Hanya Butuh Satu Setengah Jam KPUD Nyatakan PKS Depok Lolos Verifikasi Faktual

Komisioner KPU Nana Sobarna menyerahkan berkas lolos verfak ke Ketua DPD PKS Depok Hafid Nasir (Foto: Mia Nala Dini-DepokNews)

DepokNews- Hanya butuh satu setengah jam Komisi Pemilihan Umum (KPU) melakukan Verifikasi Faktual (verfak) kepada PKS Depok. Verfak dimulai pukul 11.00 dan selesai pada pukul 12.30. Komisioner KPU Depok Nana Sobarna mengatakan verfak kali ini terbilang cepat, tidak lebih dari tiga jam. Terlihat dari kesiapan pengrurus DPD PKS dalam mempersiapkan berkas, dokumen dan menghadirkan keanggotaannya… Continue reading Hanya Butuh Satu Setengah Jam KPUD Nyatakan PKS Depok Lolos Verifikasi Faktual

Published
Categorized as Politik

PKS Depok Siap Jalani Verifikasi Faktual KPU

Ketua DPD PKS Depok Hafid Nasir

DepokNews- Ketua DPD PKS Depok Hafid Nasir berharap kader dapat memperlihatkan semua berkas, dalam Verfikask Faktual (verfak) yang akan dilakukan KPU Depok. “Tentunya kami berharap verfak lancar, segala yang dibutuhkan KPU dapat kami suguhkan dengan baik,” ujar Hafid, Rabu (31/1/2018). Hafid melanjutkan, verfak ini adalah tahapan dalam penyelenggaraan pemilu di 2019. Kesiapan PKS Depok sudah… Continue reading PKS Depok Siap Jalani Verifikasi Faktual KPU

Published
Categorized as Politik

PKS Depok ‘Asyik’ di Verfak KPUD

Suasana verfak PKS Depok (Foto: Mia Nala Dini-DepokNews)

DepokNews- Kegiatan Verifikasi Faktual (verfak) oleh KPUD Depok,  Partai Keadilan Sejahtera (PKS) kompak menyuarakan yel yel Asyik. Asyik sendiri merupakan kepanjangan dari Sudrajat-Akhmad Syaikhu, calon Gubernur dan wakil Gubernur Jawa Barat yang diusung Partai Gerindra dan PKS. Yel yel yang dipimpin Sekretaris Umum DPD PKS TM. Yusufsyah Putra ini, langsung disambut kader yang hadir dalam… Continue reading PKS Depok ‘Asyik’ di Verfak KPUD

Published
Categorized as Politik

Memenuhi Syarat, Gerindra Lolos Verfak KPU Depok

Kedatangan KPU Depok saat verfak Partai Gerindra (Istimewa)

DepokNews- Partai Gerindra Kota Depok lolos dalam Verifikasi Faktual (Verfak), yang dilakukan KPU Kota Depok. Gerindra dianggap telah memenuhi tiga komponen dalam verfak oleh KPU di Kantor DPC Gerindra di GDC, Selasa (30/1/2018). Ketua KPU Kota Depok, Titik Nurhayati mengatakan ketiga komponen tersebut adalah pengecekan keberadaan Ketua, Sekretaris dan Bendahara. Serta keterwakilan 30 persen perempuan… Continue reading Memenuhi Syarat, Gerindra Lolos Verfak KPU Depok

Published
Categorized as Politik

DPC PKB Depok Penuhi Verifikasi Faktual

DepokNews –Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Depok melakukan Verifikasi Faktual di Kantor DPC PKB Kota Depok, Grand Depok City. Hal itu dibenarkan Sekretaris DPC PKB Depok Iwan Setiawan. Ia mengaku, pihaknya telah mempersiapkan semuanya dalam Verifikasi Fatual tersebut. “Mulai dari KSB (Ketua, Sekretaris, Bendahara-red) ada. Keterwakilan perempuan 30 persen juga terpenuhi. Alhamdulillah berjalan dengan… Continue reading DPC PKB Depok Penuhi Verifikasi Faktual

Published
Categorized as Politik

Gerindra Buka Peluang Majukan Depok Lewat Bacaleg

Sekjen DPC Partai Gerindra, Hamzah saat menerima pendaftaran Bacaleg (Istimewa)

DepokNews- Hingga kini Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kota Depok, masih membuka pendaftaran Bakal Calon Anggota Legislatif (Bacaleg) 2019 DPRD Tingkat I Kota Depok. Pendaftaran dimulai pada 26 Januari dan akan ditutup pada 24 Februari 2018. Ketua DPC Partai Gerindra Kota Depok, Pradi Supriatna mengatakan antusiasme untuk bergabung dalam Bacaleg sangat luar biasa. Setiap hari… Continue reading Gerindra Buka Peluang Majukan Depok Lewat Bacaleg

