Underpass Dewi Sartika Depok Beroperasi, Jalan ARH dan Nusantara Masih Tetap Dua Arah

 DepokNews–Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Depok, Eko Herwiyanto mengatakan, meski Underpass di Jalan Dewi Sartika sudah mulai beroperasi, namun sistem dua arah yang diterapkan di Jalan Arif Rahman Hakim (ARH) dan Jalan Nusantara tetap tidak berubah.   “Jadi masih dua arah, sampai kami evaluasi bersama Satlantas Polres Metro Depok,” katanya kepada berita.depok.go.id Senin (16/01/23). Dirinya menjelaskan,… Continue reading Underpass Dewi Sartika Depok Beroperasi, Jalan ARH dan Nusantara Masih Tetap Dua Arah

Pemkot Kota Depok Pelajari Pengolahan Sampah Tanpa Polusi

DepokNews–Pemerintah Kota (Pemkot) Depok menyambangi pengelolaan sampah Sangga Buana Lebak Bulus, Jakarta, Selasa (17/01/23). Kedatangan Kota Depok itu dilakukan untuk mempelajari sistem pembakaran sampah bersyarat agar bisa menjadi solusi dalam mengatasi sampah tanpa menimbulkan polusi. “Saya rasa sistem ini baik dan sangat dimungkinkan dilakukan di Kota Depok. Sedang kami pelajari,” kata Wakil Wali Kota Depok… Continue reading Pemkot Kota Depok Pelajari Pengolahan Sampah Tanpa Polusi

Published
Categorized as Ragam

Dinkes Kota Depok Kembali Buka Vaksinasi Covid-19 di Dmall, Catat Tanggalnya

DepokNews–Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok akan kembali menggelar pelayanan vaksinasi Covid-19 di Dmall pada 20 dan 21 Januari 2023. Total vaksin yang disediakan sebanyak 1.200 dosis. Kepala Dinkes Kota Depok, Mary Liziawati mengatakan, pelayanan vaksinasi Covid-19 kali ini untuk dosis pertama, kedua, dan ketiga atau booster pertama. Selain itu juga tersedia booster kedua untuk lansia. … Continue reading Dinkes Kota Depok Kembali Buka Vaksinasi Covid-19 di Dmall, Catat Tanggalnya

Published
Categorized as Ragam

Kadinkes Kota Depok Monitoring Pelayanan di Posyandu RW 07 Beji Timur

DepokNews–Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok, Mary Liziawati melakukan kunjungan ke Posyandu Mulia RW 07, Kelurahan Beji Timur, Kecamatan Beji, Selasa (17/01/23). Kedatangannya tersebut untuk memantau pelayanan di Posyandu serta memberikan pembinaan kepada para kader. “Kami datang untuk menyapa warga dan kader, juga memantau kegiatan pelayanan di Posyandu dan Posbindu,” tuturnya kepada berita.depok.go.id.  Dikatakan Mary,… Continue reading Kadinkes Kota Depok Monitoring Pelayanan di Posyandu RW 07 Beji Timur

Published
Categorized as Ragam

Ini Jadwal Pemeriksaan Kesehatan Bagi ASN Pemkot Depok

DepokNews–Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok kembali melaksanakan pemeriksaan kesehatan bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Balai Kota Depok. Skrining kesehatan tersebut sudah dimulai sejak Jumat (13/01) lalu.  Kepala Dinkes Kota Depok, Mary Liziawati mengatakan, pemeriksaan kesehatan menyasar ASN di setiap perangkat daerah. Jadwalnya pun telah ditentukan.  “Pelaksanaannya di masing-masing perangkat daerah dan sudah dijadwalkan,”… Continue reading Ini Jadwal Pemeriksaan Kesehatan Bagi ASN Pemkot Depok

Published
Categorized as Ragam

“Optimalisasi Peran Kader Posyandu dalam Melakukan Edukasi Pemberian Makanan Bayi dan Anak”

DepokNews–Pemberian makan yang terlalu dini dan tidak tepat dapat mengakibatkan anak menderita kurang gizi antara lain stunting. Untuk itu perlu dilakukan pemantauan pertumbuhan sejak lahir secara rutin dan berkesinambungan. Setiap keluarga yang mempunyai bayi dan anak usia 6-24 bulan hendaknya mempunyai pengetahuan tentang Pemberian Makan Bayi dan Anak (PMBA), agar mampu memberikan ASI eksklusif dan… Continue reading “Optimalisasi Peran Kader Posyandu dalam Melakukan Edukasi Pemberian Makanan Bayi dan Anak”

Published
Categorized as Ragam

Edukasi Smart Chart Untuk Penanggulangan Stunting Di Kelurahan Kedaung, Depok

DepokNews–Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan judul Program Edukasi Smart Chart Untuk Penanggulangan Stunting Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan ini dilakukan Kelurahan Kedaung Kota Depok yang diawali dengan Sambutan dari Bidan Mimin Perwakilan Puskesmas Kedaung Ketua Program Studi Kebidanan Universitas Respati Indonesia(URINDO). Edukasi yang disampaikan oleh Endang Siti Mawarni, S.ST., M.Kes salah satu dosen Prodi Kebidanan… Continue reading Edukasi Smart Chart Untuk Penanggulangan Stunting Di Kelurahan Kedaung, Depok

