Day: October 10, 2019

Seminar dan Bedah Buku Putih Komisi IX DPR RI :BPJS Kesehatan Harap Perbaikan Program JKN-KIS Segera Ditindaklanjuti

DepokNews – BPJS Kesehatan menyelenggarakan Seminar dan Bedah Buku Putih Komisi IX DPR RI berjudul “Keberlangsungan Program Jaminan Kesehatan Nasional dalam Sistem Jaminan Sosial Nasional” di Univeritas Indonesia Depok, Kamis (10/10). Buku ini adalah merupakan luaran utama dari serangkaian pertemuan antara stakeholder dalam rangka pembahasan tantangan pengelolaan Program Jaminan Kesehatan Nasional – Kartu Indonesia Sehat […]

Read More

Beri Pemahaman Soal Dana BOS Kejari Depok Gelar Jaksa Sahabat Guru

DepokNews- Program Jaksa Sahabat Guru, yang digelar Kejaksaan Negeri (Kejari) Depok bermaksud untuk memberikan pendampingan bagi guru-guru di sekolah dalam menggunakan dana BOS atau DAK agar sesuai aturan. Kepala Seksi (Kasie) Intel Kejari Depok Kosasih, mengatakan dengan adanya program ini, tidak ada lagi kasus hukum yang melilit para guru dalam menyalurkan dana bantuan pemerintah. Kosasih menambahkan, […]

Read More

Hati – Hati Trotoar Diruas Jalan Ini Akan Diperbaiki

DepokNews – Dinas Perkejaan Rumah dan Penataan Ruang (DPUPR) tengah melakukan kegiatan pemeliharaan trotoar, dari lampu merah Ramanda sampai ke pertigaan Juanda. Terkait hal tersebut, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok. Dadan Rustandi, mengimbau warga maupun pengguna jalan untuk bersabar. Pasalnya, kondisi tersebut akan berdampak tersendatnya lalu lintas dan mengganggu kenyamanan […]

Read More

Jalin Kemitraan, IBH Silaturahim Dengan Pokja Wartawan Depok

DepokNews–Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat yang juga bakal calon Walikota Depok , Imam Budi Hartono (IBH) mendatangi sekertariat Kelompok Kerja (Pokja) Wartawan Depok di Jalan Margonda 14, Depok. Dalam pertemuan itu Imam sempat membahas peran penting media dalam tatanan eksekutif (pemerintah) dan legislatif. “Saya sangat menyadari peran media sangat penting sebagai […]

Read More

Gaspol Jek dari Depok Sudah Miliki 17.000 Bikers

DepokNews–Gerakan Anti Susah Pengemudi Ojek Online atau yang populer disebut Gaspol jek yang merupakan made in Kota Depok siap meramaikan transportasi online di Indonesia. CEO Gaspol Indonesia Lisa Subandi kepada wartawan pada Rabu (9/10) di kantornya di Kawasan Sukmajay mengatakan Gaspol Indonesia dikomandoi perusahaan lokal bernama Gaspol Angkasa Surya yang kini fokus pada bisnis ojek […]

Read More

IDCamp Gelar Roadshow ke Universitas Indonesia

DepokNews- Sebanyak 20 ribu oeserta telah mendaftar dalam program Indosat Ooredoo Digital Camp (IDCamp), dari target 10 ribu peserta. Sudah belasan kampus di Tanah Air didatangi, dengan kegiatan sharing session dan talkshow mengenai perkembangan industri digital di Indonesia. Kini giliran Universitas Indonesia (UI) yang disambangi, dan hari ini Kamis (10/10/2019) IDCamp akan mengunjungi Kampus IPB. […]

Read More

PLN UIP2B Bahas Tuntas Soal Blackout

DepokNews- Pada tanggal 13 Juli lalu, bagian barat wilayah Manhattan di New York Amerika Serikat mengalami blackout.  PLN UIP2B atau Unit Induk Pusat Pengatur Beban, berkesempatan melaksanakan knowledge sharing dengan praktisi ketenagalistrikan yang di fasilitasi juga oleh USAID (United States Agency for International Development), dihadiri oleh pimpinan Unit-unit PLN dan pegawai ahli, diskusi berjalan baik. GM […]

