Wali Kota Apresiasi Acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok yang Diadakan PKS Depok dan RKI Depok

DepokNews – Wali Kota Depok Mohammad Idris Abdul Shomad memberikan apresiasi kepada acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok yang diadakan oleh PKS Depok dan RKI Depok. Hal ini disampaikan ketika Mohammad Idris mengisi cerita pada acara tersebut. “Terima kasih kepada panitia yang menyelenggarakan acara ini, saya bangga dan saya memberikan apresiasi,” ujarnya, Minggu… Continue reading Wali Kota Apresiasi Acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok yang Diadakan PKS Depok dan RKI Depok

DKUM Gelar Depok Virtual Expo di Ecommerce Mulai 24 Agustus Sampai 5 September 2021

DepokNews – Dinas Koperasi dan Usaha Mikro (DKUM) Kota Depok akan menggelar kegiatan Depok Virtual Expo. Kegiatan tersebut dimulai pada tanggal 24 Agustus hingga 05 September 2021. Kepala DKUM Kota Depok, Mohammad Fitriawan mengatakan, pada kegiatan kali ini pihaknya bekerja sama dengan e-commerce, Tokopedia dan Shopee dalam memasarkan produk para UMKM. Ada sekitar 350 UMKM… Continue reading DKUM Gelar Depok Virtual Expo di Ecommerce Mulai 24 Agustus Sampai 5 September 2021

Wali Kota Depok Ikut Bercerita Dalam Ayah Inspiratif Bercerita Bersama RKI Depok dan PKS Depok, Sampaikan Pesan Pentingnya Nasehat Orangtua

DepokNews – Wali Kota Depok Mohammad Idris Abdul Shomad menyampaikan pesan tentang pentingnya mengingat nasehat orang tua melalui cerita yang ia bawakan di acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok yang diadakan oleh PKS Depok dan RKI Depok. “Alkisah hidup anak kambing dan anaknya. Ibu kambing akan pergi keluar dan berpesan kepada anak kambing… Continue reading Wali Kota Depok Ikut Bercerita Dalam Ayah Inspiratif Bercerita Bersama RKI Depok dan PKS Depok, Sampaikan Pesan Pentingnya Nasehat Orangtua

Ketua Pemilihan Pengurus Dewan Pendidikan Kota Depok Ihsan Abdul Rosyid Sebut 30 Peserta Lolos Verifikasi

DepokNews–Sebanyak 30 orang peserta seleksi pengurus Dewan Pendidikan Kota Depok periode 2021-2026 telah lolos tahap verifikasi, dan mengikuti wawancara pada Sabtu (21/8) dan Minggu (22/8). Nantinya akan ada 22 peserta dinyatakan lolos seleksi interview, yang diumumkan pada 27 Agustus. Ketua Pemilihan Pengurus Dewan Pendidikan Kota Depok Periode 2021-2026, Ihsan Abdul Rosyid menyebutkan, sampai dengan waktu… Continue reading Ketua Pemilihan Pengurus Dewan Pendidikan Kota Depok Ihsan Abdul Rosyid Sebut 30 Peserta Lolos Verifikasi

Published
Categorized as Ragam

PKS Depok dan RKI Adakan Acara Ayah Inspiratif Bercerita, Wali Kota Depok Ingatkan Pentingnya Menjadi Anak yang Rajin Kepada Peserta

DepokNews – Wali Kota Depok Idris Abdul Shomad turut menghadiri dan ikut bercerita dalam acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok yang diselenggarakan oleh PKS Depok dan RKI Kota Depok pada hari Minggu, 22 Agustus 2021 melalui zoom meeting serta disiarkan langsung di chanel youtube PKSTV Depok. “Baba ingin mengatakan kepada seluruh anak Depok… Continue reading PKS Depok dan RKI Adakan Acara Ayah Inspiratif Bercerita, Wali Kota Depok Ingatkan Pentingnya Menjadi Anak yang Rajin Kepada Peserta

Penggarap Lahan UIII Diminta Ikuti Mekanisme Pemerintah

DepokNews – Proses Penilaian Lahan pembangunan Komplek Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII) di Cimanggis, Cisalak, Depok memasuki hari ke empat, Senin (23/8/2021). Pada penilaian kali ini, Tim Kantor Jasa Penilaian Publik (KJPP) didampingi Tim Terpadu Penertiban lahan UIII yang terdiri dari unsur TNI, Polri, Satpol PP, Kelurahan Cisalak, Tokoh Masyarakat setempat dan Kementerian agama berhasil… Continue reading Penggarap Lahan UIII Diminta Ikuti Mekanisme Pemerintah

