Dihadiri Wakil Walikota Depok, DPC PKS Kecamatan Tapos Adakan Pelatihan Pembuatan Eco Enzym Guna Atasi Masalah Sampah

Tapos – DPC PKS Kecamatan Tapos Kota Depok melalui Bidang Kesos dan SPKK mengadakan Pelatihan Pembuatan Eco Enzym, Pengolahan Limbah Sayuran dan Kulit buah Menjadi Larutan dengan Berjuta Manfaat pada Ahad (30/1/2022) di kantor Kelurahan Jatijajar Tapos. Hadir pada pelatihan tersebut Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono yang juga Ketua DPD PKS Kota Depok, Camat… Continue reading Dihadiri Wakil Walikota Depok, DPC PKS Kecamatan Tapos Adakan Pelatihan Pembuatan Eco Enzym Guna Atasi Masalah Sampah

Published
Categorized as Ragam

Aleg PKS Depok Hafid Nasir Hadiri Pengajian Bulanan Majelis Taklim Al Hidayah Depok Jaya

DepokNews – Aleg PKS Depok Hafid Nasir menghadiri pengajian bulanan majelis taklim Al Hidayah Kelurahan Depok Jaya. “Sabtu kemarin Bang Hafid berkesempatan menghadiri Pengajian Bulanan Majelis Taklim Al Hidayah,” ujar Hafid Nasir, Sabtu (29/01/22). Sehubung dengan pembatasan dalam berkegiatan, maka dari 14 RW peserta taklim, hanya empat perwakilan saja yang hadir. Pengajian tersebut diisi oleh… Continue reading Aleg PKS Depok Hafid Nasir Hadiri Pengajian Bulanan Majelis Taklim Al Hidayah Depok Jaya

Covid-19 Alami Peningkatan, Camat Sawangan Minta Warganya Terapkan Prokes Ketat

Camat Sawangan, Anwar Nasihin. (Foto : Diskominfo).

DepokNews – Camat Sawangan, Anwar Nasihin meminta warganya untuk tetap menerapkan protokol kesehatan (prokes) secara ketat. Sebab, saat ini angka penyebaran Covid-19 kembali mengalami peningkatan. “Saya mengajak warga Sawangan untuk selalu waspada dengan patuh menerapkan protokol kesehatan 5M agar terhindar dari Covid-19,” Senin (31/01/22). Dirinya mengatakan, prokes 5M yang dimaksud yaitu memakai masker, mencuci tangan,… Continue reading Covid-19 Alami Peningkatan, Camat Sawangan Minta Warganya Terapkan Prokes Ketat

PKS Bersama RKI Beji Buka Gerai Berkah Mijel di RT 02 RW 04

DepokNews – PKS Bersama RKI Beji kembali membuka gerai minyak jelantah (mijel) yang diberi nama “Berkah Mijel”. Pembukaan gerai mijel ini bertempat di RT 02 RW 04 Beji pada hari Sabtu (22/01/22). “Kegiatan ini diisi dengan sosialisasi program RKI dan penimbangan perdana mijel yang langsung diberikan reward,” ujar panitia. Masyarakat antusias mengikuti pembukaan gerai mijel,… Continue reading PKS Bersama RKI Beji Buka Gerai Berkah Mijel di RT 02 RW 04

Published
Categorized as Ragam

ASN dan NON ASN di Disrumkim Kota Depok Jalani Skrining Kesehatan

Aparatur Sipil Negara (ASN) Dinas Perumahan dan Permukiman Kota Depok saat menjalani pemeriksaan kesehatan, Senin (31/01/22). (Foto: JD 05/Diskominfo)

DepokNews – Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN di Dinas Perumahan dan Permukiman (Disrumkim) Kota Depok, hari ini menjalani pemeriksaan atau skrining kesehatan. Kegiatan ini dilakukan untuk memantau kondisi kesehatan semua pegawai. Kepala Disrumkim Kota Depok, Dudi Mi’raz mengatakan, pihaknya menyambut baik agenda skrining kesehatan tersebut. Melalui kegiatan ini, kondisi kesehatan pegawainya dapat terpantau.… Continue reading ASN dan NON ASN di Disrumkim Kota Depok Jalani Skrining Kesehatan

Gelar Reses di RT 05 RW 01 Kelurahan Cisalak Pasar, Aleg PKS Depok Ade Supriyatna Ingatkan Soal Pembangunan Manusia

DepokNews – Bertempat di RT 05 RW 01 Kelurahan Cisalak Pasar, Aleg PKS Depok Ade Supriyatna melaksanakan reses masa sidang l tahun sidang 2022 dalam rangka menyerap aspirasi, saran dan masukan dari masyarakat. “Kadang kita terlalu fokus pada pembangunan infrastruktur, sehingga pembangunan manusianya lupa, kadang pembangunan manusia ini terlewatkan pada hal ini menjadi hal yang… Continue reading Gelar Reses di RT 05 RW 01 Kelurahan Cisalak Pasar, Aleg PKS Depok Ade Supriyatna Ingatkan Soal Pembangunan Manusia

Lahan Tidur Milik Kementan Akan Dimanfaatkan Oleh Pemkot Depok

Lahan tidur milik Kementerian Pertanian yang berada di Kelurahan Cipayung Jaya, Kecamatan Cipayung. (Foto: JD 04/Diskominfo)