Published
Categorized as Ragam

Beasiswa IBH Foundation, Wakil Wali Kota Depok: Kami Sebagai Pemerintah Sangat Terbantu

Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono saat menghadiri penyerahan beasiswa dari IBH Foundation di aula Bank BJB Cabang Kota Depok, Rabu (11/01/23). (Foto: Diskominfo)

DepokNews–Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengapresiasi IBH Foundation yang memberikan beasiswa prestasi kepada siswa Kelas XII SMA/sederajat di Kota Depok. IBH Foundation digagas oleh Politeknik Lembaga Pendidikan dan Pengembangan Profesi Indonesia (LP3i). “IBH Foundation sendiri lahir dari masyarakat, kebetulan yang menggagas adalah LP3i dalam rangka menjembatani para warga Depok yang lulus SMA/sederajat untuk mendapatkan… Continue reading Beasiswa IBH Foundation, Wakil Wali Kota Depok: Kami Sebagai Pemerintah Sangat Terbantu

Published
Categorized as Ragam

Wakil Wali Kota Depok dan Ubaidilah tinjau Pengelolaan Sampah Konversi Ala Babeh Idin

DepokNews— Wakil Walikota Depok Imam Budi beserta jajarannya mengunjungi Babeh Idin di Sangga Buana Kali Pesanggrahan, Karang Tengah, Lebak Bulus Jakarta Selatan, Selasa Pagi (17/1). Dalam kesempatan ini Imam Budi melakukan metode perbandingan pengolahan sampah yang sudah di jalankan oleh babeh Idin bersama kelompok tani sangga buana kali Pesanggrahan. Perbandingan ini berkaitan dengan pengolahan sampah… Continue reading Wakil Wali Kota Depok dan Ubaidilah tinjau Pengelolaan Sampah Konversi Ala Babeh Idin

Published
Categorized as Ragam

PNM Beri Pendampingan UMKM di Indonesia Melalui Program PKU

DepokNews- PT Permodalan Nasional Madani (PNM) melalui Divisi Pengembangan Kapasitas Usaha (PKU) berhasil memberdayakan dan memberikan pendampingan kepada UMKM di Indonesia melalui program PKU. Selama tahun 2022, PNM PKU telah mendampingi UMKM binaannya melalui berbagai pelatihan salah satunya adalah program Mba Maya (Membina dan Memberdaya) yang mengusung tema literasi keuangan, pentingnya memiliki nomor induk berusaha… Continue reading PNM Beri Pendampingan UMKM di Indonesia Melalui Program PKU

Published
Categorized as Ragam

Tingkatkan Kinerja, Dinkes Kota Depok Adakan Pemeriksaan Kesehatan Bagi ASN

Pelaksanaan pemeriksaan kesehatan bagi ASN di Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Depok, Jumat (13/01/23) lalu. (Foto: Dokumentasi Dinkes)

DepokNews–Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok kembali mengadakan pemeriksaan kesehatan bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok. Hal tersebut dilakukan dalam rangka meningkatkan kinerja ASN.  “Ini merupakan kegiatan rutin kami untuk mengetahui status kesehatan ASN sehingga dapat bekerja secara optimal untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat,” tutur Kepala Dinkes Kota Depok, Mary Liziawati… Continue reading Tingkatkan Kinerja, Dinkes Kota Depok Adakan Pemeriksaan Kesehatan Bagi ASN

Published
Categorized as Ragam

Masuk Semester Baru, Wakil Wali Kota Depok Motivasi Siswa SMAN 7 Depok Tingkatkan Prestasi

DepokNews–Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono memberikan sejumlah motivasi kepada para siswa SMA Negeri (SMAN) 7 Depok, Kelurahan Leuwinanggung. Motivasi tersebut disampaikan saat menjadi pembina Upacara Bendera, Senin Pagi (16/01/23). Mengawali motivasi, Bang Imam, sapaan akrab Wakil Wali Kota Depok mengatakan, semester baru ini harus dijadikan momentum untuk meningkatkan prestasi. Sebab, seseorang dapat menjadikan… Continue reading Masuk Semester Baru, Wakil Wali Kota Depok Motivasi Siswa SMAN 7 Depok Tingkatkan Prestasi

Published
Categorized as Ragam

Wakil Wali Kota Depok Ikuti Rakornas Kepala Daerah dan Forkopimda Tahun 2023

Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono saat menghadiri Rakornas Kepala Daerah dan seluruh anggota Forkopimda se – Indonesia Tahun 2023 di Sentul International Convention Centre (SICC), Bogor, Jawa Barat, Selasa (17/01/23). (Foto: Diskominfo)

DepokNews–Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengikuti rangkaian Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan seluruh anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) se – Indonesia Tahun 2023. Mengusung tema Penguatan Pertumbuhan Ekonomi dan Pengendalian Inflasi, turut hadir beberapa menteri untuk menyampaikan materi pada acara tersebut. “Tadi ada dari Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan… Continue reading Wakil Wali Kota Depok Ikuti Rakornas Kepala Daerah dan Forkopimda Tahun 2023

Published
Categorized as Ragam