Yayasan Tunas Ilmu Depok Adakan Ngaji Quran Bersama

DepokNews–Yayasan Tunas Ilmu Depok Masjid Baiturrahman Kampung Lio mengadakan kegiatan Ngaji Bersama Quran. Kegiatan tersebut berlangsung di Masjid Baiturrohman Kampung Lio, Selasa (25/12/2018). Kajian umum ini sebagaian besar dihadiri warga Kampung Lio. Ust Abd Azis Tokoh Masyarakat Kampung Lio mengajak para jamaah untuk terus bersemangat dalam belajar Alquran untuk kebahagiaan kehidupan dunia dan akhirat. “Mari… Continue reading Yayasan Tunas Ilmu Depok Adakan Ngaji Quran Bersama

Published
Categorized as Ragam

Warga Depok Bantu Korban Tsunami Anyer

DepokNews–Bantuan untuk korban bencana alam di Anyer, Pandeglang, Banten Tengah mengalir. Salah satu bantuan berupa pakaian layak pakai diberikan warga Kota Depok. Bantuan pakaian diberikan kepada warga yang tinggal di tempat pengungsian, Selasa (25/12/2018). Menurut Abdus Somad tujuan membantu warga yang terkena musibah merupakan wujud kepedulian membantu warga yang terkena bencana. “Ini merupakan kepedulian melihat… Continue reading Warga Depok Bantu Korban Tsunami Anyer

Published
Categorized as Ragam

RS Puri Cinere Depok Rawat Puluhan Korban Tsunami

DepokNews–Sekitar 43 korban Tsunami di Selat Sunda yang merupakan karyawan PLN Gandul, Kecamatan Cinere masih mendapatkan perawatan intensif di Rumah Sakit Puri Cinere. Direktur RS Puri Cinere Depok dr. Judiwan D Maswar kepada wartawan mengatakan penanganan korban tsunami dari lokasi Tanjung Lesung dan sekitar di RS Puri Cinere terorganisir dengan baik (sistem penanganan rujukan massal… Continue reading RS Puri Cinere Depok Rawat Puluhan Korban Tsunami

Published
Categorized as Ragam

DPRa PKS Rangkapan Jaya Depok Adakan Flas Mob

DepokNews– Dpra PKS Rangkepan Jaya mengadakan Flas Mob. Kegiatan tersebut berlangsung pada Ahad (23/12/2018) jam 9-11 di depan DTC Maharaja jl Raya Sawangan. Acara ini diikuti oleh kader dan simpatisan PKS Rangkepan Jaya. Ketua Dpra PKS Rangkepan Jaya sebagai penyelenggara menjelaskan, kegiatan tersebut untuk mensosialisasikan nomor urut PKS pada Pemilu 2019 dan program PKS untuk… Continue reading DPRa PKS Rangkapan Jaya Depok Adakan Flas Mob

Published
Categorized as Ragam

Opick Ajak Istri Bulan Madu ke Pengungsian Palestina di Turki

Depoknews.id – Jika kebanyakan orang mengajak istri untuk berbulan madu ke tempat-tempat wisata terkenal dunia, tidak demikian halnya dengan Opick. Ia justru mengajak istrinya berbulan madu ke daerah zona merah, tempat pengungsi Palestina-Suriah berada, di perbatasan Turki. “Saya ingin mengajak istri berbulan madu ke sana agar menyaksikan secara langsung, betapa banyak orang di dunia ini… Continue reading Opick Ajak Istri Bulan Madu ke Pengungsian Palestina di Turki

Published
Categorized as Ragam

Keren, 88 Emak-Emak PKS Sawangan Bikin Flashmob

DepokNews–Kali ini emak-emak PKS Sawangan bikin heboh di pagi hari (ahad/23) sejak jam 06.00 mereka sdh kumpul di jl.Raya muchtar tepatnya di depan Telaga Golf. Sebanyak 88 emak-emak ini akan melaksanakan aksi flashmob di sepanjang jl.Raya muchtar. Mereka berdiri tersusun rapi dengan membawa banner kecil di setiap peserta, ada yang bertuliskan angka “8 pks ”… Continue reading Keren, 88 Emak-Emak PKS Sawangan Bikin Flashmob

