Day: August 20, 2021

Kecamatan Cimanggis Santuni 90 Anak Yatim Dalam Rangka Gebyar 10 Muharam

DepokNews – Kecamatan Cimanggis menyerahkan santunan kepada 90 anak yatim yang tersebar di enam kelurahan. Kegiatan tersebut dilakukan dalam rangka Gebyar 10 Muharam 1443 Hijriah. Camat Cimanggis, Abdul Rahman mengatakan, santunan diberikan kepada 15 anak yatim di setiap kelurahan. Santunan diserahkan di aula Kantor Kecamatan Cimanggis. “Kami berikan santunan kepada 90 anak yatim di wilayah […]

Read More

Meriahkan HUT RI, Warga RT 2 RW 13 Mekarjaya Adakan Lomba Kesehatan Antarwarga

DepokNews – Warga RT 02 RW 13, Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya turut memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI). Yaitu dengan menggelar lomba kesehatan antarwarga. Ketua RT 02 RW 13, Vierzha M. Mahdi mengatakan, kegiatan yang digelar tahun ini cukup berbeda dari sebelumnya. Karena di masa pandemi Covid-19, warga setempat bekerja […]

Read More

Tahun Ini Pemkot Depok Berikan Keringanan Biaya PBB untuk Wajib Pajak Pribadi dan Badan

DepokNews – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Badan Keuangan Daerah (BKD), tahun ini memberikan keringanan biaya pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2). Keringanan biaya diberikan kepada Wajib Pajak (WP) pribadi dan badan. “Ada enam WP yang masuk dalam program pemberian pengurangan PBB-P2. Kebijakan ini sesuai dengan Peraturan Wali Kota (Perwal) Kota Depok […]

Read More

Disperdagin Gandeng Indonesia In Your Hand Untuk Pasarkan Produk IKM ke Luar Negeri

DepokNews – Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kota Depok menggandeng lembaga Indonesia In Your Hand, guna memasarkan produk Industri Kecil Menengah (IKM) hingga ke luar negeri. Sebagai langkah awal, kemarin (19/08) diadakan kurasi terhadap 22 pelaku IKM. Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Disperdagin Kota Depok, Martinho Vaz mengatakan, kerja sama ini merupakan terobosan baru yang dilakukan […]

Read More

BKD Depok Berikan Keringanan Biaya PPB, Berikut Syarat dan Ketentuannya

DepokNews – Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok, tahun ini memberikan keringanan biaya pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-P2). Kendati demikian, terdapat beberapa syarat yang harus dipenuhi Wajib Pajak (WP). “Ada enam kriteria penerima program ini. Seperti, veteran, Pensiunan Aparatur Sipil Negara (ASN)/ABRI/Polri/ Pejabat Negara, pensiunan Pegawai BUMN, lahan obyek pajak pribadi, […]

Read More

BNN Depok: Belasan Pecandu Narkoba Jalani Rehab

DepokNews- Awal tahun 2021 hingga kini, Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Depok, mencatat ada 13 pecandu yang direhabilitasi dari narkoba. Dari belasan pecandu, didominasi pelajar jenjang SMP dan SMA. Sub Koordinator Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat (P2M) BNN Kota Depok, Purwoko Nugroho mengatakan, BNN Kota Depok di tahun ini menargetkan 30-40 orang untuk direhabilitasi. Tetapi hingga Juli […]

Read More

Penilaian Aset Proses Penertiban Lahan UII Tahap II Berjalan Lancar

DepokNews– Memasuki hari ketiga, proses penilaian lahan pembangunan Komplek Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII) di Cimanggis, Cisalak, Depok yang sebagian masih dikuasai masyarakat berlangsung lancar. Pantauan di lapangan, Jumat (20/8/2021), warga yang sebelumnya menggarap lahan Barang Milik Negara (BMN) atas nama Kementerian Agama RI tersebut dengan sukarela asetnya, termasuk bangunan dan tanaman dinilai oleh Tim […]

Read More

Semarakan Lebaran Yatim, DPC PPP Kota Depok Berbagi Dengan Anak Yatim Panti Asuhan

DepokNews–Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Depok, Hj Qonita Lutfitah menyantuni ratusan anak yatim di wilayah Depok. Hal itu dilakukan bertepatan dengan tanggal 10 Muharam 1442 Hijriah. “Alhamdulillah, hari ini bertepatan 10 Muharam kami bisa berbagi dengan anak yatim baik yang di panti asuhan maupun luar panti,” ujar Qonita kepada jurnaldepok.id,” Kamis (19/8) petang. […]

Read More