Hadiri PKS Menyapa di Harjamukti, Iin Nur Fatinah : Melayani Sepenuh Hati

DepokNews – Anggota DPRD Jawa Barat, Iin Nur Fatinah yang juga menjabat sebagai ketua Rumah Keluarga Indonesia (RKI) Kota Depok, hadir dalam kegiatan PKS Menyapa di kelurahan Harjamukti Kecamatan Cimanggis pada hari Sabtu (05/08/23). “Kegiatan hari ini adalah salah satu bukti bahwa PKS selalu di hati dan insyaAllah akan berusaha untuk melayani dengan sepenuh hati,”… Continue reading Hadiri PKS Menyapa di Harjamukti, Iin Nur Fatinah : Melayani Sepenuh Hati

Tingkatkan Omzet Penjualan, Gerak Pojok UMKM Sinergi Tapos Lakukan Berbagai Strategi

Gerai UMKM SINERGIA di halaman Kantor Kecamatan Tapos. (Foto : Diskominfo

DepokNews – Gerai pojok UMKM Sinergia yang berada di halaman Kantor Kecamatan Tapos terus melakukan berbagai strategi untuk meningkatkan omzet penjualan. Langkah tersebut dilakukan agar dapat memberikan keuntungan kepada para anggota UMKM Sinergia Tapos. Ketua UMKM Sinergia Tapos, Dian Sukma merasa bangga telah memiliki gerai UMKM untuk memasarkan produk para pelaku usaha di Kecamatan Tapos.… Continue reading Tingkatkan Omzet Penjualan, Gerak Pojok UMKM Sinergi Tapos Lakukan Berbagai Strategi

Tingkatkan Sarana Pendidikan, SDN Pondok Cina 5 Bangun Ruang Kelas Baru

Peletakan batu pertama, tanda dimulainya pembangunan ruang kelas baru di SDN Pondok Cina 5, Jumat (04/08/23). (Foto:Diskominfo)

DepokNews – Pembangunan Ruang Kelas Baru (RKB) SDN Pondok Cina 5 dengan mempergunakan bantuan dana corporate social responsibility (CSR) dari Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk atau bank BJB Tahun 2023 telah dimulai Jumat (04/08/23). Pembangunan RKB tersebut ditandai dengan melakukan peletakan batu pertama oleh Asisten Administrasi Umum pada Sekretariat Daerah (Setda) Kota Depok,… Continue reading Tingkatkan Sarana Pendidikan, SDN Pondok Cina 5 Bangun Ruang Kelas Baru

Pastikan Masyarakat Terima Manfaat, Pemkot Depok Gelar Sosialisasi Pendampingan Pengelolaan Dana Kelurahan di Tapos

Sekda Depok, Supian Suri dan Camat Tapos, Abdul Mutolib sosialisasi pendampingan dana kelurahan di aula Kecamatan Tapos, Jumat (05/08/23). (Foto : Diskominfo)

DepokNews – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok memberikan sosialisasi pendampingan pengelolaan dana kelurahan di Kecamatan Tapos. Langkah itu dilakukan guna menjamin kesiapan kelompok masyarakat (pokmas) dalam melakukan pembangunan di wilayah masing-masing. “Kita ingin program atau kegiatan yang digulirkan oleh Pemkot benar-benar bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat,” tutur Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Depok, Supian, Jumat (04/08/23). Menurut… Continue reading Pastikan Masyarakat Terima Manfaat, Pemkot Depok Gelar Sosialisasi Pendampingan Pengelolaan Dana Kelurahan di Tapos

Jangan Lagi Ada Kematian Demi Konten

Dalam waktu berdekatan, setidaknya ada tiga influencer tewas terkait konten yang mereka buat. Dari dalam negeri ada nama Justyn Vicky. Ia seorang binaragawan dan fitness influencer asal Bali, yang saat masih hidup memiliki setidaknya 30.000 follower. Pada 15 Juli 2023, ia mencoba melakukan squat-press dengan barbel berbobot 210 kg di pundaknya di bawah rekaman kamera… Continue reading Jangan Lagi Ada Kematian Demi Konten

Published
Categorized as Opini

Anggota DPRD Depok FPKS Ade Supriyatna Menghadiri Santunan Yatim di Majelis Taklim Khairunnisa

DepokNews – Anggota DPRD Depok FPKS Ade Supriyatna menghadiri santunan yatim piatu yang digelar oleh Majelis Taklim Khairunnisa Cisalak Pasar belum lama ini. Informasi ini didapat dari akun instagram pribadinya @adescoqi, Kamis (03/08). “Menghadiri kegiatan santunan di Majelis Taklim Khairunnisa pimpinan Ustadzah Yulita,” ujarnya sambil membagikan dokumentasi acara. Ade Supriyatna juga mendoakan supaya anak-anak tersebut… Continue reading Anggota DPRD Depok FPKS Ade Supriyatna Menghadiri Santunan Yatim di Majelis Taklim Khairunnisa

Disnaker Lakukan Kolaborasi Dengan Planet Ban, Peserta Perbengkalan Roda Dua Difasilitasi Rekrutmen

Peserta pelatihan perbengkelan roda dua saat mengikuti proses rekrutmen yang diadakan oleh Planet Ban. (Foto: JD 01/Diskominfo).

