Day: February 15, 2022

Ikhtiar Mewujudkan Kota Depok Bebas Stunting, Kader Posyandu di Sukamaju Baru Adakan Penimbangan Balita dan Validasi Stunting

DepokNews – Kader Posyandu Cempaka RW.03 Sukamaju Baru Tapos mengadakan kegiatan Penimbangan Balita dan Validasi Stunting pada Selasa (15/2/2022) bertempat di Posyandu Cempaka, Kampung Sindangkarsa RT.04 RW.03 Sukamaju Baru Tapos. Kegiatan penimbangan balita, dibarengi pemberian Vitamin-A yang dilaksanakan Kader Posyandu Cempaka RW.03 dihadiri oleh Lurah Sukamaju Baru Pairin, Ketua TP PKK Kelurahan Sukamaju Baru Hayanah, […]

Read More

Pemkot Depok Perbarui Data Perkembangan Covid-19, Per 14 Februari : Tambah 1.356 kasus Positif

DepokNews – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali memperbarui data perkembangan kasus Covid-19. Berdasarkan data yang dirilis per 14 Februari 2022, masih terjadi kenaikan yang signifikan pada kasus konfirmasi harian. Pada data tersebut terdapat penambahan sebanyak 1.356 kasus konfirmasi positif. Dengan demikian, totalnya menjadi  133.470 kasus. Sedangkan untuk pasien sembuh tidak mengalami penambahan, sehingga totalnya tetap […]

Read More

Komunitas Pencak Silat Depok Deklarasi Dukung Gus Muhaimin Jadi Presiden di 2024

DepokNews- Komunitas Pencak Silat Kota Depok deklarasikan Gus Muhaimin Iskandar sebagai Presiden Indonesia Tahun 2024. Deklarasi yang diadakan di Aula pencak silat Depok, pada Minggu 13 Februari 2022 ini, sekaligus dijadikan moment silaturahmi untuk masyarakat Depok. Pembina Pencak Silat Kota Depok, Mohamad Ismail mengatakan, moment ini guna mempererat silaturahmi warga dan masyarakat Kota Depok khususnya […]

Read More

BPKK PKS Depok Gelar “Sekolah Pra Nikah Seri ke-7”, Ustad Muhsinin Fauzi Jadi Pemateri : Hindari Melibatkan Perasaan Ketika Ta’aruf

DepokNews – Bidang Perempuan dan Ketahanan Keluarga (BPKK) DPD PKS Kota Depok mengadakan sekolah pra nikah seri ke-7 dengan tema “Ta’aruf Terindah Menuju Pernikahan Barokah” pada Sabtu malam melalui zoom meeting. Acara ini diisi oleh Ustad Muhsinin Fauzi selaku trainer dan motivator. Dalam ceramahnya, Ustad Muhsinin menjelaskan bahwasannya taaruf merupakan budaya yang lahir dari proses […]

Read More

Masyarakat Sambut Baik Kegiatan Sekolah Pra Nikah Seri ke-7 yang Digelar BPKK PKS Depok

DepokNews – Masyarakat menyambut baik acara yang diselenggarakan melalui zoom meeting oleh Bidang Perempuan dan Ketahanan Keluarga (BPKK) DPD PKS Kota Depok. BPKK DPD PKS Depok menggelar sekolah pra nikah seri ke-7 dengan tema “Ta’aruf Terindah Menuju Pernikahan Barokah”. “Alhamdulillah kita sudah sampai di sekolah pra nikah seri-7, para peserta juga tidak berasal dari Kota […]

Read More

Silahturahim Dengan Warga RW 016 Pancoran Mas, Aleg PKS Depok Imam Musanto Bahas Kepemudaan dan Olahraga

DepokNews – Aleg PKS Depok Imam Musanto melakukan silahturahim dengan warga RW 016 Kelurahan Pancoran Mas belum lama. Silahturahim tersebut membahas bidang kepemudaan dan olahraga. “Silaturahim dengan warga RW 016 Kelurahan Pancoran Mas terkait bidang kepemudaan dan olahraga,” ujar Imam Musanto melalui akun instagram pribadinya @imamusanto, Sabtu (12/02/22). Imam bersyukur karena banyak remaja dan anak-anak […]

Read More