Day: March 4, 2019

Wali Kota Bantah Ada Sembilan Kampung Narkoba di Depok

DepokNews- Wali Kota Depok Mohammad Idris membantah adanya sembilan kampung narkoba di Depok. Hal tersebut terkait pernyataan Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI, Komjen Pol Heru Winarko, yang menyebutkan dari 15 lokasi di Jawa Barat (Jabar), ada sembilan di Kota Depok yang kerap dijadikan kampung narkoba di Depok. Menurutnya pemberitaan tersebut adalah hoax. Pihaknya pun […]

Read More

Tim Bola Basket SMP 5 Terus Berprestasi

DepokNews–Orang tua siswa mendukung kegiatan ekstrakurikuler cabang olaharga bola bakset yang dilakukan oleh siswa SMPN 5 Depok yang berlokasi di Kelurahan Beji Timur, Kecamatan Beji. Salah satu orang tua siswa, Rahmat Fitrah kepada wartawan pada Jumat(1/9)  menekuni kegiatan ekstrakurikuler merupakan hal yang penting di samping aktivitas akademis. Pasalnya kegiatan ekstrakurikuler dapat memberikan berbagai manfaat bagi […]

Read More

Sekolah Terbuka Madani Gelar Open House

DepokNews–Menurut sebuah lembaga survei di Depok, ada 4 masalah utama di Depok yakni : kemacetan, lapangan kerja, kesehatan dan pendidikan. Dalam masalah pendidikan, Pemkot Depok telah berusaha keras mengatasi hal ini. Misalnya, Pemkot berusaha menambah gedung SMP kelas pagi sehingga diharapkan tidak ada lagi SMP kelas petang. Meskipun demikian, tetap saja masih ada sebagian masyarakat […]

Read More

Kepengurusan Motor Besar Indonesia Depok Dikukuhkan

DepokNews–Kepengurusan Motor Besar Indonesia Depok periode 2019-2022 pada Minggu (3/3) dikukuhkan dengan tema Kebersamaan Dalam Keberagaam yang di gelar di Hotel Bumi Wiyata di Jalan Margonda, Kelurahan Kemirimuka, Kecamatan Beji. Seluruh peserta yang hadir sepakat untuk mendukung safety riding dan tertib guna menjadi panutan bagi pengendara motor lain. Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Wakil Walikota […]

Read More

Melinial Depok Antusias Ikuti Seminar Sukses Jadi Pengusaha

Depok News – Sedikitnya 140 orang mendaftar dalam kegiatan Seminar Nasional Milenial Sukses Jadi Pengusaha. Kegiatan itu di gelar di Gedung Rabbani, Margonda, Depok pada minggu 3 Maret 2019. Acara yang dikemas dalam bentuk talk show dan seminar nasional menghadirkan 3 pembicara sekaligus, diantaranya Dena Haura, owner brand Dehaura, kemudian Ibnu Nugrogo pengusaha dan toko […]

Read More

Caleg PKS Erni Juliawati, Gelar Baksos di Dua Titik Bojongsari

Depok News — Erni Juliawati Caleg PKS untuk DPRD Kota Depok dapil Cipayung Sawangan dan Bojongsari menggelar rangkaian kegiatan Bakti sosial (Baksos) berupa Layanan kesehatan gratis dan bazar semabko murah. Layanan kesehatan berupa pengecekan gula darah dan asam urat secara gratis dilaksanakan pada Sabtu 2 Maret 2019 di Kelurahan Bojongsari Baru. Sedikitnya 70 orang mendapat […]

Read More

Caleg PKS Utus Sufiyani Door to Door Sapa Warga Bojongsari

Depok News — Guna menyerap aspirasi sekaligus mensosialisasikan dirinya dan partai pengusungnya yakni Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Caleg nomor urut 8 Dapil Cipayung Sawangan dan Bojongsari  Utus Sufiyani turun menyapa warga door to door di RW 02 Kelurahan Bojongsari, Kecamatan Bojongsari, Depok. “Saya jadi lebih kenal dan dekat dengan  masyarakat yang saya kunjungi, dan  mereka […]

Read More