Day: November 4, 2017

Persiapan Lomba P2WKSS Depok Capai 99 Persen

DepokNews — Satu rumah tidak layak huni (RTLH) yang belum selesai menjadi kendala dalam Program Peningkatan Peranan Wanita Menuju Keluarga Sehat Sejahtera (P2WKSS) tahun 2017. Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Walikota Depok Pradi Supriatna saat rapat koordinasi P2WKSS di Aula Majlis Ta’lim Al-Itijhad, Jl. Prisma No. 84, Mampang, Pancoran Mas. Pradi menjelaskan bahwa dirinya sudah […]

Read More

Jelang Pilgub Jabar Panwaslu Depok Lakukan Koordinasi

DepokNews- Kepala Sekretariat Panwaslu Kota Depok, M. Syamsu Rahman mengatakan salah satu bentuk koordinasi yang telah dilakukan dalam pelaksanaan Pilgub Jabar dengan operator Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil), serta Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok.  Koordinasi berkaitan dengan pengawasan pemutakhiran data daftar pemilih pada Pilgub Jabar 2018. “Melalui koordinasi […]

Read More

Yuk, Buat Aturan Menonton TV Buat Si Kecil

DepokNews- Menonton TV bagaikan mengonsumsi gula, jika terlalu banyak bisa berbahaya.  Para ahli juga merekomendasikan agar anak tidak menonton televisi lebih dari dua jam setiap hari, bahkan anak yang berusia kurang dari dua tahun tidak dianjurkan menonton TV sama sekali. Beberapa penelitian menunjukkan, makin banyak waktu yang dihabiskan di depan TV, makin besar risiko kegemukan. […]

Read More

Bangun Karakter dan Kreatifitas Siswa, SDIT Al Fatih Gelar Pentas Seni

DepokNews — Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Al Fatih yang berlokasi di Kampung Rawa Geni, Kelurahan Ratu Jaya, Kecamatan Cipayung pada Sabtu (4/11) melaksanakan open house dengan menggelar berbagai macam kegiatan, salah satunya pentas seni. Pentas seni tersebut bertemakan Membangun Kararakter Positif Untuk menumbuhkan Kreatifitas Siswa. Pada pentas seni tersebut para siswa SDIT AL FATIH […]

Read More

Dialah yang Menciptakan dan Memilih

Oleh : Darihan Mubarak (Presidium Nasional Forum Silaturrahim Studi Ekonomi Islam) “Dan Tuhanmu  menciptakan apa yang Dia kehendaki dan Dia yang memilih, tidak ada bagi mereka pilihan. Maha suci Allah dan Maha Tinggi dari apa yang mereka persekutukan ( Q.S. Al-Qasas : 68)” Kita tidak pernah tahu siapa yang Allah muliakan dan siapa yang Allah […]

Read More

Masjid di Depok Tebarkan Kedamaian dan Kepedulian Sosial

DepokNews — Pemerintah Kota (Pemkot) Depok menepis kabar yang menyebutkan masjid kampus dan masjid perumahan di Depok sebagai sarang radikalisme. Pasalnya, selain sebagai tempat ibadah yang kerap menyuarakan pesan-pesan Islam yang damai, Pemkot Depok juga mendorong warganya memakmurkan masjid dengan kegiatan yang bermanfaat. Seperti yang dilakukan warga RW 10, Kelurahan Cinere yang memanfaatkan Masjid Husnul […]

Read More

BAZNAS Depok Gelar Pelatihan Digital Marketing untuk Petani Tanaman Hias

DepokNews —  BAZNAS Kota Depok mengadakan pelatihan digital Marketing untuk para petani tanaman hias yang berdomisili di sekitar Situ Pengasinan, Sawangan. Kegiatan ini berlangsung dua hari,  Jumat hingga Sabtu ,  3-4 November 2017. Petani tanaman hias yang menjadi peserta pelatihan ini merupakan kelompok mustahik miskin yang menjadi subjek pemberdayaan Baznas Kota Depok. Pelatihan ini dihadiri […]

Read More

Ratusan Ribu Peserta BPJS Kesehatan Depok Nunggak Iuran

DepokNews- Sebanyak 191.623 per-Bulan Oktober lalu, peserta BPJS Kesehatan Kota Depok menunggak pembayaran iuran. Kebanyakan peserta beralasan lupa membayar dan jauhnya tempat pembayaran. “Kalau untuk pembayaran sekarang BPJS Kesehatan sudah bekerjasama dengan beberapa minimarket dan empat bank,” kata Kabid Kepersertaan dan Pelayanan Peserta BPJS Kota Depok, Aan Hasanah. Saat ini jumlah peserta BPJS Kesehatan Kota […]

Read More

Disdik Kota Depok Gandeng Agpaii Dalam Pembentukan Karakter Siswa

DepokNews — Dinas Pendidikan Kota Depok saat audiensi dengan Pengurus Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (AGPAII) Kota Depok di Aula Pertemuan Disdik pada Kamis, 2 November 2017 mengajak Guru PAI Kota Depok untuk secara bersama-sama lebih terarah dalam Membentuk karakter peserta didik melalui Kegiatan pembiasaan setiap hari sebelum jam pelajaran dimulai. Dari Dinas Pendidikan […]

Read More