Ade Supriyatna Ajak Pemuda Teladani Perjuangan Pemuda Pra dan Setelah Kemerdekaan

DepokNews–Anggota DPRD Kota Depok dari FPKS, Ade Supriyatna mengajak para pemuda untuk menghargai dan mengagumi pergerakan pemuda Indonesia pada tahun 1928. “Anak muda saat ini mestinya kagum dan menghargai kehebatan pemuda-pemuda Indonesia tahun 1928 di segala bidang pengetahuan,”ujarnya saat dikonfirmasi terkait tanggapannya terkait hari sumpah Pemuda yang dirayakan setiap tanggal 28 Oktober. Ade Supriyatna juga… Continue reading Ade Supriyatna Ajak Pemuda Teladani Perjuangan Pemuda Pra dan Setelah Kemerdekaan

Pentingnya Efektivitas Audit Internal Syariah Sesuai dengan Al-Qur’an

Oleh : Halimah Yumna Zakiyyah (Mahasiswi STEI SEBI) Ekonomi Islam bertujuan untuk memberikan kebermanfaatan yang tidak hanya didapat untuk kepentingan dunia saja tetapi juga untuk kepentingan akhirat juga. Hal itu bisa terjadi karena Allah sudah menjelaskan di dalam Al-Qur’an ayat-ayat yang menerangkan terkait tema ekonomi yang didasarkan oleh syariat-syariat islam, seperti larangan adanya maysir (perjudian),… Continue reading Pentingnya Efektivitas Audit Internal Syariah Sesuai dengan Al-Qur’an

Published
Categorized as Opini

Peringati Hari Sumpah Pemuda, Idris-Imam Ajak Pemuda Lanjutkan Bangun Depok Bersama

DepokNews– Calon Walikota dan wakil Wali Kota Depok nomor urut 2, Dr. KH. Mohammad Idris. MA. Dan Ir. Imam Budi Hartono ikut memperingati hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2020. Hal tersebut disampaikan keduanya di sela-sela kampanyenya sebagai kandidat wali kota Depok nomor urut 2. Idris berpesan di hari Sumpah Pemuda yang ke 92 tahun ini… Continue reading Peringati Hari Sumpah Pemuda, Idris-Imam Ajak Pemuda Lanjutkan Bangun Depok Bersama

Dinilai Lebih Mumpuni Dalam Segala Aspek, Idris Imam Dapat Dukungan Relawan Merah

DepokNews–Dukungan untuk pasangan nomor urut 2, Idris Imam terus mengalir, kali ini pasangan Idris Imam mendapat dukungan dari kelompok masyarakat yang menamakan diri relawan merah yang diketuai oleh Juliust Inggi Vi. Dukungan tersebut diwujudkan dengan mengadakan deklarasi di Met Up Kafe and Resto Jl. Raya Sawangan Depok, bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda, Rabu 28 Oktober… Continue reading Dinilai Lebih Mumpuni Dalam Segala Aspek, Idris Imam Dapat Dukungan Relawan Merah

Farida Rachmayanti Ajak Anak Muda Depok Ambil Peran Sebagai Agen Perubahan

Anggota DPRD Depok Farida Rachmayanti

DepokNews- Memperingati Hari Sumpah Pemuda, Anggota DPRD Depok Farida Rachmayanti mengajak anak muda Depok untuk mengambil peran dan posisinya dalam pembangunan sebagai agen perubahan. “Selamat Hari Sumpah Pemuda. Semoga generasi muda Kota Depok semakin berkualitas, ” kata Farida, Rabu (28/10). Terutama di era bonus demografi. Mampu mengelola dan mengembangkan potensinya. Farida melanjutkan, dalam konteks pandemi,… Continue reading Farida Rachmayanti Ajak Anak Muda Depok Ambil Peran Sebagai Agen Perubahan

Emak-emak di Rangkapan Jaya Panmas Depok Siap Menangkan Idris-Imam

DepokNews–Puluhan emak-emak yang tergabung dalam komunitas senam Bougenvile menghadiri acara silaturahmi dengan calon Walikota Depok, Mohammad Idris di di Jalan Diana Jaya, Kampung Kepupu, RT06/03, Kelurahan Rangkapan Jaya, Kecamatan Pancoran Mas. Bahkan emak-emak berseragam kaos berwarna merah itu sepakat dan kompak menyatakan dukungannya kepada pasangan calon nomor urut 02, Idris-Imam untuk menjadi Walikota dan Wakil… Continue reading Emak-emak di Rangkapan Jaya Panmas Depok Siap Menangkan Idris-Imam

Harsih, Pemilik Rumah Yang Nyaris Ambruk Terharu Bahagia Terima Bantuan Material Hj Qonita Lutfiyah

Hj Qonita didampingi Lurah Duren Seribu saat meninjau perbaikan rumah warga (foto istimewa)