Read More

Hamzah Mantap Maju Pilkada, Siap Deklarasi di Bulan November

DepokNews- Sekretaris DPC Partai Gerindra Kota Depok Hamzah, menyatakan siap maju dalam Pilkada Depok 2020. “Sebagai kader Partai Gerindra saya siap bila DPP Partai Gerindra memberikan kepercayaan kepada saya, untuk maju di Pilkada Depok. Baik sebagai wali kota ataupun wakil wali kota,” kata Hamzah, Rabu (9/10/2019). Hamzah pun mengaku, dirinya sudah kali ketiga dipanggil petinggi […]

Read More

Ini Kata Sekda Soal Tudingan Wali Kota Depok Terkait Rencana Majunya Sebagai Wali Kota Depok

DepokNews – Hardiono selaku Sekretaris Daerah Kota menanggapi pernyataan Walikota Depok, Mohammad Idris yang menyebutkan bahwa dirinya tidak pernah berkomunikasi terkait rencana pencalonan sebagai Wali Kota Depok. Menurutnya, soal niatan dirinya maju dalam kontestasi pilkada Depok, sudah dikomunikasikan kepada Walikota. Bahkan ada saksinya lebih dari dua orang. “Jadi bohong besar kalau saya tidak pernah bicara […]

Read More

Depok Deklarasi Kitorang Basudara Kita Indonesia

DepokNews-Pagelaran pentas seni dan budaya Papua yang digelar jajaran Polresta Depok di kawasan pusat perbelanjaan Pesona Square, Jalan Juanda berlangsung meriah dan disaksikan ribuan pengunjung. “Ini acara yang sungguh luar biasa ya, kita disini sama-sama menyaksikan bahwa perbedaan itu indah. Saya sangat mendukung sekali kegiatan-kegiatan seperti ini, apalagi Depok inikan memang kota majemuk yang terdiri […]

Read More

Kawasan Margonda, Jalan Raya Bogor dan Cinere Penyedot Air Tanah Terbesar di Kota Depok

DepokNews – Sejumlah tempat komersil yang masih menggunakan air tanah hampir tersebar merata di sejumlah wilayah diantaranya jalan Margonda, jalan Raya Bogor dan Cinere. Manajer Pemasaran PDAM Tirta Asasta Kota Depok, Imas mengungkapkan kawasan sekitar Jalan Margonda terdapat bangunan seperti Hotel, Apartemen, Kampus, Ruko dan beberapa toko. Sehingga tak heran penggunaan air tanah dikawasan tersebut […]

Read More

Sosok Ayah Menjadi Tema Parenting SD Khalifah Depok

DepokNews- Para orang tua siswa Sekolah Khalifah belum lama ini mengikuti kegiatan parenting. Untuk kali ini, tema yang diangkat adalah tentang ayah. Tema tersebut dinilai menarik untuk disimak karena ayah adalah pendidik utama dalam kehidupan seorang anak. Hal tersebut diungkapkan penanggung jawab acara kegiatan, Sulastri. Menurutnya sosok ayah adalah pendidik utama dalam kehidupan seorang anak […]

Read More

Buser Polsek Pancoran Mas Depok Ringkus Buronan Ranmor

DepokNews–Anggota Reskrim Polsek Pancoran Mas meringkus ARP,22, buronan pelaku pencuri motor di daerah Kelurahan Mampang, Pancoran Mas Kota Depok. Kapolsek Pancoran Mas Kompol Triharijadi pada Kamis (10/10) mengatakan hasil penangakapan pelaku atas laporan korban Ibu Nyaim Tatih,47, pemilik warung kelontong mengaku telah kehilangan motor Honda Vario Gold B 6346 ZJV saat diparkir depan rumahnya RT.06/03, […]

Read More