Published
Categorized as Politik

Gema Keadilan Deklarasi Dukung Asyik di Pilgub Jabar

DepokNews- Dewan Pengurus Daerah Gerakan Persaudaraan Pemuda Keadilan (DPD Gema Keadilan) Kota Depok mendeklarasikan dukungannya untuk memenangkan Sudrajat-Syaikhu (Asyik) di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Barat. Ketua Umum Gema Keadilan Kota Depok, Rohman Mulyana mengatakan, kami telah mengkonsolidasikan seluruh kader Gema Keadilan sampai tingkat kekurahan untuk serius memenangkan pasangan Asyik di Pilgub Jabar. “kami sudah siapkan… Continue reading Gema Keadilan Deklarasi Dukung Asyik di Pilgub Jabar

Published
Categorized as Politik

Aktivis Relawan Idris-Pradi Dukung Asyik

DepokNews — Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Jawa Barat sebentar lagi segera berlangsung. Berbagai dukungan mulai berdatangan dari pendukung masing-masing pasangan calon. Tak terkecuali di Kota Depok. Sebagai bagian dari masyarakat demokrasi, 24 elemen masyarakat yang berhimpun dalam Aktivis Relawan Idris-Pradi (Arip), telah menyatakan sikapnya untuk mendukung pasangan Cagub dan Cawagub Jawa Barat, Sudrajat-Ahmad… Continue reading Aktivis Relawan Idris-Pradi Dukung Asyik

Published
Categorized as Politik

TB Hasanuddin Akan Tegas Soal SARA di Pilgub Jabar

Kang Hasan saat berkunjung ke Depok (Foto: Mia Nala Dini-DepokNews)

DepokNews- Bakal calon gubernur Jawa Barat, Mayor Jenderal TNI (purnawirawan) Tubagus Hasanuddin, akan bertindak tegas para pelaku yang mengkaitkan Pilgub Jabar dengan isu suku, agama, ras, dan antargolongan. Kang Hasan sapaannya, meminta kepada para pendukungnya untuk tidal terpancing. “Saya ini mantan prajurit, saya tahu persis bahwa dengan isu-isu SARA akan menimbulkan disintegrasi bangsa. Saya juga… Continue reading TB Hasanuddin Akan Tegas Soal SARA di Pilgub Jabar

Published
Categorized as Politik

Melalui Bakti Sosial Asyik Menyapa Warga Depok

Sekjen DPC Gerindra Depok, Hamzah saat kegiatan Asyik Menyapa (Istimewa)

DepokNews- Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat Sudrajat-Ahmad Syaikhu (Asyik), hadir dalam Program “Asyik Menyapa”, di Cilodong dan Tapos, Sabtu (27/1/2018). “Acara ini digagas tim kemenangan pasangan Asyik. Programnya seputar kemanusiaan dan kebutuhan warga. Asyik sendiri dalam waktu dekat akan datang ke Depok, dan menyapa warga secara langsung,” jelas Sekretaris DPC Partai Gerindra Kota… Continue reading Melalui Bakti Sosial Asyik Menyapa Warga Depok

Published
Categorized as Politik

Tim Asyik Sapa Warga di Dua Kecamatan Kota Depok

Sekretaris DPC Gerindra Kota Depok Hamzah saat menyapa warga

DepokNews-Tim Bakal Calon Gubernur Jawa Barat dan Wakil Gubernur Jawa Barat Sudrajat dan Syaikhu dari Partai Gerindra pada Sabtu (27/1) menyapa warga di dua Kecamatan di Kota Depok dengan melaksanakan bakti sosial seperti pemerikasaan kesehatan, revolusi putih, pustaka keliling. Sekretaris Dewan Pimpinan Cabang Partai Gerindra Kota Depok Hamzah kepada wartawan mengatakan pada Sabtu (27/1) Gerindra… Continue reading Tim Asyik Sapa Warga di Dua Kecamatan Kota Depok

Published
Categorized as Politik

TB Hasanuddin Resmikan Posko Hasanah

TB Hasanuddin saat peresmian posko Cinere-Limo (Istimewa)

DepokNews- Dua posko kemenangan Hasanah di Pancoranmas dan Limo Cinere, diresmikan Calon Gubernur Jawa Barat TB Hasanuddin, saat road show ke Depok. Posko yang difungsikan sebagai pusat informasi Pasangan TB Hasanuddin-Anton Charliyan (Hasanah) ini, nanti juga akan digunakan sebagai posko Jokowi dalam Pilpres mendatang. Dalam peresmian posko pemenangan Hasanah di Pancoranmas, relawan Hasanah juga membacakan… Continue reading TB Hasanuddin Resmikan Posko Hasanah

Published
Categorized as Politik

Dewan Gerindra Harus All Out Menangkan Asyik

Ketua DPC Gerindra Kota Depok, Pradi Supriatna (Istimewa)

DepokNews- Anggota Fraksi Gerindra Kota Depok diminta untuk all out, memenangkan pasangan Mayjen TNI (Purn) Surabaya dan Ahmad Syaikhu (Asyik) pada Pilgub Jabar 2018. “Saya meminta rekan-rekan fraksi untuk All Out, mereka kan yang memiliki basis massa di Dapil masing-masing, juga selalu merawat suaranya dengan terjun langsung ke wilayah atau melalui reses,” kata Ketua DPC… Continue reading Dewan Gerindra Harus All Out Menangkan Asyik

Published
Categorized as Politik