DepokNews – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Perikanan (DKP3) akan memanfaatkan lahan tidur milik Kementerian Pertanian (Kementan) Republik Indonesia (RI). Lahan tersebut berada di Kelurahan Cipayung Jaya, Kecamatan Cipayung. “Ini merupakan tindak lanjut dari rencana kami di bulan Oktober 2021. Di mana kami berkunjung ke Biro Keuangan dan Perlengkapan Kementerian… Continue reading Lahan Tidur Milik Kementan Akan Dimanfaatkan Oleh Pemkot Depok

Aleg PKS Depok Ade Supriyatna Gelar Reses Bersama Jawara Depok di RW 10 Kelurahan Harjamukti Kecamatan Cimanggis

DepokNews – Aleg PKS Depok Ade Supriyatna melaksanakan reses masa sidang l tahun sidang 2022 dalam rangka menyerap aspirasi, saran dan masukan dari masyarakat yang teragbung dalam Jaringan Wirausaha (Jawara) Kota Depok, kegiatan reses bertempat di RT RW 10 Kelurahan Harjamukti Kecamatan Cimanggis, Sabtu (29/1/2022) “Salah satu permasalahan yang banyak dihadapi oleh para ibu pejuang… Continue reading Aleg PKS Depok Ade Supriyatna Gelar Reses Bersama Jawara Depok di RW 10 Kelurahan Harjamukti Kecamatan Cimanggis

IBH Meminta PD Segera Laksanakan Program Kegiatan Pembangunan Tahun 2022

Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono. (Foto: Diskominfo)

DepokNews – Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono meminta kepada perangkat daerah untuk segera melaksanakan program kegiatan pembangunan Tahun Anggaran 2022. Hal ini dilakukan untuk mengefisiensi waktu. “Evaluasi tahun 2021 banyak kegiatan baru bisa dilakukan akhir tahun, mudah-mudahan tahun ini tidak terjadi lagi segera dicicil program yang dimungkinan dapat dilaksanakan awal tahun,” ujarnya kepada… Continue reading IBH Meminta PD Segera Laksanakan Program Kegiatan Pembangunan Tahun 2022

Meriahkan HPN 2022, PWI Jabar Selenggarakan Reels Challenge

DepokNews – Memeriahkan Hari Pers Nasional (HPN) 2022, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Barat nenyelenggarakan berbagai lomba dan kegiatan, salah satunya lomba “Reels Instagram Challenge (Video Konten Kreatif)” yang bertemakan “Jauhi Gibah Perangi Hoaks”, yang secara substansi mengajak masyarakat Indonesia untuk menjauhi berita-berita bohong. Memperebutkan hadiah total jutaan rupiah, lomba ini terbuka untuk umum, tanpa… Continue reading Meriahkan HPN 2022, PWI Jabar Selenggarakan Reels Challenge

Published
Categorized as Nasional

Dengan Tagline; #MulaiAjaDulu #PastiAdaJalan, Forum Genre/PIK-R Kecamatan Tapos Gelar Rapat Kerja Tahun Kerja 2022

Tapos – Forum Genre (Generasi Berencana)/PIK-R (Pusat Informasi dan Konseling Remaja) Kecamatan Tapos menggelar rapat kerja Tahun Kerja 2022 pada Sabtu, 29 Januari 2022 bertempat di Aula Kecamatan Tapos. Forum Genre/PIK-R Kecamatan Tapos merupakan forum remaja di bawah binaan Bidang Kemasyarakatan dan Pelayanan Kecamatan Tapos dan bermitra dengan PKK Pokja 1 Kecamatan Tapos, PLKB Kecamatan… Continue reading Dengan Tagline; #MulaiAjaDulu #PastiAdaJalan, Forum Genre/PIK-R Kecamatan Tapos Gelar Rapat Kerja Tahun Kerja 2022

Published
Categorized as Ragam

Terbentuk PORTINA Kota Depok, Urus Pelestarian Olahraga Tradisional

Terbentuk PORTINA Kota Depok, Urus Pelestarian Olahraga Tradisional DepokNews — Sebuah organisasi yang mengurus pelestarian olahraga tradisional Indonesia resmi terbentuk di Kota Depok yakni Persatuan Pelestari Olahraga Tradisional Indonesia (PORTINA) Kota Depok pada Sabtu 29 Januari 2022. PORTINA Kota Depok sah dipimpin Afifah Alia setelah secara resmi di lantik kepengurusan untuk periode 2021-2025 oleh Ketua… Continue reading Terbentuk PORTINA Kota Depok, Urus Pelestarian Olahraga Tradisional

Wakil Wali Kota Depok Ingatkan PD Menggandeng Stakeholder Guna Percepat Pembangunan

Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono menjadi pembina Apel pagi, di Lapangan Balai Kota, Senin (31/01/22). (Foto: JD 01/Diskominfo).

DepokNews – Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengingatkan kepada Perangkat Daerah (PD) agar melaksanakan collaborative governance. Yaitu menggandeng stakeholder di luar pemerintahan guna membantu percepatan pembangunan di Kota Depok. “Saya berharap collaborative governance bisa dilakukan oleh seluruh perangkat dinas dalam tahun anggaran 2022 ini,” ujarnya saat apel pagi tadi, Senin (31/01/22). IBH menuturkan, beberapa PD sudah melaksanakan sinergisitas… Continue reading Wakil Wali Kota Depok Ingatkan PD Menggandeng Stakeholder Guna Percepat Pembangunan