Hadiri Sanlat di SMAN 1 Depok, Wakil Wali Kota Ingatkan Untuk Tidak Ragu Memilih Universitas Impian

DepokNews – Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengatakan, jangan takut untuk memilih universitas yang diimpikan sekalipun tidak memiliki biaya. Karena, Allah SWT sudah menyiapkan jalan dengan cara apapun.  “Jadi adik-adik kalau memang tidak ada uang jangan takut memilih universitas dambaan kalian, Insya Allah dikasih jalan oleh Allah bisa masuk ke perguruan tinggi dengan… Continue reading Hadiri Sanlat di SMAN 1 Depok, Wakil Wali Kota Ingatkan Untuk Tidak Ragu Memilih Universitas Impian

Puluhan Guru Ngaji Lekar Dapatkan Paket Sembako Dari Baznas Depok

DepokNews – Selama kegiatan Tarawih Keliling (Tarling) yang diadakan di sejumlah wilayah, Badan Amin Zakat Nasional (Baznas) Kota Depok telah menyalurkan berbagai bantuan bagi guru ngaji lekar di 11 Masjid. Penyerahan bantuan ini bekerja sama dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok. “Bentuk bantuannya berupa sembako sebanyak 222 paket serta uang tunai untuk guru ngaji lekar dan… Continue reading Puluhan Guru Ngaji Lekar Dapatkan Paket Sembako Dari Baznas Depok

Ikuti Era Kebijakan Kendaraan Masa Depan, Wali Kota Depok Jajal Sepeda Listrik di Balai Kota

DepokNews – Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengatakan, pihaknya mulai bergerak mengikuti arah kebijakan era penggunaan kendaraan listrik sebagai kendaraan masa depan. Untuk itu, Kiai Idris, sapaan akrab Wali Kota Depok, menjajal sepeda listrik di Balai Kota Depok. “Pemanfaatan kendaraan ini memang pemerintah sudah menganjurkan, mengimbau untuk menggunakan kendaraan tenaga listrik, salah satunya, ramah lingkungan,”… Continue reading Ikuti Era Kebijakan Kendaraan Masa Depan, Wali Kota Depok Jajal Sepeda Listrik di Balai Kota

IJTI Depok Gelar Santunan dan Nobar Bioskop Bersama 100 Yatim & Dhuafa

DepokNews – IJTI Korda Depok dan Pesona Square menggelar santunan bagi anak yatim dan dhuafa di Kota Depok. Kegiatan yang mengusung tema “Berkah Ramadhan” ini digelar di Atrium Pesona Square dengandukungan dari Polres Metro Depok, Pemkot Depok, PT Karabha Digdaya, MNC Animation, MNC Pictures, Cinema XXI, Amazone, Human Initiative, Medikids, Hypermart dan Piknikbus.Sebanyak 100 Anak… Continue reading IJTI Depok Gelar Santunan dan Nobar Bioskop Bersama 100 Yatim & Dhuafa

Published
Categorized as Ragam

Puskesmas Ratujaya Gelar Sweeping Sub PIN Polio Putaran Pertama

DepokNews – Unit Pelaksanaan Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Ratujaya melakukan sweeping Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio putaran pertama, selama satu pekan hingga Jumat (14/04/23). Pelayanan dibuka di Posyandu, Puskesmas, dan Bidan Praktik Mandiri. Kepala UPTD Puskesmas Ratujaya, Imron Fanani menuturkan, sweeping bertujuan untuk memaksimalkan capaian target imunisasi polio pada anak 0-59 bulan di Kelurahan… Continue reading Puskesmas Ratujaya Gelar Sweeping Sub PIN Polio Putaran Pertama

Gelar Sweeping Imunisasi Polio, Puskesmas Cinere Vaksin Puluhan Balita di Green Andara Residance

DepokNews – Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Cinere menggelar Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Perumahan Green Andara Residence. Dalam kesempatan itu, 25 balita berhasil tervaksin polio. Kepala Puskesmas Cinere, Rahmina Dewi mengatakan, pihaknya bersama kelurahan bekerja sama melakukan sweeping dan membentuk pos-pos imunisasi di setiap wilayah, termasuk di Green Andara Residence. Langkah… Continue reading Gelar Sweeping Imunisasi Polio, Puskesmas Cinere Vaksin Puluhan Balita di Green Andara Residance

Dihadiri Bunda Elly, Tadarus Keliling Al Qur’an TP PKK Kecamatan Tapos Resmi Ditutup dengan Khataman Qur’an

Depoknews, Tapos — Tadarus Keliling Al-Quran Ramadhan 1444 Hijriah yang digelar Tim Penggerak (TP) PKK Kecamatan Tapos Kota Depok bekerja sama dengan Sahabat Qur’an Tapos (SAQU) selama 8 hari (27/4/2023 – 5/4/2023) resmi ditutup. Penutupan Tarling yang dihadiri oleh Ketua TP PKK Kota Depok Elly Farida yang juga istri Walikota Depok berakhir dengan Khotmil atau… Continue reading Dihadiri Bunda Elly, Tadarus Keliling Al Qur’an TP PKK Kecamatan Tapos Resmi Ditutup dengan Khataman Qur’an

Published
Categorized as Ragam

PT Tirta Asasta Kota Depok Akan Tambah Keran Air Minum di Berbagai Tempat Umum

Direktur Utama (Dirut) PT Tirta Asasta, Muhammad Olik Abdul Holik (kanan) saat memperlihatkan keran air minum.