DepokNews – Kolaborasi Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok bersama Planet Ban dalam melakukan rekrutmen bagi peserta Pelatihan Perbengkelan Roda Dua menuai apresiasi. Seluruh peserta mengikuti proses rekrutmen agar dapat bekerja di Planet Ban.  Salah satunya, Aldiansyah Putra Ramadhon warga Kelurahan Tirtajaya, Kecamatan Sukmajaya. Dirinya merasa senang bisa mengikuti proses rekrutmen serta berharap dapat lolos… Continue reading Disnaker Lakukan Kolaborasi Dengan Planet Ban, Peserta Perbengkalan Roda Dua Difasilitasi Rekrutmen

Buka Acara Klarifikasi Lapangan Lomba Posyandu Juara Tingkat Jabar, Wali Kota Depok : Prestasi Harus, Juara Bonus

Wali Kota Depok, Mohammad Idris membuka acara Klarifikasi Lapangan Lomba Posyandu Juara tingkat Provinsi Jawa Barat (Jabar) tahun 2023 di Posyandu Seruni RW 14, Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari. (Foto : JD01/Diskominfo)

DepokNews – Wali Kota Depok, Mohammad Idris membuka acara Klarifikasi Lapangan Lomba Posyandu Juara tingkat Provinsi Jawa Barat (Jabar) tahun 2023 di Posyandu Seruni RW 14, Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kamis (03/08/2023). Dalam kesempatan itu, dirinya didampingi Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida dan sejumlah pihak terkait di… Continue reading Buka Acara Klarifikasi Lapangan Lomba Posyandu Juara Tingkat Jabar, Wali Kota Depok : Prestasi Harus, Juara Bonus

DPUPR Depok Putus Kabel Menjuntai di Jalan Sempu Kecamatan Beji

DPUPR Kota Depok melakukan pemutusan kabel yang menjuntai di Jalan Sempu Kelurahan/Kecamatan Beji, Selasa (01/08/23).

DepokNews – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok melakukan pemutusan kabel yang menjuntai di Jalan Sempu Kelurahan/Kecamatan Beji, Selasa (01/08) kemarin. Pemutusan ini dilakukan atas kesepakatan antara Pemerintah Kota (Pemkot) Depok bersama Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (Apjatel). “Kami mengambil tindakan pemutusan kabel atas kesepakatan bersama. Ini juga merupakan laporan dari warga sekitar… Continue reading DPUPR Depok Putus Kabel Menjuntai di Jalan Sempu Kecamatan Beji

PT Tirta Asasta Depok Raih ISO 37001:2016

DepokNews – PT. Tirta Asasta Depok (Perseroda) terus melakukan inovasi dalam berbagai aspek demi terus menciptakan budaya integritas didalam perusahaan, salah satunya dengan melengkapi berbagai sertifikasi salah satunya Sistem Managemen Anti Penyuapan (SMAP). Selasa, (1/8) , didampingi Sekretaris Daerah Kota Depok, Supian Suri, Direktur Utama PT. Tirta Asasta Depok M.Olik menerima sertifikasi ISO 370001:2016 seusai… Continue reading PT Tirta Asasta Depok Raih ISO 37001:2016

Anggota DPRD Depok FPKS Ade Firmansyah Donasi Meja Baca Quran

DepokNews – Anggota DPRD Depok FPKS Ade Firmansyah memberikan donasi berupa meja baca quran kepada Yayasan Fastabiqul Khoirot di kelurahan Tapos, Depok belum lama ini. Dilansir dari akun instagram @sahabat.adefirmansyah pada hari Kamis (03/08), donasi meja baca quran ini diharapkan dapat menjadi peluang kebaikan bagi sesama. “Tebar manfaat donasi meja baca Al-quran untuk Yayasan Fastabiqul… Continue reading Anggota DPRD Depok FPKS Ade Firmansyah Donasi Meja Baca Quran

Hadiri PKS Menyapa Kelurahan Curug, Ade Supriyatna Apresiasi Panitia

DepokNews – Anggota DPRD Depok Ade Supriyatna menghadiri kegiatan PKS Menyapa di kelurahan Curug yang diadakan oleh DPRa PKS setempat. Dalam sambutannya Ade Supriyatna memberikan apresiasi kepada para panitia atas terlaksananya kegiatan ini. “Saya memberikan apresiasi kepada tim kerja PKS Curug yang telah melaksanakan acara PKS menyapa,” ujarnya, Kamis (03/08). Lanjutnya, kegiatan ini adalah bentuk… Continue reading Hadiri PKS Menyapa Kelurahan Curug, Ade Supriyatna Apresiasi Panitia

Dishub Gelar Patroli, Lokasi Rawan Parkir Liar di Depok Alami Penurunan

Penertiban parkir liar di Jalan Kartini, Rabu (02/08/23). (Foto : Diskominfo)

DepokNews – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Depok menilai kesadaran masyarakat terhadap tertib parkir sudah mulai meningkat.   Penilaian tersebut didasarkan pada berkurangnya lokasi rawan parkir liar saat Dishub Depok melakukan patroli dan penertiban di sejumlah jalan protokol Kota Depok. “Sekarang sudah mulai tertib. Contonya, seperti di ITC, Depok Town Square (Detos) dan Margo City sudah… Continue reading Dishub Gelar Patroli, Lokasi Rawan Parkir Liar di Depok Alami Penurunan