Day: November 26, 2021

Hadiri Musda BKPRMI Kota Depok, Aleg PKS Depok Khairulloh Ahyari Ajak Peserta Kembangkan Tiga Hal Penting

DepokNews – Aleg PKS Depok Khairulloh Ahyari hadir dan memberikan sambutan sekaligus motivasi untuk para pengurus dan calon pengurus Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Kota Depok pada hari Rabu (17/11/21). Dalam kegiatan tersebut Khairulloh Ahyari menyampaikan kepada para peserta Musyawarah Daerah (Musda) BKPRMI Kota Depok untuk memantapkan dan mengembangkan tiga hal. “Pertama, mereka […]

Read More

Hendak Mancing, Pria Ini Malah Temukan Orang Gantung Diri

DepokNews – Warga sekitar lingkungan Setu Lio Citayam, Kecamatan Cipayung, Kota Depok, Jumat (26/11/2021) pagi digegerkan dengan ditemukannya seorang pria berpakaian lengkap ditemukan gantung diri di atas pohon. Penemuan pria yang gantung diri tersebut bermula saat seorang warga yang sedang melintas berencana untuk mancing sontak kaget melihat ada seorang pria tergantung di sebuah pohon. “Korban […]

Read More

Tidak Miliki IMB, Bangunan Kafe di Jalan Margonda Raya Disegel Satpol PP

DepokNews – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Depok menyegel bangunan kafe di Jalan Margonda Raya RT 01 RW 03 Kelurahan Pondok Cina, Kecamatan Beji. Penyegelan dilakukan karena bangunan tersebut tidak memiliki Izin Mendirikan Bangunan (IMB).  Kepala Satpol PP Kota Depok, Lienda Ratnanurdianny mengatakan, bangunan tersebut melanggar Peraturan Daerah (Perda) Kota Depok Nomor 03 […]

Read More

Pemkot Akan Lakukan Koordinasi Dengan Polres Metro Melihat Efektivitas Ganjil Genap di Jalan Margonda

DepokNews – Uji coba ganjil-genap (Gage) akan gelar Polres Metro Depok pada Sabtu dan Minggu, 4-5 Desember 2021. Penerapan akan dilakukan di Jalan Margonda Raya, Kota Depok mulai pukul 12.00 WIB hingga 18.00 WIB.  Kepala Satuan Lalu Lintas (Kasat Lantas) Polres Metro Depok, Kompol Jhoni Eka Putra menjelaskan, uji coba yang akan digelar merupakan salah […]

Read More

Sanusi, Ketua RW 07 Ratujaya Kampung Rawageni Raih Penghargaan Raksa Prasada

DepokNews – Upaya yang dilakukan Sanusi, warga RW 07 Kampung Rawageni Kelurahan Ratujaya, Kecamatan Cipayung dalam menjaga kelestarian lingkungan berhasil menghantarkan dirinya meraih penghargaan Raksa Prasada kategori Individu/Kelompok Masyarakat Peduli Lingkungan (Perintis Lingkungan). Penghargaan ini diberikan kepada individu/kelompok masyarakat, lembaga pendidikan, kabupaten/kota dan dunia usaha yang peduli dan telah melaksanakan aksi nyata terhadap lingkungan. “Alhamdulillah […]

Read More

Pemkot Akan Lakukan Lelang Jabatan Kepala DKUM

DepokNews – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok akan melakukan lelang untuk satu jabatan kepala dinas yang saat ini kosong. Yakni, untuk jabatan Kepala Dinas Koperasi Usaha Menengah (DKUM) Kota Depok. “Untuk jabatan tersebut nanti akan kami lelang. Kami akan membentuk Panitia Seleksi (Pansel) kembali,” kata Wali Kota Depok, Mohammad Idris, Kamis (25/11/21). Dirinya mengatakan, pihaknya akan […]

Read More

Anggota DPRD Kota Depok Fraksi PKS Hafid Nasir : Reses Sarana Menyerap Aspirasi Sekaligus Pertanggungjawaban Moral dan Politis Pada Konstituen

