

HTA Desak Pemkot Naikkan Gaji Guru Honorer di Depok

Ketua DPRD Depok, Hendrik Tangke Allo (Istimewa)

DepokNews- Ketua DPRD Kota Depok, Hendrik Tangke Allo mendesak Pemkot Depok agar dapat meningkatkan gaji guru honorer. Pasalnya dirinya mendapat banyak keluhan mengenai minimnya gaji guru honorer di Kota Depok. “Gimana guru mau sejahtera jika gaji minim. Bagaimana mau memberikan pendidikan yang berkualitas jika tidak didukung pemerintahnya. Tingkatkan gaji guru honorer,” ungkap HTA sapaannya, Rabu… Continue reading HTA Desak Pemkot Naikkan Gaji Guru Honorer di Depok

Published
Categorized as Metro Depok

Siswa SD Kramat Beji Raih Nilai Tertinggi di Try Out Kecamatan

Siswa SDN Kramat Beji foto bersama

DepokNews–Siswa Sekolah Dasar Negeri Kramat di Kelurahan Beji, Kecamatan Beji terus berkiprah di ajang perlombaan perlombaan dan pertadingan akademik lainnya. Kepala SDN Kramat Nuryani kepada wartawan mengatakan ada sekitar empat siswanya yang dikatakan memiliki prestasi pada tahun 2018 ini. “Alhamdullilah di tahun 2018 ini empat siswa kami meraih prestasi walaupun masih meraih 10 besar”katanya. Dia… Continue reading Siswa SD Kramat Beji Raih Nilai Tertinggi di Try Out Kecamatan

Published
Categorized as Metro Depok

KPU Jabar: Perlu Modal Sosial Dalam Menghadapi Pilgub Jabar

Ketua KPU Jabar Yayat Hidayat saat mendatangi kediaman Menristek untuk coklit (Foto: Mia Nala Dini-DepokNews)

DepokNews- Ketua KPU Jawa Barat Yayat Hidayat mengatakan perlu adanya penerapan modal sosial, guna menghadapi berbagai tantangan dalam Pilgub Jabar nanti. Modal sosial yang dimaksud adalah  komitmen terhadap nilai budaya atau jaga lembur. Yayat menerangkan, Pilgub Jabar ini banyak tantangannya. Ada rayuan, hoax, politisasi identitas berupa SARA, dan radikalisme. Bahkan ada oknum penyelenggara sehingga mau… Continue reading KPU Jabar: Perlu Modal Sosial Dalam Menghadapi Pilgub Jabar

Published
Categorized as Metro Depok

Dibuka Kesempatan Menjadi Orang Tua Asuh 10.000 Santri Penghafal Al-Qur’an

DepokNews — Rumah Qur’an Daarut Tarbiyah (RQDATA) yang sudah memiliki cabang di 12 lokasi se Jabodetabek tahun 2018 ini membuka kesempatan menjadi Orang Tua Asuh Santri Takhasus Beasiswa yang InsyaAllah akan menjadi Hafidz/ah 30 Juz di akhir 2018 dan awal 2019 dengan syarat : 1. Berkomitmen menjadi ortu asuh selama 1 tahun. 2. Mengisi Form… Continue reading Dibuka Kesempatan Menjadi Orang Tua Asuh 10.000 Santri Penghafal Al-Qur’an

Published
Categorized as Hikmah

Zahra, Santri  Rumah Al-Quran Daarut Tarbiyah Depok,  Usia 14 Tahun  Menjadi Hafidzah

Zahra Mulaqina Santri Rumah Al-Quran Daarut Tarbiyah Depok

DepokNews — Zahra Mulaqina adalah salah satu santri di Rumah Al-Quran Daarut Tarbiyah (RQ Data) program SMP. Pada tanggal 23 Desember 2003, Zahra terlahir sebagai buah hati yang ke dua dari pasangan ibu Erlin Gusnira dan bapak Widh Mubien di Bandung. Di usianya yang ke 14 ini, Zahra mendapat gelar sebagai hafidzah atas capaiannya menyetorkan… Continue reading Zahra, Santri  Rumah Al-Quran Daarut Tarbiyah Depok,  Usia 14 Tahun  Menjadi Hafidzah