Day: February 11, 2018

Pers Sebagai Kontrol Sosial Dalam Penguatan Ketahanan Keluarga

DepokNews- Bidang Perempuan dan Ketahanan Keluarga (BPKK) DPP PKS, sebagai bagian dari gerbong besar PKS, mengajak rekan-rekan media untuk mengoptimalkan fungsi-fungsi pers seperti yang tercantum dalam UU No. 40 tahun 1999, khususnya pada fungsi pers sebagai media infomasi,pendidikan dan kontrol sosial. Ketua BPKK DPP PKS, Wirianingsih, pada fungsi kontrol, pers adalah alat kontrol kebijakan negara […]

Read More

Beli Burger Dapatkan Free Thai Salad Beef 

DepokNews- Beranda Depok Cafe and Resto berikan promo untuk pelajar dan mahasiswa sebesar 10 persen, untuk menu smoked burger atau saltes egg burger dengan free thai beef salad. Sedangkan untuk umum hanya membayar Rp40 ribu untuk menu ini, promo berlaku hanya sampai tanggal 28 Februaru 2018. Manager Beranda Depok Cafe and Resto, Yogi Nora mengatakan […]

Read More

Serap Aspirasi Warga, Qurtifa Wijaya Gelar Reses di Cimpaeun Tapos

DepokNews — Anggota DPRD kota Depok Fraksi PKS, Ustad Qurtifa Wijaya Minggu (11/2) menggelar reses di lingkungan RW 18 perumahan Persada kelurahan Cimpaeun kecamatan Tapos kota Depok. Ustad Qurtifa Wijaya, mengatakan, dipilihnya Kelurahan Cimpaeun sebagai lokasi reses karena ia ingin menyapa masyarakat Kelurahan Cimpaeun sekaligus menyerap apa saja aspirasi dari masyarakat Kel. Cimpaeun. “Saya sengaja […]

Read More

Komite Teater DKD Gelar Workshop Seni Pemeranan

DepokNews- Puluhan siswa jenjang SMA negeri dan swasta se-Kota Depok ikuti workshop seni pemeranan yang digagas Dewan Kesenian Depok (DKD), melalui bidang komite. Dalam workshop siswa diajarkan dasar-dasar seni pemeranan yang dipimpin langsung Ketua Komite Teater DKD, selama dua hari tanggal 10-11 Februari 2018, di D’mall, Beji. Ketua Komite Teater DKD, Eka Perdana menjelaskan bahwa […]

Read More

Usai Jambret HP Wanita, Bandit Jalanan Nyaris Diamuk Massa

DepokNews–Seorang pemuda nyaris diamuk massa setelah ditangkap usai menjambret HP milik seorang wanita, pengendara motor di Jalan Raya Muchtar, depan satu pertokoan, Sawangan,  Kota Depok, pada  Sabtu (10/2) malam. Akibat ulah pelaku tangan korban terluka akibat mencoba mempertahankan HP yang dirampas pelaku. Ketua Subsektor Pokdarkamtibmas Sawangan Lama, Sadikin,44, mengatakan peristiwa terjadi ketika dirinya sedang membenarkan […]

Read More