PPDB SMP di Depok Segera Dibuka, Ini Informasi Lengkapnya

DepokNews- Proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun 2022, jenjang SMP di Kota Depok segera dibuka. Dinas Pendidikan (Disdik) Depok menyiapkan sistem pendaftaran PPDB untuk SMP, salah satunya melalui jalur zonasi.  Ketua Pelaksana PPDB Kota Depok, Joko Soetrisno mengatakan, jalur zonasi memiliki besaran sebanyak 50 persen. Calon peserta didik baru lulusan tahun 2021/2022 serta lulusan… Continue reading PPDB SMP di Depok Segera Dibuka, Ini Informasi Lengkapnya

Published
Categorized as Ragam

Restoran Mak Ciak Depok

Restoran Mak Ciak Depok (cabang dari Kalibata) adalah salah satu restoran Padang terkenal dengan aneka masakan Minang yang sedang trend dan harga terjangkau. Semuanya diracik dengan resep keluarga turun temurun.Semua makanan yang ada di sini merupakan resep dari keluarga, dan di sini semua makanannya dibuat secara fresh sehingga kualitasnya terjaga.Menu utama yang direkomendasikan adalah Telor… Continue reading Restoran Mak Ciak Depok

Published
Categorized as Ragam

Warga Lansia Cimpaeun Apresiasi dan Bersimpati Dengan Layanan Sosial Dari RKI PKS Kecamatan Tapos

Depoknews, Tapos – Warga Kelurahan Cimpaeun Kecamatan Tapos Kota Depok yang berusia lanjut menyampaikan rasa simpatinya dengan layanan sosial dari RKI Kecamatan Tapos dan PKS Kelurahan Cimpaeun melalui unit perempuan UPKK. Pada kegiatan RKI menyambut Hari Lanjut Usia tersebut diadakan di RT.01 RW.017 pada Sabtu (11/6/2022). Menurut keterangan yang disampaikan oleh Ketua UPKK PKS Kelurahan… Continue reading Warga Lansia Cimpaeun Apresiasi dan Bersimpati Dengan Layanan Sosial Dari RKI PKS Kecamatan Tapos

Published
Categorized as Ragam

Camat Cimanggis Hadiri Sosialisasi dan Pendampingan Sertifikat Halal UMKM

Camat Cimanggis, Dody Setiawan saat membuka kegiatan sosialisasi dan pendampingan sertifikasi halal di aula kantor Kecamatan Cimangis, Rabu (15/06/22). (Foto : JD01/Dikominfo).

DepokNews – Camat Cimanggis, Dody Setiawan berharap dengan adanya sosialisasi dan pendampingan sertifikasi halal yang diberikan kepada para pelaku UMKM di wilayahnya dapat bermanfaat dalam meningkatkan kapasitas usaha mereka. Sebab, jika produk yang dimiliki sudah tersertifikasi halal dapat memudahkan pemasaran dan penjualannya. Menurutnya, selain dapat memudahkan pemasaran dan penjualan, produk yang sudah memiliki sertifikasi halal,… Continue reading Camat Cimanggis Hadiri Sosialisasi dan Pendampingan Sertifikat Halal UMKM

UMKM Cimanggis Center Gelar Sosialisasi dan Pendampingan Sertifikat Halal Bagi Pelaku Usaha Mikro

Kegiatan sosialisasi dan pendampingan sertifikasi halal yang digelar UCC di aula kantor Kecamatan Cimanggis, Rabu (15/06/22). (Foto : JD01/Diskominfo).

DepokNews – Komunitas Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Cimanggis Center (UCC) menggelar sosialisasi dan pendampingan  sertifikasi halal kepada para pelaku UMKM yang ada di wilayahnya. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara tatap muka dan dalam jaringan (daring). Ketua UCC Kecamatan Cimanggis, Munasik mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk memfasilitasi para pelaku UMKM yang produknya belum memiliki sertifikat halal.… Continue reading UMKM Cimanggis Center Gelar Sosialisasi dan Pendampingan Sertifikat Halal Bagi Pelaku Usaha Mikro

100 Pelajar SMA-SMK Depok Ikuti Jambore Kebangsaan

Kepala Bakesbangpol Depok, Abdul Rahman usai membuka Jambore Kebangsaan di Bumi Katulampa - Convention Resort, Selasa (13/06/22). (Foto : Istimewa).

DepokNews – Sebanyak 100 pelajar SMA-SMK Depok mengikuti Jambore Kebangsaan yang digelar oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Depok di Bumi Katulampa – Convention Resort. Kegiatan tersebut dilaksanakan sejak 13-14 Juni 2022.  “Jambore Kebangsaan bertujuan membentuk pelopor-pelopor pelindung serta penjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan Pancasila. Selain, itu juga dapat dijadikan tonggak… Continue reading 100 Pelajar SMA-SMK Depok Ikuti Jambore Kebangsaan

Isi Liburan Sekolah Dengan Summer In Jungle Bersama Pesona Square

DepokNews- Pesona Square mengadakan kegiatan anak dengan tema “Summer In Jungle”, pada Tanggal 16-19 Juni 2022. Event menggandeng komunitas P3BKS yang juga merupakan Komunitas terpercaya dalam pemeliharaan hewan primata (yang juga terafiliasi dalam Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA), yang adalah suatu badan instansi yang mengelola kawasan-kawasan konservasi marga satwa dan cagar alam dengan perhatian… Continue reading Isi Liburan Sekolah Dengan Summer In Jungle Bersama Pesona Square

Published
Categorized as Ragam