Published
Categorized as Ragam

Hj Martiah Ramaikan Hari Ibu di Kampung Pulo, Beji

DepokNews–Pemilik Yayasan Pendidikan Anak Usia Dini Faris Al Fatah Hj Martiah pada Sabtu (22/12) memperingati Hari Ibu dengan menggelar bazaar dengan kaum Hawa. Pelaksanaan bazaar dilaksanakan di RT 08/12 Kampung Pulo, Kelurahan Beji, Kecamatan Beji. Hj Martiah kepada wartawan mengatakanada sekitar 15 UMKM rata-rata dari daerah Beji menjajakan dagangan dari buatan tangan sendiri. Kebanyakan yang… Continue reading Hj Martiah Ramaikan Hari Ibu di Kampung Pulo, Beji

Published
Categorized as Ragam

Nuroji Sutradarai Idris-Pradi di Pagelaran Lenong Depok

DepokNews- Ada yang berbeda dalam pertunjukkan Ngurusin Seni, Budaya dan Bahasa, “Bocah Depok Ngumpul Lagi”. Pasalnya Wali Kota Depok Mohammad Idris dan Wakil Wali Kota Depok Pradi Supriatna, ikut main dalam lenong yang disutradarai Ketua Dewan Kesenian Depok (DKD) Nuroji, di Halaman Balkot Depok, Minggu (23/12/2018). Tak ketinggalan Kepala Badan Keuangan (BKD) Kota Depok Nina Suzana, Camat Sawangan… Continue reading Nuroji Sutradarai Idris-Pradi di Pagelaran Lenong Depok

Published
Categorized as Ragam

Semangat Perbaikan Kota Depok di 2019, Anak Muda Depok Adakan Diskusi Bareng

DepokNews–Depok, 23/12/18, Margonda Institute (MI) sebagai wadah perkumpulan anak muda Depok mengadakan forum diskusi perdananya di akhir tahun 2018 dengan mengambil tema “Outlook Kota Depok 2019.” Sebagai Lembaga tempat berkumpulnya para cendekiawan ini menginginkan perbaikan terhadap Kota Depok di tahun 2019 mendatang. Forum diskusi yang diadakan di salah satu cafe Warunk Upnormal daerah Margonda menghadirkan… Continue reading Semangat Perbaikan Kota Depok di 2019, Anak Muda Depok Adakan Diskusi Bareng

Published
Categorized as Ragam

Bahaya Rokok Pada Daya Tahan Tubuh

DepokNews–Anda tahu bahaya rokok? Seberapa tahu anda bahaya rokok terhadap daya tahan tubuh? YUK SIMAK PENJELASANNYA DENGAN BAIK!! Berdasarkan riset Atlas tobbaco, indonesia menduduki ranking tiga dengan jumlah perokok tertinggi di dunia. Adapun data dari komisi nasional (Komnas) yang menunjukan bahwa anak di bawah umur 10 tahun yang sudah merokok tercatat mencapai 239.000 anak. Dan… Continue reading Bahaya Rokok Pada Daya Tahan Tubuh

Published
Categorized as Ragam

Posyandu Lili Pontir Depok Terbaik se Jabar

DepokNews- Setelah dilakukan penilaian oleh Tim Provinsi Jawa Barat (Jabar) lomba Posyandu tingkat Provinsi Jawa Barat. Posyandu Lili RW15 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari berhasil menjadi juara 1 Posyandu terbaik se-Jabar. Ketua Pokja 1 Kecamatan BojongsariUtus Sofiyani menjelaskan untuk persiapan lomba dilakukan secara bersama-sama. Baik fisik maupun administrasi dilaksanakan mulai dari lomba tingkat kecamatan hingga ke Kota… Continue reading Posyandu Lili Pontir Depok Terbaik se Jabar

Published
Categorized as Ragam

Saka Adhyasta Gelar Kemah Pemilu 2019

DepokNews–Satuan Karya (SAKA) dalam pramuka khusus Pengawasan Pemilu atau dikenal dengan Saka Ashyasta Pemilu mengadakan perkemahan se-Jawa Barat, yang di gelar di Bumi Perkemahan Kiara Payung. Jatinangor-Jawa Barat (21/12/18). Acara ini Dihadiri oleh Sekjen Bawaslu RI Gunawan Siswantoro sebagai undangan serta ketua bawaslu dan Koordinator Sekretariat se-Jawa Barat. Dihadiri lebih dari 500 Anggota Saka Adhyasta… Continue reading Saka Adhyasta Gelar Kemah Pemilu 2019

Published
Categorized as Ragam