Day: September 23, 2017

Ternyata Ini Penyebab Cuaca Panas Di Kota

DepokNews — Saat ini cuaca sangat tidak menentu. Namun, akhir-akhir ini  Ibu Kota Jakarta dan sekitarnya termasuk Kota Depok selama beberapa pekan terakhir terasa sangat panas, temperatur udara berkisar di angka 29 hingga maksimum 35 derajat Celsius. Deputi Bidang Klimatologi Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Mulyono Prabowo, menjelaskan Indonesia secara umum pada bulan September […]

Read More

Inspirasi, Predikdi  Furnitur Untuk Tahun Depan… Begini Wujudnya

DepokNews — Selayaknya fashion dan beauty, tren interior desain juga sering berganti. Perubahan tren tersebut tentu mempengaruhi pemilihan furnitur atau perabotan rumah. Tahun ini gaya Scandanivanian tengah diminati. Bagaimana dengan tren interior tahun depan? Menurut arsitektur dan interior desainer Alvin Heryawan, tren interior desain yang berkembang di Indonesia biasanya dipengaruhi oleh media sosial. Alvin pun belum bisa […]

Read More

Penyebaran Hoax Ternyata Banyak DIlakukan Remaja

DepokNews — Anak remaja sangat rentan menjadi pelaku penyebaran hoax atau berita bohong di jagat maya. Beberapa pelaku penyebaran hoax yang berhasil ditangkap polisi ternyata masih berstatus pelajar. Hal ini sangat memprihatinkan.Menurut Head of Social Media Management Center dari Kantor Staf Presiden RI, Alois Wisnuhardana, remaja mudah percaya pada hoax karena anak muda memang cenderung […]

Read More

Rumah Raffi Ahmad Dimasukin Pencuri

DepokNews–Rumah aktris Raffi Ahmad di Perumahan Green Andara Kav. A1, Kelurahan Pangkalan Jati Baru, Kecamatan Cinere, pada, Sabtu (23/9) dini hari, menjadi sasaran pelaku pencuri. Akan Tetapi pelaku gagal mencuri di dalam rumah lantaran kepergok baby sister. Kapolsek Limo AKP Iskandar mengatakan peristiwa diketahui sekitar pukul 1.00 WIB, ketika saksi Lala, baby sister memergoki pelaku […]

Read More

Sudah Coba Diet, Tapi Tergoda Makanan? Coba Lakukan Ini…

DepokNews — Seribu cara menurunkan berat badan, salah satunya yang salah banyak orang mengurangi porsi makan atau membatasi waktu makan, misalnya dengan tidak sarapan atau melewatkan makan malam. Padahal, ada tipe orang yang memang doyan makan. Untuk orang-orang seperti ini, membatasi makanan adalah hal yang menyiksa dan menjadi sulit untuk dilakukan.Bila Anda termasuk jenis itu, […]

Read More

Bunda Elly Ajak Warga Semangat Menjadikan Depok Kota Sehat

DepokNews- Adanya perlombaan Kota Sehat memacu pemerintah Kota Depok dan semua pihak untuk terus semangat dan berkomitmen dalam hal memenuhi kriteria kota sehat. Segala evaluasi dan masukan dari tim verifikasi akan menjadi catatan tersendiri agar ke depan dapat meriah hal tersebut. “Setiap daerah punya kekurangan dan kelebihan dan itu akan terus dikembangkan. Sedangkan untuk kekurangannnya […]

Read More

Ketua DPD Partai Golkar Depok Santai Tanggapi Surat DPP Golkar Yang Dukung Ridwan Kamil di Pilgub Jabar

DepokNews- Ketua DPD Golkar Kota Depok, Farabi Arafiq mengatakan, bahwa pihaknya tidak ingin menanggapi terlalu jauh adanya surat dari DPP Golkar yang mendukung Ridwan Kamil sebagai calon Gubernur Jawa Barat. “Belum ada bang suratnya. Kita masih menunggu. Jadi belum ada langkah dari kami,” ujar Farabi, Jumat (22/9). Hal tersebut seiring dengan beredarnya informasi DPP Partai […]

Read More