DepokNews–Anggota DPRD Kota Depok Fraksi PKS Hafid Nasir menyatakan bahwa masa reses Anggota DPRD merupakan masa di mana para Anggota Dewan bekerja di luar gedung DPRD untuk menjumpai konstituen di daerah pemilihannya (Dapil) masing-masing dalam rangka menjaring, menampung aspirasi konstituen serta melaksanakan fungsi pengawasan. “Sementara tujuan reses itu sendiri adalah menyerap dan menindaklanjuti aspirasi konstituen […]

Read More

Hadiri Pendistribusian KIS untuk Warga RW 02 Kelurahan Curug, Aleg PKS Depok Ade Supriyatna Serap Aspirasi Warga

DepokNews – Aleg PKS Depok Ade Supriyatna menghadiri pendistribusian Kartu Indonesia Sehat (KIS) untuk warga RW 02 Kelurahan Curug Cimanggis Kota Depok sekaligus menyerap aspirasi warga pada hari Rabu (24/11/21). Dalam kesempatan tersebut, Ade Supriyatna menyerap aspirasi warga terkait pelayanan kesehatan untuk warga Depok. “Puskesmas dan Rumah Sakit harus terus memberikan pelayanan terbaik,” ujar Ade […]

Read More

Aleg PKS Depok Hengky Adakan Reses Hari Kedua Serap Aspirasi Warga RW 001 Kelurahan Mekarjaya Kecamatan Sukmajaya

DepokNews–Dalam rangkaian resesnya, legislator PKS dapil Sukmajaya Hengky melakukan kunjungan ke wilayah RW 001 Kelurahan Mekarjaya, Selasa (9/11). Sebagaimana reses hari pertama (8/11), maka reses hari kedua ini juga dalam menyerap aspirasi konstituen. Salah seorang warga RW 001 Dayat meminta adanya upaya untuk meningkatkan taraf hidup untuk meningkatkan penghasilan ibu-ibu. Selain itu, warga juga memerlukan […]

Read More

Aleg PKS Depok Hengky Lakukan Reses untuk Serap Aspirasi Konstituen di Wilayah RW 009 Kelurahan Mekarjaya

DepokNews–Pada masa sidang ketiga DPRD Kota Depok, aleg PKS dapil Sukmajaya Hengky mengadakan kegiatan reses di RW 009, Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya, Senin (8/11/2021). Hadir dalam acara tersebut Ketua RW 009 dan para ketua RT di lingkungan RW 009 serta tokoh masyarakat setempat.Ketua RT 007 RW 009, Endang, menyampaikan keluhan bahwa di wilayahnya sistem aliran […]

Read More

Aleg PKS Depok Ade Supriyatna Hadiri Acara Sunatan Massal

DepokNews – Aleg PKS Depok Ade Supriyatna menghadiri acara sunatan massal yang di adakan oleh Komunitas Jumat Berbagi Depok pada hari Senin (22/11/21). Kegiatan sunatan massal ini di laksanakan di Masjid Hidayatul Husaini RT 04 RW 07 Kelurahan Curug dan dihadiri kurang lebih oleh 45 peserta. “Alhamdulillah terlaksana sunatan masal yang diadakan oleh Komunitas Jumat […]

Read More

Mahasiswa Ini Juara Pertama Prototipe Mobil Hemat Bahan Bakar

DepokNews – Di saat mobil hemat energi muncul dalam pembicaraan di publik, mahasiswa Universitas Indonesia (UI) hadir membawa prototype mobil hemat energi yang merupakan inovasinya di ajang Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2021. Kelompok mahasiswa yang tergabung dalam Supermileage Vehicle Team HORE Universitas Indonesia (SMV HORE UI) itu pulang dengan predikat juara pertama dalam kategori […]

Read More

Miftah Sunandar Kembali Pimpin Kadin Kota Depok

DepokNews- Miftah Sunandar kembali menduduki kursi sebagai Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Depok, periode 2021-2026. Miftah terpilih dalam Mukota V Kadin, sebagai calon tunggal. Usai pemilihan pun Miftah langsung dilantik oleh Ketua Kadin Provinsi Jawa Barat, Cucu Sutara di Hotel Bumi Wiyata, Kota Depok, Kamis (25/11/2021). “Ini amanah yang berat. Terima kasih telah […]

Read More