DepokNews–Ketua DPC PPP Kota Depok, Hj Qonita Lutfiyah turun langsung memberikan bantuan bahan material untuk membantu warga yang rumahnya nyaris ambruk di lingkungan RT 03/08 Kelurahan Duren Seribu, Kecamatan Bojongsari. Harsih (37), pemilik rumah tak hentinya mengucapkan rasa syukur atas bantuan yang telah diberikan oleh Qonita yang juga merupakan Anggota DPRD Depok. “Rumah ini dibangun… Continue reading Harsih, Pemilik Rumah Yang Nyaris Ambruk Terharu Bahagia Terima Bantuan Material Hj Qonita Lutfiyah

Dengan Akrab, Pradi Supriatna Ikut Berlatih Qasidah Bersama IPQOD

DepokNews- Memiliki kepedulian tinggi terhadap seni budaya, khususnya seni budaya Islam, Ikatan Pelatih Qasidah se-Kota Depok (IPQOD) memberikan dukungan pada Pasangan Calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota Nomor Urut 1, Pradi Supriatna-Afifah Alia di Pilkada Depok 2020. Hal tersebut terkuak saat Calon Walikota Nomor Urut 1, Pradi Supriatna ikut berlatih qasidah bersama IPQOD di Kediaman… Continue reading Dengan Akrab, Pradi Supriatna Ikut Berlatih Qasidah Bersama IPQOD

Published
Categorized as Ragam

Di TPS Pada 9 Desember, Colok Calon Pakai Sarung Merah

DepokNews–Calon Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengajak warga untuk mencoblos pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota nomor urut 2, Mohammad Idris dan Imam Budi Hartono. “Nanti di TPS. Pertama, surat suara buka, nomor dua colok. Colok sarung merahnya. Nggak usah repot-repot cari namanya. Sekali aja colok yang dua-duanya pakai sarung merah,” kata Idris… Continue reading Di TPS Pada 9 Desember, Colok Calon Pakai Sarung Merah

Published
Categorized as Ragam

Diskominfo Kota Depok Fasilitas Wifi Gratis Untuk Peserta Pelatihan Disain Grafis

DepokNews- Untuk memudahkan peserta dalam mengikuti pelatihan berbasis grafis Junior Graphic Deisgn, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Depok memberikan fasilitas sarana wifi gratis. Pelatihan tersebut digelar di Balai Latihan Kerja (BLK) Komunitas Yayasan Nurul Huda, Kelurahan Pasir Gunung Selatan (PGS). Kepala Diskominfo Kota Depok, Sidik Mulyono mengatakan bahwa jaringan wifi ini dioptimalkan untuk kebutuhan… Continue reading Diskominfo Kota Depok Fasilitas Wifi Gratis Untuk Peserta Pelatihan Disain Grafis

Puskesmas Kota Depok Pastikan Beri Pelayanan Saat Libur Panjang

DepokNews- Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok, Enny Ekasari mengatakan bahwa Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas di Kota Depok akan tetap memberikan pelayanan selama libur panjang akhir Oktober ini. Hal tersebut dilakukan agar masyarakat tetap mendapatkan pelayanan kesehatan meski libur panjang. “Puskesmas akan tetap membuka pelayanan kesehatan dasar selama cuti bersama… Continue reading Puskesmas Kota Depok Pastikan Beri Pelayanan Saat Libur Panjang

Warga Jalan Nusantara Dihebohkan Dengan Orang Teriak-Teriak Diatas Pohon

DepokNews-Warga yang melintas di jalan Nusantara Raya, Pancoran Mas, Kota Depok, Selasa (27/10/20) siang dihebohkan dengan ulah seorang pria diduga orang dalam gangguan jiwa (ODGJ) yang tiba-tiba memanjat sebatang pohon di depan SD Negeri Anyelir 1. Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 01 Pancoranmas Kodim 0508/Depok Sertu Hengky yang berada dilokasi mengatakan sebelum naik keatas pohon… Continue reading Warga Jalan Nusantara Dihebohkan Dengan Orang Teriak-Teriak Diatas Pohon

Momentum Sumpah Pemuda, Anggota DPRD Depok Ade Firmansyah Ajak Pemuda Bangkit Membangun Negeri

DepokNews– Anggota DPRD Kota Depok dari Fraksi PKS, Ade Firmansyah mengajak para pemuda di Kota Depok agar terus bersemangat membangun negeri. ” Melalui peringatan hari Sumpah Pemuda yang selalu dirayakan setiap tanggal 28 Oktober. Saya mengajak para pemuda bersemangat untuk membangun negeri. Jdilah subject pembangunan untuk indonesia maju. Allahu akbar,”katanya saat dikonfirmasi. Selasa (27/10/2020). Menurutnya… Continue reading Momentum Sumpah Pemuda, Anggota DPRD Depok Ade Firmansyah Ajak Pemuda Bangkit Membangun Negeri