Gaya Hidup

Penyebab Nyeri Tulang Belakang, Hati-Hati Ketiga Paling Sering Dilakukan Usia Muda

DepokNews — Nyeri tulang belakang bisa terjadi pada siapa saja. Namum umumnya rata-rata dialami karena usia atau penuaan. Biasanya mereka yang terkena antara usia 41-60 tahun. Di antara ruas tulang belakang, terselip jaringan lunak yang disebut diskus intervertebra atau diskus spinal. Fungsinya sebagai peredam kejut dan menjaga fleksibilitas tulang belakang untuk memudahkan semua gerakan tubuh. […]

Read More

BARA CAFE, Tempat Nongkrong Asik Di Daerah Gandul

DepokNews– Saat ini sudah banyak tempat ngumpul yang seru dan asik, dan salah satunya adalah BARA CAFE arti dari BARA sendiri adalah Bagus dan Rahma itu adalah nama pemilik cafe, tempat nongkrong dan kongkow-kongkow ini sedang banyak pengunjung, tempat BARA CAFE itu sendiri berlokasi di Jalan Raya Gandul, Gandul, Cinere, Kota Depok. Jumat(15/9). Cafe tersebut […]

Read More

Tantangan Menikmati Dessert Setinggi 80 Sentimeter di Shirokuma Margo City

DepokNews- Menu aneka dessert sudah menjadi camilan khas anak muda. Namun bagaimana rasanya menikmati dessert setinggi 80 sentimeter? Wow tentunya menjadi tantangan tersendiri yah menggali rasa dari cawan raksasa berisi es krim dan aneka bahan lainnya. Di Shirokuma Jappanese Dessert Cafe ada menu baru yang unik dan menarik yaitu Monster Parfait untuk dessert dan Giant […]

Read More

H-14 Lebaran, Warga Depok Berburu Diskon di Pusat Perbelanjaan

DepokNews- Meski baru H-14 Hari Raya Idul Fitri, suasana di beberapa pusat perbelanjaan di Kota Depok terlihat sangat ramai. Bertebar aneka diskon mulai dari 10 persen sampai 70 persen, dari pakaian hingga alas kaki. Salah satu pengunjung di Plaza Depok yang berlokasi di Jalan Raya Margonda Raya, Sari Kuswanti mengatakan sengaja berbelanja tidak mendekati lebaran. […]

Read More

Idris: Kami Akan Bangun Fasilitas Sentra Pemuda

DepokNews — Sekitar 67% di Kota Depok dipenuhi oleh penduduk muda. Hal itu menjadi tujuan Walikota Depok, Mohammad Idris akan membangun fasilitas sentra pemuda. Salah satunya adalah fasilitas keolahragaan. “Kita ingin membangun sentra pemuda khusus keolahragaan. Sebab sudah ada bahan kajian yg sifatnya ilmiah. Dan kita ingin mewujudkan membangun tempat fasilitas olahraga, seperti Gelanggang Olahraga […]

Read More

Hadir di Margonda Depok, Abuba Steak Santuni Anak Yatim

DepokNews — Dalam rangka membuka gerainya di Jalan Margonda, Kelurahan Kemirimuka, Kecamatan Beji Abuba Steak mensantuni anak yatim yang berada di Kampung Gedong Kelurahan Kemirimuka pada Rabu (7/6) sore. Owner Abuba Steak Abu Bakar dalam sambutannya mengatakan pemberian santunan anak yatim ini dalam rangka ucap syukur atas gerainya atau outletnya yang dibuka di Jalan Margonda […]

Read More

Sensasi Bridge Jumping Dari Atas Jembatan GDC

DepokNews — Melompat dari ketinggian membuat nyawa seperti hilang sesaat. Hal itu menjadi sebuah rasa tersendiri saat terjun dan berayun-ayun di bawah Jembatan GDC, Grand Depok City. Jembatan yang terletak di wilayah GDC  ini memiliki ketinggian sekitar 10 meter di atas permukaan Sungai Ciliwung  yang membentang di bawahnya. Sejumlah mahasiswa dan pemuda Kota Depok belum […]

Read More

Inilah Manfaat Minum Susu Pada Saat Sahur

DepokNews — Susu menjadi bagian dari pola makan dan gaya hidup sehat. Segelas susu segar di saat sahur memberikan asupan protein yang membantu meningkatkan tenaga dalam satu hari, dan membuat perut terasa kenyang lebih lama. Hal tersebut dipaparkan oleh Susi, salah seorang pakar kesehatan gizi di wilayah Sawangan. Dirinya mengatakan bahwa susu mengandung beberapa zat […]

Read More

Hindari Maag Saat Puasa Dengan Ramuan Tradisional

DepokNews- Penyakit yang sering datang di Bulan Ramadan adalah nyeri lambung atau maag. Bagi yang sudah terkena maag puasanya pasti akan terganggu. Karena puasa akan berhasil, jika lambung kita sehat. Kesehatan lambung sangat ditentukan oleh kadar asam lambung. Kadar asam lambung meningkat, dipengaruhi banyak faktor salah satunya adalab stres. Pencegahan maag cukup mudah, yakni dengan […]

Read More

Kedai Rinbull’s Tawarkan Makanan Dengan Nama Nyeleneh

DepokNews- Bagi Anda pencinta wisata kuliner dan penikmat masakan rumahan kini telah hadir tempat makan baru di kawasan Pasar Segar, Jalan Tole Iskandar Sukmajaya. Kedai Rinbull’s menawarkan aneka makanan rumahan dan tradisional nan lezat. Tak hanya menyajikan masakan yang mengugah selera, kedai tersebut diharapkan bisa menjadi tempat berkumpul dan bersantai. Uniknya di kedai tersebut, nama-nama […]

Read More

Sambut Hari Jadi Dapur Cokelat Depok Adakan Promo Menarik

DepokNews- Menyambut hari jadi ke-16, Dapur Cokelat mengadakan promo All Reguler Cake Rp199 ribu pada tanggal 22 Mei 2017. Promo berlaku di semua outlet Dapur Cokelat. Pemilik Dapur Cokelat, Diana Marsilia mengatakan ada syarat dan ketentuannya dalam promo ini. Promo Ro199 ribu berlaku maksimum pembelian 2 cake. Sedangkan transaksi dengan kartu kredit Maybank akan mendapatkan […]

Read More

Manfaat Tomat Untuk Kecantikan Kulit Wajah

DepokNews- Buah tomat merupakan buah yang sering ditemui di dapur, sebagai olahan dalam membuat makanan. Tahukan kamu ada begitu banyak manfaat tomat untuk kecantikan wajah. Berikut manfaat dan cara pemakaian tomat untuk diaplikasikan ke wajah anda. Tomat memiliki banyak kandungan yang sangat bermanfaat untuk kesehatan kulit wajah seperti vitamin C dan E serta memiliki kandungan […]

Read More

Pemkot Depok Lombakan Nasi Uduk Khas Depok di Festival Kuliner

DepokNews- Ratusan orang padati gedung ACE Hardware yang berlokasi di Jalan Margonda Raya, mengikuti Festival Kuliner Depok, Sabtu (13/5). Festival yang digelar selama dua hari ini, Sabtu dan Minggu ini berisikan kegiatan senam bahagia bersama komunitas senam, talk show bertemakan “Peran nasi uduk Depok dalam membangun komunal brand”, promo restoran dan produk Depok. Juga lomba […]

Read More