Razia Gabungan, 14 Orang Diamankan di Beberapa Tempat di Kota Depok

DepokNews — Sebanyak 14 orang yang terdiri dari 11 perempuan dan 3 laki-laki diamankan oleh petugas gabungan saat razia bersama di beberapa tempat di Kota Depok. Razia  tersebut dilakukan secara bersama oleh TNI-POLRI, Satpol PP, Dinas Kesehatan dan Dinas Sosial Kota Depok dengan total keseluruhan personel yang diterjunkan 79 personel gabungan. Kepala Satpol PP Kota… Continue reading Razia Gabungan, 14 Orang Diamankan di Beberapa Tempat di Kota Depok

PKS Depok dan RKI Depok Adakan Acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok

DepokNews – PKS Depok dan Rumah Keluarga Indonesia (RKI) Kota Depok mengadakan acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok dengan tema “Anak Indonesia Anak Merdeka”. Acara ini diselenggarakan pada hari Minggu, 22 Agustus 2021 pukul 16.00 WIB melalui zoom meeting dan disiarkan langsung di chanel youtube PKSTV Depok. Acara ini turut dihadiri oleh Wali… Continue reading PKS Depok dan RKI Depok Adakan Acara Ayah Inspiratif Bercerita Bersama Seribu Anak Depok

Bersama Warga, Ketua RT Di Tapos Bangun Posyandu

Tapos- Ketua RT.09 RW.09 Kelurahan Jatijajar Tapos Kota Depok, Ahad (22/8/2021) kemarin bersama warganya dengan jumlah terbatas karena mengikuti prokes covid-19, bergotong royong membangun bangunan posyandu di lingkungannya. Suparno, Ketua RT.09 mengatakan pembangunan posyandu dilaksanakan dari jam 08.00 sampai 10.00 WIB yakni pembuatan lantai dasar. “Kemarin hanya pengecoran lantai dasar karena sebelumnya sudah pada tahap… Continue reading Bersama Warga, Ketua RT Di Tapos Bangun Posyandu

Published
Categorized as Ragam

Ketua DPC PKS Kecamatan Tapos Sebut Keberadaan Posyandu Sangat Penting Dalam Tumbuh Kembang Anak

Ketua DPC PKS Kecamatan Tapos Depok H.Mamuri

Tapos- Ketua DPC PKS Kecamatan Tapos Depok H.Mamuri Raskaman mengatakan pentingnya keberadaan posyandu di tengah-tengah masyarakat sebagai tempat untuk mendeteksi dini tumbuh kembang anak. “Posyandu sangat penting keberadaannya dalam deteksi dini tumbuh kembang anak di lingkungan masyarakat. Posyandu juga dapat menjadi wahana pertama dan utama untuk meningkatkan edukasi pencegahan stunting,” kata Mamuri, Senin (23/8/2021) Ia… Continue reading Ketua DPC PKS Kecamatan Tapos Sebut Keberadaan Posyandu Sangat Penting Dalam Tumbuh Kembang Anak

Polisi Telah Minta Keterangan 12 Orang Saksi Terkait Ambruknya Atap Margo City Depok

DepokNews–Sebanyak 12 orang saksi telah diminta keterangan terkait ambruknya atap Margo City Depok. Mereka diminta keterangan untuk mengetahui peristiwa yang menimpa 11 orang luka tersebut. “Sampai tadi malam ada 12 (saksi),” kata Kasat Reskrim Polres Metro Depok AKBP Yogen Heroes Baruno, Senin (23/8). Ke-12 orang saksi itu terdiri dari pengelola dan pengunjung. Namun detil pemeriksaan… Continue reading Polisi Telah Minta Keterangan 12 Orang Saksi Terkait Ambruknya Atap Margo City Depok

Published
Categorized as Ragam

MENANGKAL KESAKTIAN COVID 19 DI MASA PANDEMI

Oleh : Drg. Rr.Ambar Hardiani W, Pemerhati Kesehatan Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) ditemukan pada akhir tahun 2019 tepatnya bulan Desember di Kota Wuhan, Provinsi Huebei, China dan kemudian menyebar ke hampir seluruh dunia Virus Covid 19 sejak memunculkan eksistensi di akhir tahun 2019 semakin hari semakin jumawa dengan kesaktiannya. Setelah sukses bermutasi menjadi beberapa varian… Continue reading MENANGKAL KESAKTIAN COVID 19 DI MASA PANDEMI

Published
Categorized as Kesehatan

Pasca Insiden Lift Jatuh, Operasional Mal Margocity Depok Ditutup Sementara

Tim Puslabfor Mabes Polri saat ini masih menyelidiki insiden tersebut. Dari hasil sementara diketahui bahwa terjadi kebocoran pipa gas yang menyebabkan lift jatuh dari atas ke lantai dasar. “Masih tutup. Sampai kapan belum tahu,” kata Kapolres Metro Depok Kombes Pol Imran Edwin Siregar, Minggu (22/8/2021). Sementara itu saat penyelidikan tidak diperkenankan siapapun memasuki area mal,… Continue reading Pasca Insiden Lift Jatuh, Operasional Mal Margocity Depok Ditutup Sementara

Published
Categorized as Ragam