Day: October 24, 2022

BMPS Depok Gelar Sosialisasi Dengan Ketua Yayasan Pendidikan di Limo – Cinere

DepokNews- Badan Musyawarah Perguruan Swasta (BMPS) Kota Depok menggelar pertemuan silaturahmi dan sosialisasi BMPS Kota Depok dengan ketua yayasan di Limo dan se-Kecamatan Cinere, berlangsung di Yayasan Miftahul Ulum Addiniyah Gandul, Jalan Musholla At Taqwa RT08/08 Gandul Cinere, Kota Depok, Sabtu (22/10). Hadir sebagai narasumber dalam kegiatan tersebut, di antaranya Anggota DPR RI Komisi X, […]

Read More

Dinkes Depok Ajak Warga Olah Sampah Popok Bayi Jadi Barang Bernilai

DepokNews- Bahan dasar popok sekali pakai 55 persen terbuat dari material plastik yang butuh waktu hingga ratusan tahun untuk terurai alami. Untuk itu Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok mengajak warga untuk turut serta melakukan penanganan terhadap sampah popok sekali pakai yang digunakan balita dan lansia. Penanganan sampah popok dilakukan dengan mengolahnya menjadi barang bernilai guna […]

Read More

Inflasi Depok Masih Dibawah Nasional, Ini Kata Imam Budi Hartono

DepokNews- Angka inflasi Kota Depok terbaru adalah sebesar 5,87 persen. Inflasi Kota Depok 5,87 persen tersebut masih di bawah nasional sebesar 5,95 persen. Hal tersebut diungkapkan Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono “Depok angka inflasi masih di bawah nasional. Di Pulau Jawa inflasi tertinggi di Kota Kudus sebesar 7,84 persen. Ada dua isu pokok […]

Read More

Isi Parenting di Kampung Rawageni, Iin Nur Fatinah Berikan Tips Agar Terwujud Keluarga Bahagia

DepokNews–Hj. Iin Nur Fatinah, Anggota Legislatif PKS Provinsi Jawa Barat, menjadi salah satu pembicara dalam Agenda Ketahanan Keluarga yang diselenggarakan oleh Rumah Keluarga Indonesia (RKI) Cipayung, Sabtu (22/10). Kegiatan tersebut berlangsung di Kampung Rawageni Kelurahan Ratijaya Cipayung Depok. Dengan mengangkat tema “Keluarga Bahagia”, Iin menyampaikan tentang pentingnya komunikasi positif dan perlunya pasangan suami istri meningkatkan […]

Read More

Peringati Hari Sumpah Pemuda, Iin Nur Fatinah Resmikan Konselor Muda Kota Depok

DepokNews–Dalam rangka memperingati hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada tanggal 28 Oktober 2022, Hj. Iin Nur Fatinah yang menjabat sebagai Ketua Rumah Keluarga Indonesia (RKI) Kota Depok meresmikan Beranda Konsultasi Muda Mudi RKI (BROKOLI). Tujuan dibentuknya BROKOLI tidak lain agar menjadj tempatnya anak muda yang ingin mendapatkan teman curhat yang sebaya untuk menjaga kesehatan mental […]

Read More