DepokNews – Hadirnya keran air minum yang dapat langsung di konsumsi masyarakat di Balai Kota Depok mendapatkan respon positif. Kini PT Tirta Asasta (Perseroda) Kota Depok berencana menambah fasilitas keran air minum di tempat-tempat umum lainnya. Direktur Utama (Dirut) PT Tirta Asasta, Muhammad Olik Abdul Holik mengatakan, saat ini proses pembangunan keran air minum tersebar di… Continue reading PT Tirta Asasta Kota Depok Akan Tambah Keran Air Minum di Berbagai Tempat Umum

Mudik, THR dan  Cuti Bersama di Hari Raya Iedul Fitri

Oleh : Arnoldison Nawar Cerita orang orang yang  pulang mudik tentang keramaian dikampung tapi yang lebih dominan adalah cerita kemacetan, pertanyaan  pertama yang dikemukakan setelah pulang mudik,  apakah mengalami kemacetan selama pergi mudik dan pulang kembali, cerita ini  menjadi ramai dengan berbagai versi. Tapi ada yang menjadi perhatian khusus dari  cerita pengalaman mereka yang pulang kampung adalah… Continue reading Mudik, THR dan  Cuti Bersama di Hari Raya Iedul Fitri

Published
Categorized as Opini

Wali Kota Depok Apresiasi Acara “Depok Mengaji” di Masjid Al-Awwal dan Taman Lembah Mawar Depok Jaya

Depok News – Komunitas Depok Mengaji menggelar acara “Depok Mengaji” di Masjid Al-Awwal Depok Jaya (Ahad, 9 April 2023). Acara yang dimulai jam 8.30 itu dihadiri sekitar 300 jamaah yang memenuhi area Masjid Al-Awwal. Pemateri Ustadz Sofwan Abbas dalam kajiannya memulai dengan mengutip QS Al-Furqon ayat 30 yang artinya “Berkatalah Rasul: ‘Ya Tuhanku, sesungguhnya kaumku… Continue reading Wali Kota Depok Apresiasi Acara “Depok Mengaji” di Masjid Al-Awwal dan Taman Lembah Mawar Depok Jaya

Published
Categorized as Ragam

Belasan Anggota UMKM Bosama Dapat Pelatihan Digital Marketing Dari STIE SEBI

DepokNews – Sebanyak 18 anggota Komunitas Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Bojongsari Maju Bersama (Bosama) mendapatkan pelatihan digital marketing. Kegiatan ini upaya untuk meningkatkan keterampilan pegiat UMKM Bosama dalam memasarkan produk yang dimiliki. Ketua UMKM Bosama, Andi Nur Aminah mengatakan, pelatihan diberikan oleh mahasiswa tingkat akhir dari Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) SEBI yang… Continue reading Belasan Anggota UMKM Bosama Dapat Pelatihan Digital Marketing Dari STIE SEBI

Ratusan Warga Kelurahan Ratu Jaya Peringati Malam Nuzulul Quran Dengan Pawai Obor

DepokNews – Ratusan anak-anak dan warga RW 06 Kelurahan Ratujaya, Kecamatan Cipayung memeriahkan peringatan malam Nuzulul Qur’an dengan kegiatan positif dan menarik. Mereka mengadakan pawai obor berkeliling wilayah tersebut usai salat tarawih, Sabtu (08/04/23). Kegiatan pawai obor yang digagas oleh Ikatan Remaja Masjid Jami’ An-Najat (IKREMA) diikuti kurang lebih 300 anak dan orang tua yang… Continue reading Ratusan Warga Kelurahan Ratu Jaya Peringati Malam Nuzulul Quran Dengan Pawai Obor

Wakil Wali Kota Silahturahmi Dengan Warga Perumahaan Puri Sriwedari Harjamukti

DepokNews – Wakil Wali Kota, Imam Budi Hartono bersilaturahmi dengan warga Perumahan Puri Sriwedari, Kelurahan Harjamukti, Kecamatan Cimanggis, kemarin (09/04). Dengan suasana penuh keakraban, Bang Imam, sapaannya, menyampaikan sejumlah hal. Pada kesempatan tersebut, Bang Imam menyampaikan rasa terima kasihnya kepada para ibu yang telah mendidik anaknya dengan baik. Dengan begitu, anak tersebut senantiasa berbuat baik.… Continue reading Wakil Wali Kota Silahturahmi Dengan Warga Perumahaan Puri Sriwedari Harjamukti