Warga Sampaikan Aspirasi pada Acara Reses Aleg PKS Depok Hafid Nasir di RW 014 Kelurahan Mampang Pancoran Mas Depok

Depok News-Memasuki masa sidang ke-2 DPRD Kota Depok, aleg Fraksi PKS Moh. Hafid Nasir mengadakan reses di wilayah RW 014 Kelurahan Mampang Kecamatan Pancoran Mas Depok (Kamis, 19 Mei 2022). Acara reses tersebut dilaksanakan dalam rangka menyerap aspirasi, masukan, dan usulan dari masyarakat di lingkungan RW 014 Kelurahan Mampang. Hadir dalam acara reses aleg PKS… Continue reading Warga Sampaikan Aspirasi pada Acara Reses Aleg PKS Depok Hafid Nasir di RW 014 Kelurahan Mampang Pancoran Mas Depok

Published
Categorized as Ragam

Aleg PKS Depok Hafid Nasir Serahkan Bantuan Hibah Wireless Active Speaker untuk RW 014 Kelurahan Mampang Kecamatan Pancoran Mas

Depok News-Bertempat di rumah Ketua RW 014 Kelurahan Mampang Pancoran Mas dilakukan penyerahan hibah wireless active speaker merk BareTone tipe MAX12MHWR dari :anggota DPRD Fraksi PKS Depok dapil Pancoran Mas Moh. Hafid Nasir kepada Ketua RW 014 Kelurahan Mampang Miskan. (Jum’at, 27 Mei 2022). Acara penyerahan hibah tersebut dilakukan oleh Ketua DPC PKS Pancoran Mas… Continue reading Aleg PKS Depok Hafid Nasir Serahkan Bantuan Hibah Wireless Active Speaker untuk RW 014 Kelurahan Mampang Kecamatan Pancoran Mas

Published
Categorized as Ragam

Pemkot Depok Hadiri Hari Jadi ke-22 APEKSI di Bandar Lampung

Sekda Kota Depok, Supian Suri (tengah) bersama Aspemkesra, Sri Utomo, Kepala Bappeda, Dadang Wihana, Kepala Disperdagin, Zamrowi, Kepala Disporyata, Dadan Rustandi dan Kepala Bagian Pemerintahan dan Kerja Sama, Hakim Siregar berfoto bersama usai menghadiri pembukaan Hari Jadi ke-22 APEKSI, di Gedung Graha Wangsa, Bandar Lampung, Jumat (27/05/22). (Foto: istimewa)

DepokNews – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok turut menghadiri Hari Jadi ke-22 Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) yang diadakan di Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung. Kota Depok diwakili oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Supian Suri, Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Sri Utomo dan sejumlah kepala Perangkat Daerah. “Kehadiran kita hari ini untuk menghadiri ulang tahun ke-22… Continue reading Pemkot Depok Hadiri Hari Jadi ke-22 APEKSI di Bandar Lampung

PKS Depok Gelar SEJOLI “Mencari Bestie se-Hidup se-Surga”, Berikut Link Pendaftarannya

DepokNews – Bidang Perempuan dan Ketahanan Keluarga, Bidang Kepemudaan, dan PKS Muda DPD PKS Kota Depok mengadakan SEJOLI#1 (Sekolah Jomlo Fiisabilillah) “Mencari Bestie se-Hidup se-Surga”. Bersama: 🎙️ Amar Ar-Risalah (Islamic Influencer, Founder Negeri Buku) 🎙️ Fauzan Adzim Winata dan Amatullah Lathifah (Owner Syamil Aqiqah) 🎙️ Wahyu Ary Nugroho dan Ria Fidiyanti (Praktisi Keuangan) 🎙️ Mia… Continue reading PKS Depok Gelar SEJOLI “Mencari Bestie se-Hidup se-Surga”, Berikut Link Pendaftarannya

Published
Categorized as Ragam

Hadiri Halalbihalal DPRa PKS Ratu Jaya, Habib Syarif Gasim Sampaikan PKS Cinta Tahlil dan Maulid

Habib Syarif Gasim Ketika Menyampaikan Ceramah

DepokNews – Anggota DPRD Depok Habib Syarif Gasim menghadiri undangan halalbihalal yang diadakan oleh DPRa PKS Ratu Jaya pada hari Kamis (26/05/22) lalu, bertempat di aula kolam renang Tirta Asri Jl. Gandari l Kelurahan Ratu Jaya. “Alhamdulillah kita semua sudah bergabung menjadi anggota PKS. InsyaAllah manfaatnya tidak hanya dirasakan ketika pemilu saja, tetapi setiap bulan,… Continue reading Hadiri Halalbihalal DPRa PKS Ratu Jaya, Habib Syarif Gasim Sampaikan PKS Cinta Tahlil dan Maulid

DPRD Depok Paparkan Hasil Reses Masang Sidang Kedua Tahun 2022

Anggota Fraksi PKS DPRD Depok, Imam Musanto saat membacakan laporan hasil reses. (Foto: JD02)

DepokNews – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok, hari ini memaparkan hasil reses masa sidang kedua tahun 2022 di rapat paripurna DPRD Depok. Paripurna tersebut dipimpin oleh Ketua DPRD Kota Depok, Teuku Muhammad (TM) Yusufsyah Putra dan dihadiri oleh Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono (IBH). Sebanyak tujuh fraksi menyampaikan laporan hasil reses.… Continue reading DPRD Depok Paparkan Hasil Reses Masang Sidang Kedua Tahun 2022

Bocah Tenggelam di Sungai Ciliwung, Ketua TP-PKK Depok Takziah ke Rumah Korban

Relawan PMI Kota Depok bersama tim penyelamat lainnya saat mengevakuasi seorang anak yang terseret arus Sungai Ciliwung, Jumat (27/04/22). (Foto: istimewa)

DepokNews – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida bersama Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB), Nessi Annisa Handari melakukan takziah ke keluarga korban tenggelam di Sungai Ciliwung yakni Muhammad Ibas, di Kelurahan Pancoran Mas. Keduanya menyampaikan belasungkawa kepada keluarga korban. Bunda Elly mendatangi rumah… Continue reading Bocah Tenggelam di Sungai Ciliwung, Ketua TP-PKK Depok Takziah ke Rumah Korban

Bocah Hanyut di Sungai Ciliwung, PMI Depok Kerahkan Lima Relawan

Relawan PMI Kota Depok bersama tim penyelamat lainnya saat mengevakuasi seorang anak yang terseret arus Sungai Ciliwung, Jumat (27/04/22). (Foto: istimewa)

DepokNews – Upaya melakukan pencarian bocah yang hanyut di sungai Ciliwung, Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Depok melibatkan lima relawan. Tiga relawan merupakan personel rescue dan dua lainnya personel standby medis. “Pencarian melibatkan lima personel relawan PMI. Jasadnya sudah ditemukan tadi siang, dalam keadaan meninggal dunia,” ujar Kepala Markas PMI Kota Depok, Imron Maulana, Jumat… Continue reading Bocah Hanyut di Sungai Ciliwung, PMI Depok Kerahkan Lima Relawan