Menu

Dark Mode
Syauqy Faza Mukti Al Haritsy Juarai Olimpiade Bahasa Arab Imam Budi Hartono Kampanye di Posko Kemenangan D’Bar, Relawan Targetkan 80 Persen Suara di Duren Mekar dan Duren Seribu Imam Budi Hartono – Ririn Farabi Pastikan Lanjutkan Program Berobat Gratis Pakai KTP Berobat Gratis Pakai KTP di Depok, Bukan Sekedar Janji Manis: Produk Pemerintahan Idris-Imam yang Dirasa Masyarakat Ade Supriyatna Resmi Dilantik Sebagai Ketua DPRD Kota Depok Luar Biasa, Bang Imam Juara lomba Penulisan Essay dengan Tema Pembayaran Transportasi Berbasis KTP

Metro Depok

Pengurus Golkar Ranting Kelurahan Kemiri Muka Depok Dilantik

badge-check


					Pengurus Golkar Ranting Kelurahan Kemiri Muka Depok Dilantik Perbesar

DepokNews — Pengurus Dewan Pimpinan Cabang Partai Golongan Karya Kecamatan Beji pada Minggu (19/3/17)malam melakukan konsolidasi dengan melakukan pelantikan ketua pengurus Kelurahan Kemirimuka.

Pelantikan pengurus ranting Golkar Kelurahan Kemirimuka dilaksanakan di gang ciliwung yang turut dihadiri oleh ketua DPD Partai Golkar Kota Depok Farabi Rafiq dan pengurus Golkar lainnya.

Ketua Golkar Kecamatan Beji Nurlaela yang didampingi pengurus Golkar Kota Depok Friansyah kepada wartawanmengatakan di Beji sudah ada tiga kelurahan yang melaksanakan pemilihan ketua seperti Kelurahan Beji
terpilih Wawat Wahyudi, Kelurahan Pondokcina Ketua terpilih Warsini dan Kelurahan Kemiri muka Ketua Ika Sulastri

Sementara yang belum melakukan pemilihan ketua seperti wilayah BejiTimur, Tanah Baru dan Kukusan.

Ela menambahkan sesuai perintan Dewan Pimpinan Pusat maka pengurus perolehan suara di Pemilu 2019 mendatang dimana satu kecamatan harus memiliki satu anggota dewan yang duduk di gedung DPRD.

“Dan kami kader Golkar memberikan dukungan dan mencalonkan ketua DPD Golkar Depok Faraby Afarik untuk maju menjadi calon walikota Depok pada Pilkada mendatang”katanya

Facebook Comments Box

Read More

20 Alasan Warga Nyaman Tinggal di Kota Depok

3 October 2024 - 12:40 WIB

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono Resmikan Renovasi Gedung SDN Sukatani 4

31 August 2024 - 11:33 WIB

Diikuti Ratusan Penegak dan Pandega, Raimuna Kota Depok Ajang Silaturahmi

27 August 2024 - 11:16 WIB

Wakil Wali Kota Depok : Perayaan Agustusan, Ungkapan Syukur Masyarakat atas Kemerdekaan Indonesia

26 August 2024 - 10:57 WIB

Lahir Bertepatan dengan HUT RI, 14 Remaja Kota Depok ini Langsung Terima e-KTP

18 August 2024 - 10:50 WIB

Trending on Metro Depok